AT

Kekalahan ISIS di Raqqa Tinggal Menghitung Hari

Raqqa – Setelah terbirit-birit saat kota Mosul (Irak) direbut pasukan Irak, kini ISIS tinggal menghitung hari untuk meninggalkan Raqqa (Suriah). Mosul dan Raqqa adalah dua kota yang menjadi pusat basis dan kendali ISIS. ISIS dilaporkan akan keluar dari Raqqa dan merelokasi markasnya setelah negosiasi dengan pejabat dan suku setempat. Dalam beberapa waktu terakhir, ISIS semakin terjepit di Raqqa. Saat ini, …

Read More »

Pancasila Digali Dari Agama, Kearifan Lokal, Dan Budaya Daerah

Jakarta – Panglima TNI Jenderal TNI Gatot Nurmantyo mengatakan, kearifan lokal dan budaya daerah yang dimiliki Indonesia harus dimunculkan kembali. Bangsa Indonesia harus belajar pada sejarah, bangsa ini bisa merdeka dengan kearifan lokal dan budaya daerah gotong-royong yang merupakan ciri khas Indonesia. Hal tersebut dikatakan Gatot Nurmantyo pada acara syukuran sosiodrama Jenderal Soedirman dan Wayang NKRI di Balairung Jaya Suprana, …

Read More »

Menhan Indonesia dan Vietnam Bahas Terorisme

Jakarta – Menteri Pertahana (Menhan) Indonesia, Ryamizard Ryacudu menerima kunjungan Menteri Pertahanan Vietnam, Ngo Xuan Lich di Kementerian Pertahanan, Jakarta, yang diwarnai dengan upacara jajar kehormatan, Jumat (13/10/2017). Kedua Menhan anggota ASEAN itu akan membahas cara jitu menanggulangi teror yang dilakukan kelompok terorisme, “Dua negara bersahabat harus terus meningkatkan kerja sama pertahanan. Kami sadar sedemikian kompleksnya ancaman terorisme yang nyata …

Read More »

Masa Tahanan Habis, Napiter MIT Dibebaskan

Mojokerto – Setelah masa hukumannya habis, seorang narapidana terorisme (napiter) bernama Fadli Bin Syarifudin alias Muis (28), menghirup udara bebas setelah menjalani masa hukuman satu setengah bulan di Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Klas IIB Kota Mojokerto, Jawa Timur (Jatim) Napiter yang terkait kasus kelompok Mujahidin Indonesia Timur (MIT) itu, diterbangkan ke kampung halamannya di Kelurahan Kalosi, Alla, Enrengkang, Sulawersi Selatan (Sulsel). …

Read More »

Pancasila Membuat Indonesia Punya Kemampuan Lebih

Tasikmalaya – Wakil Ketua Majelis Permusyawaratan Rakyat (MPR) Republik Indonesia (RI), Hidayat Nur Wahid mengatakan, bangsa Indonesia memiliki kemampuan yang lebih dibanding bangsa lain karena memiliki Pancasila, UUD 1945, NKRI, dan Bhinneka Tunggal Ika. Kita bisa merawat perbedaan dalam kebhinnekaan tanpa meninggalkan karakter asli bangsa. Hal itu disampaikan Hidayat Nur Wahid ketika berbicara pada seminar dan lokakarya nasional serta Sosialisasi …

Read More »

KH Said Agil Siradj: Usir Kelompok Anti-Pancasila

Kendari – Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (Ketum PBNU), KH Said Aqil Siradj mengatakan, jika ada kelompok-kelompok tertentu yang anti Pancasila harus diusir dari bumi Indonesiua. Sudah menjadi kewajiban warga negara Indonesia (WNI) untuk melakukan itu dan menyadarkan kelompok anti Pancasila agar kembali membumi dan mencintai Indonesia. Hal itu disampaikan KH Said Aqil Siraj saat sambutan pada acara Tabligh …

Read More »

Indonesia Berbagi Kebhinnekaan Dengan Belgia

Brussels – Menteri Luar Negeri (Menlu) Retno Lestari Priansari Marsudi bertemu dengan Menlu Belgia, Didier Reynders dalam pertemuan bilateral kedua negara, Pada pertemuan itu Menlu Retno Marsudi berbagi tentang keberagaman yang sudah menjadi bagian kehidupan berbangsa di Indonesia yang menjadi pemersatu bangsa Indonesia dalam wujud ‘Bhinneka Tunggal Ika’. Kedua Menlu juga membahas berbagai isu bilateral, serta saling tukar pikiran mengenai …

Read More »

Pancasila Dijadikan Contoh Integrasi Berbangsa di Italia

Roma – Pemerintah Italia menilai Pancasila bisa menjadi contoh dalam mempersatukan sebuah bangsa. Karena itu pemerintah Italia mengajak Indonesia berbagi melalui ‘Dialog Lintas Keyakinan Interfaith Dialogue’. Italia membuktikan bahwa nilai-nilai Pancasila yang mendasari kehidupan berbangsa dan bernegara di Indonesia dapat dijadikan contoh proses integrasi berbangsa di negara itu. Hal itu terungkap dalam dialog bertajuk ‘Pluralism and Integration in Indonesian and …

Read More »

Kapolri Dukung Pemuda Islam Perangi Radikalisme dan Terorisme

Jakarta – Kepala Kepolisian Republik Indonesia (Kapolri), Jenderal Polisi Tito Karnavian, mendukung sepenuhnya hasil International Conference On Islamic Youth Education 2017 yang diikuti 56 negara Asia-Afrika untuk memerangi radikalisme dan terorisme. Di samping melawan radikalisme dan terorisme, kongres ini juga juga mendeklarasikan kerja sama pendidikan, keagamaan, dan kewirausahaan. Hal itu dikatakan Kapolri ketika menerima delagasi Kongres Pemuda Islam Asia-Afrika yang …

Read More »

PM Irak Ramalkan Kekalahan ISIS

Baghdad – Perdana Menteri Irak, Haider Al-Abadi meramalkan kekalahan total petempur Islamic State of Iraq and Syria (ISIS) di negara tersebut pada tahun ini. Dia memuji kemenangan pasukan keamanan Irak atas kelompok ISIS, terutama dalam serangan terakhir di kantung Hawijah di bagian barat Provinsi Kirkuk, yang memiliki campuran etnik di Irak. Hal itu terungkap dalam pengumuman yang ditayangkan televisi setelah …

Read More »