Admin

Admin situs ini adalah para reporter internal yang tergabung di dalam Pusat Media Damai BNPT (PMD). Seluruh artikel yang terdapat di situs ini dikelola dan dikembangkan oleh PMD.

Bandung Jadi Tempat Silaturrahmi Tokoh Agama dan Pendidikan Anti Radikalisme

Forum Komunikasi Penanggulangan Terorisme (FKPT) Propinsi Jawa Barat menggelar kegiatan di Bandung. Kali ini FKPT Jabar mengundang beragam tokoh agama dan pendidikan untuk berdialog soal bahaya terorisme dan radikalisme. Sama seperti propinsi lain, gelaran kegiatan seperti ini bukan kali pertama dilakukan FKPT Jabar. Beberapa elemen dan profesi masyarakat lain pernah mengikuti kegiatan seperti ini. FKPT Jabar memandang perlu untuk selalu …

Read More »

Kepala BNPT: Terorisme Tidak Terkait Agama Apapun

Selama ini banyak pihak menduga bahwa terorisme pasti terkait dengan salah satu agama. Selama ini agama Islam lah yang paling sering disebut terkait dengan isu ini. Sejumlah pihak menuduh isu terorisme hanyalah cara untuk mendiskreditkan Islam. Benarkah demikian? Tentu saja dari sudut logika dan nalar ilmiah, tuduhan itu sulit diterima dengan akal sehat. Karena sesungguhnya, sebagai negara yang berasaskan Pancasila, …

Read More »

Tidak Ada Tempat Bagi Kelompok Radikal Teroris di Sumatera Utara

Pencegahan paham radikal terorisme merupakan tugas seluruh lapisan masyarakat, tak terkecuali tokoh-tokoh agama, masyarakat, adat, dan budaya. Karena itu Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT)  Sumatera Utara pada hari Sabtu,  15 Agustus 2015, menggelar kegiatan Dialog Pencegahan Terorisme bersama para tokoh masyarakat di Sumatera Utara. Sekertaris FKPT Sumut, Zulkarnaen, menyebut dialog seperti ini menjadi ajang silaturrahmi dan bagian kerjasama antar umat …

Read More »

Dadang Hendra Yudha: Keluarga Adalah Pintu Awal Pendidikan dan Pembinaan Karakter Bangsa

Muncul dan berkembangnya radikalisme yang mulai marak terjadi belakangan ini disinyalir merupakan bentuk dari melemahnya semangat kebangsaan dan pemahaman agama yang sempik-fanatik. Demikian disampaikan oleh Dadang Hendra Yudha, Kasubdit Pengawasan dan Kontra Proganda BNPT, dalam kata sambutannya di depan 250-an peserta workhsop bertema “Penguatan Keluarga dalam Pencegahan Terorisme dan Radikalisme,” yang digelar hari ini di Convention Hall UIN Sunan Kalijaga …

Read More »

Memutus Narasi Radikalisme-Terorisme di Yogyakarta

Radikalisme sejatinya telah menghinggapi sebagian orang di Indonesia sejak lama, bahkan mungkin sejak indonesia belum merdeka, namun saat itu sifatnya masih sembunyi-sembunyi. Radikalisme baru mulai tampak dipermukaan ketika reformasi telah berhasil ditegakkan, hal ini ditandai dengan peledakan bom di Atrium Senen, Jakarta. Sejak itu tercatat berbagai tindak radikalisme-terorisme yang menjadi warna suram dalam perjalanan bangsa ini. Ratusan korban telah berjatuhan …

Read More »

Para Agamawan Sumut Bersatu Basmi Radikalisme Terorisme

Forum Komunikasi Penanggulangan Terorisme (FKPT) Sumatera Utara bersama para tokoh lintas agama berkumpul di Hotel Grand Kanaya Kota Medan. Mereka berdiskusi dan berdialog mengenai peran agama dalam melawan potensi radikalisme dan aksi terorisme. Kegiatan ini bukan kali pertama dilakukan para tokoh lintas agama di Propinsi ini. Secara berkala, mereka terus berkomunikasi dan bersosialisasi urun rembug memecahkan problem masyarakat. Salah satu …

Read More »

Hati-hati Parade Tauhid Ditunggangi Kelompok Radikal

Jakarta – Parade Tauhid 2015 yang digelar dalam rangka peringatan Proklamasi Kemerdekaan ke-70 Republik Indonesia di Jakarta, Minggu (16/8/2015), disinyalir bakal ditunggangi kelompok-kelompok radikalisme yang notabene ingin memecah belah Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Pernyataan itu diungkapkan mantan aktivis Jamaah Islamiyah (JI) Ustadz Abdurrahman Ayub. “Saya yakin kegiatan itu akan ditunggangi kelompok-kelompok radikal, apalagi kegiatan itu diikuti banyak unsur dan …

Read More »

Pesantren Mentahkan Paham Radikalisme-Terorisme

Sebagai lembaga pendidikan tertua di Indonesia, pesantren telah melahirkan banyak alumni yang memiliki peran penting dalam mewujudkan ajaran agama yang damai dan mendamaikan. Pola pengajaran yang menekankan pada penghayatan ajaran agama melalui pengalaman nyata selama tinggal di pesantren telah menempa para santri untuk dapat memberikan yang terbaik bagi agama dan negeri. Dalam perkembangannya, pesantren nyatanya tidak hanya berkutat pada urusan …

Read More »

BNPT Rangkul Pelajar Islam Tangkal Radikalisme-Terorisme

Jakarta, 12 Agustus 2015 — Lingkungan sekolah menjadi salah satu tempat rentan bagi penyebaran dan pertumbuhan paham radikal terorisme, khususnya ISIS. Banyak faktor yang melatari tumbuh kembangnya paham kekerasan yang kerap menggunakan dalih agama tersebut, diantaranya adalah faktor pergaulan antara sesama siswa, guru –terutama guru agama– yang cenderung masih belum memiliki pengetahuan dan kepekaan sosial yang tinggi, hingga kelompok-kelompok kajian keagamaan di …

Read More »

Media Massa Punya Peran Vital Dalam Cegah ISIS

Jakarta – Media massa mempunyai peran vital dalam membantu upaya pemerintah, dalam hal ini Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), dalam mencegah masuknya paham kelompok Islamic State of Iraq and Syria (ISIS) ke bumi Nusantara. Apalagi faktanya media massa telah dijadikan ISIS sebagai alat untuk melakukan propaganda yang sangat efektif. “ISIS berhasil memanfaatkan media massa, terutama melalui media internet (dunia maya) …

Read More »