Publikasi

BNPT Ajak Kampus Urun Rembug Untuk Amandemen UU Terorisme

Agama dan Radikalisme

Damailahindonesiaku.com, Jakarta – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) terus menggalakkan program-program pencegahan paham radikalisme dan program deradikalisasi buat mantan-mantan pelaku terorisme. Untuk itulah, BNPT mengajak peran kampus untuk mendukung amandemen Undang-undang No 15 Tahun 2003 tentang terorisme. “Undang-undang itu sudah sangat lemah karena hanya mengakomodasi tuntutan akibat Bom Bali saja. Sekarang perlu diperkuat proses rehabilitasi. Tidak hanya di Lapas, tapi …

Read More »

ISIS Itu Hanya Rekayasa Kekuatan Tertentu

Agama dan Radikalisme

Jakarta – Propaganda kelompok radikalisme Islamic State of Iraq and Syria (ISIS) harus dihadapi dengan pemahaman tentang ideologi bangsa dan agama Islam yang benar. Itu harus dilakukan secara terus-menerus melalui berbagai lembaga dan unsur masyarakat, juga melalui teknologi, khususnya media internet atau dunia maya. “ISIS itu adalah rekayasa dan itu dikendalikan oleh kekuatan tertentu yang bertujuan merusak umat Islam. Sebenarnya mereka tidak memiliki jaringan tertentu di …

Read More »

Terorisme Tumbuh & Berkembang Oleh Kelompok Yang Ingin Lumpuhkan NKRI

Menangkal RADIKALISME

Medan – Ancaman paham radikalisme dan gerakan terorisme harus benar-benar disikapi secara tegas oleh bangsa Indonesia. Meski saat ini gerakan terorisme itu tidak sedahsyat 10-12 tahun lalu, namun diyakini paham radikalisme dan gerakan radikalisme itu terus tumbuh di tengah-tengah masyarakat Indonesia. Disinilah peran Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) dibutuhkan untuk meredam dan mencegah tumbuhnya paham tersebut, demi untuk menjadikan Indonesia …

Read More »

ISIS Itu Masalah Internal di Negara Mereka

KEPALA BNPT

Medan – Kepala BNPT Drs Saud Usman Nasution menilai bahwa gerakan terorisme Islamic State of Iraq and Syria (ISIS) adalah masalah internal di Irak dan Suriah. Jadi sangat salah bila ada WNI yang ikut-ikutan termakan propaganda mereka untuk pergi dan bergabung ke Suriah untuk bergabung dengan mereka. Apalagi mereka membawa nama agama Islam dan mengatasnamakan jihad. “ISIS ini adalam masalah internal mereka di negaranya sana …

Read More »

Mahasiswa Harus Jadi Garda Terdepan Perangi Radikalisme

Aktifis BEM MEDAN BAHAS RADIKALISME TERORISME

Medan – Mahasiswa sebagai intelektual muda dan penerus masa depan harus menjadi garda terdepan dalam upaya memerangi paham radikalisme, terutama Islamic State of Iraq and Syria (ISIS). Ini penting karena mahasiswa khususnya dan generasi muda umumnya adalah target utama propaganda radikalisme yang dilakukan ISIS. Untuk itu, mahasiswa seluruh Indonesia wajib harus pro aktif bersama pemerintah, dalam hal ini Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), untuk memberantas paham radikalisme …

Read More »

Hari Ini BNPT Berjihad di Sumatera Utara

JIHAD BNPT MELAWAN RADIKALISME TERORISME

DAMAILAHINDONESIAKU.COM, MEDAN — Hari ini, Selasa (9/6/2015), Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) bersama ratusan aktifis mahasiswa berkumpul di hotel Madani Medan. Bersama anak-anak muda penerus bangsa, BNPT menggelar dialog dengan tema ‘Pencegahan Paham ISIS di Kalangan Mahasiswa’. Sambutan para mahasiswa pada acara kali ini sangat luar biasa. Mereka beranggapan dialog semacam ini perlu terus digalang lantaran bahaya radikalisme terorisme makin …

Read More »

Mahasiswa Pasca Sarjana Universitas Pertahanan Apresiasi Kinerja BNPT

DAMAILAHINDONESIAKU.COM, Sentul – Upaya Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) dalam menangkap paham radikalisme di Indonesia dinilai sudah berada di jalan yang benar. Penilaian itu disampaikan dua orang mahasiswa Pasca Sarjana Universitas Pertahanan (Unhan) BDO Siagian dan Iman Hardi saat mengunjungi Pusat Media Damai (PMD) BNPT, Jumat (5/6/2015). “BNPT telah menjalankan tugas dan fungsinya secara benar. Apalagi dengan adanya PMD ini, …

Read More »

Islam Itu Cinta dan Damai, Bukan Radikalisme

Jakarta –  Islam sesungguhnya adalah agama yang bernafaskan cinta dan damai. Radikalisme selama ini menjadikan agama Islam sebagai kambing hitam  untuk banyak gerakan radikalisme dan terorisme. “Inti dari ajaran Islam sendiri adalah cinta dan identik dengan perdamaian, banyak orang yang lupa soal itu. Cinta sendiri bukanlah barang baru, tapi memang otentik ajaran dalam Islam. Sedangkan muslim sejati adalah mereka yang mencintai Allah dan dicintai Allah,” …

Read More »

Membendung Radikalisme dengan Islam Cinta

Jakarta – Agama Islam sejatinya adalah agama damai (salam), welas asih dan cinta (rahmah). Namun dalam beberapa kurun waktu ini Islamdicitrakan identik dengan terorisme dan kekerasan. Bahkan citra negatif Islam terdengar lebih nyaring, sementara suara damai jarang disuarakan. Di tengah bisingnya kekerasan, suara rahmah Islam jarang diperdengarkan dan untuk mengantisipasi citra negatif tentang Islam, para tokoh muslim moderat pun mensuarakan Islam. Para tokoh muslim ini …

Read More »

Alwi Shihab: Islam Adalah Cinta

Jakarta – Agama Islam sejatinya adalah agama damai (salam), welas asih dan cinta (rahmah). Namun dalam beberapa kurun waktu ini Islam dicitrakan identik dengan terorisme dan kekerasan. Bahkan citra negatif Islam terdengar lebih nyaring, sementara suara damai jarang disuarakan. Di tengah bisingnya kekerasan, suara rahmah Islam jarang diperdengarkan dan untuk mengantisipasi citra negatif tentang Islam, para tokoh muslim moderat pun …

Read More »