Menko Polhukam: Pemerintah Dukung Penuh BNPT Lakukan Deradikalisasi

Bogor – Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Luhut Binsar Pandjaitan menilai program-program pencegahan terorisme dan deradikalisasi yang dilakukan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) sudah bagus. Luhut tetap meminta BNPT meningkatkan kinerja, karena tantangan dalam pencegahan terorisme ke depan sangat kompleks. “Program pencegahan terorisme dan deradikalisasi yang dibuat BNPT sudah bagus, tinggal eksekusinya saja. Jujur, program-program BNPT …

Read More »

Sudah Kehilangan Akal, ISIS Pasang Bom di Dalam Alquran

London – Kelompok militan ISIS yang semakin santer dikabarkan mulai kehilangan kekuasaan di Suriah dan Irak baru-baru ini diberitakan melakukan aksi yang di luar batas kewarasan. Para militan ISIS diketahui memasang bom di dalam alquran! Dikutip dari PressTV (Rabu, 24/02/16)  juru bicara koalisi pimpinan Amerika Serikat melawan ISIS Kolonel Steve Warren menyatakan ISIS mulai bertindak nekat dengan memasang jebakan-jebakan bom …

Read More »

Aparat Lokal Harus Kenali Ciri Anggota Kelompok Radikal

Tasikmalaya – Aparat lokal seperti Bintara Pembina Keamanan dan Ketertiban Masyarakat (Bhabinkamtibmas)dan Badan Pembina Desa (Babinsa) serta Lurah/Kepala Desa harus segera mengenali masyarakat yang terpapar paham radikal terorisme di wilayahnya. Penting , agar paham itu tidak menyebar luas di lingkungan masyarakat. Hal itu diungkapkan mantan anggota jaringan teroris, ustad Abdurrahman Ayyub usai memberikan informasi pengalamannya sebagai anggota jaringan terorisme di …

Read More »

Menko Polhukam Luhut Panjaitan Kunjungi BNPT

Bogor – Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Luhut B Panjaitan mengunjungi Kantor Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) di Komplek IPSC, Sentul, Bogor, Kamis (25/2/2016). Kunjungan itu adalah bagian dari penguatan koordinasi antar lembaga dalam pencegahan terorisme. Pada kesempatan ini, Menko Polhukam didampingi Kepala BNPT Komjen Pol Dr.Saud Usman Nasution, SH, MH serta Deputi I Mayjen TNI …

Read More »

Menkopolhukam Ajak FKPT Bentengi Masyarakat Dari Radikalisme dan Terorisme

Bogor – Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) yang kini telah terbentuk di 32 provinsi menjadi salah satu andalan pemerintah dalam membendung paham radikal dan teror yang mulai merebak dan menimbulkan keresahan di tengah-tengah masyarakat. Karenanya forum bentukan BNPT ini diharapkan mampu bekerja maksimal dalam membentengi masyarakat dari berbagai ajaran kekerasan. Demikian disampaikan Menkopolhukam Luhut Binsar Panjaitan saat mengunjungi kantor Badan …

Read More »

Direktur Pencegahan BNPT Sebut Aktifitas FKPT Sebagai Jihad

Jakarta – Direktur Pencegahan BNPT, Brigjend Pol Drs Hamidin, menyebut upaya pencegahan terorisme yang dilakukan FKPT sebagai jihad. Menurutnya, upaya sungguh-sungguh untuk kehidupan berbangsa yang lebih baik dan damai adalah jihad yang pahalanya kekal di hadapan Tuhan. Karena sekecil apapun upaya menciptakan Indonesia menjadi bangsa damai kebaikannya akan dirasakan generasi berikutnya. “Keadaan bangsa yang sedang kita perjuangkan menjadi lebih baik …

Read More »

Faktor Sejarah Yang Membuat Jawa Barat Jadi Basis Terorisme

Tasikmalaya – Provinsi Jawa Barat selama ini dikenal sebagai daerah basis terorisme. Hal tersebut tidak dapat dipungkiri karena faktor sejarah yang membuat Jawa Barat menjadi salah satu daerah basis terorisme, dimana pada 7 Agustus 1949, SM Kartosuwiryo telah memproklamirkan Negara Islam Indonesia (NII) di Tasikmalaya dan selanjutnya diikuti pembentukan Darul Islam/Tentara Islam Indonesia (DI/TII) “Meskipun pada akhirnya NII maupun DI/TII …

Read More »

Peran Masyarakat Vital Dalam Penanggulangan Terorisme

Tasikmalaya – Peran serta masyarakat sangat penting dalam penanggulangan terorisme. Masyarakat dapat berperan memutus ideologisasi, mendeteksi keberadaan teroris, maupun mengontrol tindak-tanduk jaringan kekerasan. “Tokoh masyarakat, tokoh agama atau tokoh adat diharapkan dapat melakukan deteksi dini penyimpangan ideologi serta memberikan pengajaran yang benar dan menyadarkan yang sesat pemahaman tentang radikalisme dan terorisme,” ujar Ketua Satgas Tindak Pidana Terorisme dan Tindak Pidana …

Read More »

ISIS: Beri Uang, Tawanan Dibebaskan

Raqqa – Kelompok teroris ISIS baru-baru ini dilaporkan membebaskan sedikitnya 43 tawanan yang berasal dari komunitas Kristen Asiria. Dikutip dari IB News (Selasa 24/02/16), kelompok Kristen yang beroperasi di Suriah melaporkan para tawanan itu telah disekap oleh ISIS sejak Februari 2015, termasuk diantaranya adalah perempuan dan anak-anak. Mereka diculik di wilayah timur laut Suriah untuk kemudian disekap di daerah Raqqa. …

Read More »

Deteksi Dini Aksi Terorisme, Polda Jabar Apresiasi Pembekalan dan Sinergisitas Aparat Desa

Tasikmalaya – Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Barat mengapresiasi tinggi kegiatan Pembekalan dan Sinergisitas Bhabinkamtibmas, Babinsa dan Lurah/Kepala Desa Dalam Mengantisipasi Aksi Teroris Se-Wilayah Kabupaten/Kota Tasikmalaya yang digelar Subdit Pengembangan Sistem Operasi di Direktorat Pembinaan Kemampuan pada Kedeputian II Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT). Apresiasi itu diberikan karena unsur Bhabinkamtibmas, Babinsa dan Lurah/Kepala Desa menjadi garda terdepan dalam deteksi dini pencegahan …

Read More »