Jakarta – Membahas pembuatan buku panduan pengamanan obyek vital bandara dan destinasi wisata dari ancaman terorisme dengan mengagandeng beberapa stakeholder yang digelar Direktorat Perlindungan pada Kedeputian I Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) ini sangat penting, dalam hal menyediakan masukan bahan dalam mengambil keputusan. Hal tersebut dikatakan Direktur Perlindungan BNPT, Brigjen Pol. Drs. Herwan Chaidir saat memberikan sambutan di acara Focus …
Read More »BNPT Suntik Nasionalisme Anak muda Kalteng Dengan Lomba Video Pendek
Palangkaraya – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) kembali menggelar lomba video pendek sebagai bagian dari upaya mencegah penyebaran paham radikal di kalangan generasi muda. Kali ini, lomba dilaksanakan di Hotel Global kota Palangkaraya, Kalimantan Tengah. Perlombaan ini diikuti dengan antusiasme tinggi para peserta yang berasal dari tujuh sekolah menengah, yakni; SMAN 1 Pangkalan Bun, SMKN 2 Pangkalan Bun, SMK Muhammadiyah …
Read More »Berbicara di PGI, BNPT Ajak Komunitas Lintas Iman Perangi Radikalisme
Jakarta — Ancaman radikalisme mengintai masyarakat tanpa pandang bulu, terkini, kelompok radikal tidak lagi berkutat hanya pada pertemuan-pertemuan ekslusif antar anggota kelompoknya saja dalam menyebarkan pahamnya, mereka kini menggunakan sosial media untuk mencekoki masyarakat dengan paham kekerasan yang bertentangan dengan agama. Ini menjadi salah satu poin yang disampaikan kasubdit Pengawasan dan Kontra Propaganda BNPT, Letnan Kolonel Pas. Sujatmiko saat menghadiri …
Read More »Teroris Bukan Pejuang, Aksinya Bukan Perang
Ternate – Anggota Majelis Etik Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Indonesia, Willy Pramudya, mendorong keteribatan aktif awak redaksi media massa dalam upaya pencegahan terorisme. Ditegaskannya, teroris bukan pejuang dan aksi yang dilakukannya bukan perang. Ketika menjadi narasumber dalam kegiatan Visit Media Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) dan Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Maluku Utara ke redaksi Harian Malut Post, Rabu (14/9/2016), …
Read More »Harus Ada Sinergitas Semua Pihak Untuk Terhindar Dari Paham Radikalisme
JAKARTA- Ulama, keluarga dan institusi pendidikan harus saling bersinergi agar sekolah dan anak didiknya jauh dari paham berbau radikal. Tidak hanya itu, pemerintah juga harus menata mekanisme pendidikan agar bisa lebih baik sehingga bisa melawan dan terhindar dari paham itu. “Baik keluarga, ulama dan sekolah harus bersinergi agar anak-anak kita jauh dari paham radikalisme. Tiga hal ini, terutama peran ulama …
Read More »FGD Penyusunan Buku Panduan Sistem Keamanan Bandara Masih Butuh Banyak Masukan dari Stakeholder
Jakarta – Usai melaksanakan Focus Group Disscussion (FGD) I dan II pada pekan lalu, Subdit Pengamanan Obyek Vital, Transpotasi dan VVIP pada Direktorat Perlindungan Kedeputian I Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) kembali menggelar FGD ke-3 sebagai lanjutan FGD sebelumnya untuk pembuatan Buku Panduan Pengamanan Obyek Vital Bandara dan Destinasi Wisata dalam Menghadapi Ancaman Terorisme. Acara tersebut digelar di Hotel Maharani, …
Read More »Living Cost Mahal Bisa Jadi Penyebab Lahirnya Terorisme
Ternate – Terorisme tidak hanya bisa lahir karena pemahaman keagamaan yang salah. Faktor ekonomi juga bisa menjadi pemantik, salah satunya adalah living cost atau biaya hidup yang mahal. Hal ini disampaikan Ketua Dewan Pers, Yosep Adi Prasetyo, saat menjadi narasumber dalam Visit Media Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) dan Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Maluku Utara ke RRI Ternate, Rabu …
Read More »Kejam! ISIS Bunuh Tawanan Layaknya Binatang Kurban
Suriah – Kelompok teroris internasional ISIS kembali membuat ulah, kali ini, bertepatan dengan perayaan hari besar Idul Adha, para teroris ISIS berulah dengan memamerkan video pembunuhan sejumlah tawanan melalui sebuah video berdurasi 12 menit yang mereka sebarkan di Internet. Dikutip dari dailymail.co.uk Rabu (14/09/16), kelompok pimpinan Abu Bakar al Baghdadi ini merekam proses pembunuhan terhadap sejumlah tawanan yang dilakukan dengan …
Read More »Kepala BNPT Ajak Semua Pihak Awasi Bahaya Radikalisme Di kalangan Generasi Muda
Jakarta — Kepala Badan Penanggulangan Terorisme (BNPT) Komjen Pol. Suhardi Alius mengatakan bahwa rentannya anak muda sekarang terhadap radikalisme adalah tanggung jawab moral kita bersama. Hal ini disampaikan dalam pertemuan dengan Deputi 1 Subdit Kewaspadaan Komisi Pemuda dan Perempuan BNPT yang diadakan di Hotel Dharmawangsa, Jakarta Selatan pada Selasa (13/09/2016). Pertemuan ini dilangsungkan dalam rangka penyampaian laporan terkait lomba video …
Read More »Transformasi Terorisme di Era Revolusi Digital
Pada tahun 1980, seorang Futurolog, Alvin Toffler telah meramalkan lahirnya gelombang ketiga peradaban manusia yang ditandai dengan lahirnya masyarakat terbuka (open society) melalui pemanfaatan teknologi informasi dan komunikasi. Teknologi mutakhir melalui jaringan internet, dewasa ini, merupakan puncak peradaban manusia dalam bidang informasi dan komunikasi yang telah mencukur habis batasan jarak dan waktu. Namun, apabila kita perhatikan secara seksama bahwa dalam …
Read More »