Bersama Generasi Muda

BNPT Latih Anak Muda Banjarmasin Menjadi Duta Perdamaian

Banjarmasin – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) hadir di kota Banjarmasin dalam rangka mengelar pelatihan Duta Damai, pelatihan yang digelar pada hari ini, Selasa, (12/9/2017) bertempat di Hotel Garden Tulip Galaxy Banjarmasin. Dalam pelatihan tersebut BNPT menghimpun 60 anak muda penggiat media sosial seperti Blogger, IT dan DKV. Para peserta selama pelatihan diberikan pemahaman bahwa paham radikal terorisme merupakan ancaman …

Read More »

Ali Fauzi Sebut Konflik Rohingya di Myanmar Berpotensi Picu Terorisme

Mamuju – Mantan narapidana terorisme, Ali Fauzi, angkat bicara soal konflik Rohingya di Myanmar, yang dalam beberapa hari terakhir mengemuka di pemberitaan sejumlah media massa di Indonesia. Adik kandung terpidana kasus bom Bali, Amrozi, tersebut menilai konflik di Myanmar itu bisa memicu tumbuhnya kembali terorisme di Indonesia. Hal itu disampaikan oleh Ali Fauzi saat menjadi pemateri di kegiatan Dialog Pelibatan …

Read More »

Ini Kata Praktisi Pendidikan Bengkulu Soal Radikalisme Pada Anak

Bengkulu – Praktisi Pendidikan, Hj. Nurul Fadhilah, M.Pd., menyebut radikalisme pada anak sudah terjadi di wilayah Bengkulu. Beberapa hal disebutnya sebagai penyebab radikalisme tersebut. Hadir sebagai pemateri di kegiatan Workshop BNPT Video Festival, Rabu (6/9/2017),Nurul menyebut kedangkalan dalam memahami agama sebagai penyebab pertama terjadinya radikalisme pada anak. “Perlu ada pendampingan yang ketat dalam proses pembelajaran agama pada anak-anak. Banyak kasus …

Read More »

BNPT Diundang untuk Bekali Mahasiswa Baru

Mamuju – Survey Lembaga Ilmu Pengetahuan Indonesia (LIPI) pada tahun 2015 menunjukkan adanya pemahaman Islam fundamentalis di beberapa kampus berlatar pendidikan umum. Menyikapi hal tersebut, Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) diminta hadir untuk memberikan pembekalan ke mahasiswa baru. Permintaan itu seperti disampaikan oleh Rektor Universitas Tomakaka, Mamuju, Sulawesi Barat, Dr. Sahril, S.Pd., M.Pd. saat menyampaikan sambutan pembukaan kegiatan Dialog Pelibatan …

Read More »

Awas, Ada Modus Radikalisasi Lewat Perbandingan al Quran dan Pancasila!

Jambi – Mantan Komandan Mantiqi III Jamaah Islamiyah, Nasir Abbas, mengingatkan adanya modus radikalisasi melalui upaya perbandingan antara al Quran dan Pancasila. Upaya itu sendiri dikatakannya sebagai tindakan yang tidak tepat. Hal ini disampaikan oleh Nasir saat menjadi pemateri di kegiatan Dialog Pelibatan Lembaga Dakwah Kampus (LDK) dan Birokrasi Kampus dalam Pencegahan Terorisme di kampus Universitas Jambi, Rabu (23/8/2017). Sasaran …

Read More »

Dua Tokoh Perfilman Berikan Materi Workshop BNPT Video Festival Bagi Pelajar Ambon

Ambon – Acara Workshop BNPT Video Festival 2017 tingkat SMA Sederajat yang digelar Subdit Kewaspadaan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) bersama Forum Koordinassi Pencegahan Terorisme (FKPT) provinsi Maluku di Hotel Biz, Ambon, Rabu (23/8/2017) dihadiri dua tokoh perfilman di Tanah Air Dua orang tersebut yakni Sujiati Eka Tjandra Sari atau yang lebih dikenal dengan nama Tjandra Wibowo yang selama ini …

Read More »

Giliran Pelajar Maluku Ikuti Workshop BNPT Video Festival

Ambon – Paham radikal dan terorisme masih terus berkembang di negara kita dan menjadi momok yang menakutkan. Karena tidak ada satupun dari kita yang terbebas dari ancaman paham radikal terorisme tersebut, karena kelompok yang mengajarkan paham kekerasan ini melakukan propaganda dengan berbagai cara. Dan kalangan generasi muda baik dari jenjang sekolah hingga perguruan tinggi masih menjadi sasaran empuk bagi kelompok …

Read More »

Hari Ini Putri Indonesia 2012 Hadir di Pencegahan Terorisme di Ambon

Ambon – Badan Nasional Penanggulangan Terorismem (BNPT) dan Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Maluku, Rabu (23/8/2017), akan menggelar kegiatan pencegahan terorisme melalui Workshop BNPT Video Festival. Beberapa narasumber akan dilibatkan, salah satunya Puteri Intelijensia di ajang pemilihan Puteri Indonesia 2012, Annisa Puteri Ayudya. Staf Sub Direktorat Pemberdayaan Masyarakat BNPT, Fahrudin, membenarkan akan tampilnya Putri Ayudya di kegiatan Workshop BNPT Video …

Read More »

Mathias Muchus Dorong Pelajar di Malut Miliki Sensitivitas Bela Negara

Ternate – Kegiatan Workshop BNPT Video Festival kembali digelar, kali ini di Ternate, Maluku Utara, Rabu (9/8/2017), dengan menghadirkan aktor Mathias Muchus sebagai pemateri. Kepada pelajar peserta kegiatan, dia mendorong agar memiliki sensitivitas dalam keikutsertaan membela negara. “Kenapa saya mau datang ke Ternate ini? Karena saya cinta Indonesia. Saya ingin adik-adik pelajar memiliki sensitivitas terhadap permasalahan bangsa dan mau terlibat …

Read More »

BNPT Ajak Mahasiswa Bentengi Kampus dari Radikal Terorisme

Banjarmasin-Peran mahasiswa sangat strategis dalam pencegahan paham radikal-terorisme. Memupuk sifat toleransi adalah peran yang harus diemban oleh para mahasiswa sebagaimana ditegaskan oleh Prof. Dr. Wahyu, Guru Besar Universitas Lambung Mangkurat, saat menjadi narasumber dalam kegiatan “Dialog Pelibatan Lembaga Dakwah Kampus dan Birokrasi Kampus dalam Pencegahan Terorisme” yang melibatkan 140 mahasiswa se-Kota Banjarmasin di Aula Rektorat Universitas Lambung Mangkurat (ULM) Rabu …

Read More »