Internasional

Lagi, ISIS Kocar-Kacir Digempur Pasukan Koalisi

Baghdad – dalam beberapa serangan terakhir yang dilancarkan ke pasukan-pasukan kelompok teroris ISIS, dilaporkan bahwa kelompok pimpinan Abu Bakar al Baghdadi itu kini telah kembali kehilangan daerah kekuasaannya. Pihak Amerika Serikat (AS) menyebut ISIS telah kehilangan 40% dari wilayah kekuasaannya di Irak. Di waktu yang bersamaan,  sejumlah wilayah di dekat kota Haditha di Provinsi Anbar yang sebelumnya dikuasai ISIS sudah berhasil …

Read More »

Sidney Jones Sebut Kondisi Politik Sebagai Sebab Tumpulnya ISIS di Indonesia

Meski Indonesia merupakan negara dengan jumlah Muslim terbesar di Dunia, namun negeri ini rupanya menjadi ‘penyumbang’ paling sedikit untuk simpatisan kelompok teroris ISIS. Dikatakan oleh Sidney Jones, Direktur Institut Analisis Kebijakan Konflik, sebab utama ISIS tumpul di Indonesia adalah karena kondisi politik negeri ini yang cukup stabil. Menurutnya pemerintah Indonesia juga tidak mudah menerapakan kebijakan yang bersifat represif. Tumpulnya ISIS …

Read More »

Sambut Tahun, Prancis Gempur Pangkalan Minyak ISIS  

Prancis – Memasuki tahun baru 2016, Prancis tampak tidak sedikitpun mengendurkan serangan ke objek-objek vital milik kelompok ISIS. Dilaporkan salah satu sumber terpercaya, pada Sabtu, 2 Januari 2016 ini Pesawat-pesawat tempur milik militer Prancis memuntahkan bom-bom penghancur di instalasi pengolahan minyak milik kelompok teroris ISIS yang terletak berdekatan dengan benteng utama ISIS di Raqa, tepat sehari setelah tahun berganti. Seorang …

Read More »

Satu Lagi Petinggi ISIS Tewas Akibat Serangan Drone

London – salah seorang hacker andalan kelompok ISIS dilaporkan tewas secara mengenaskan di Suriah akibat serangan pesawat tanpa awak milik pemerintah Amerika Serikat (AS). Hacker yang diketahui bernama Saiful Haque Sujan (31) itu diduga kuat adalah orang penting di balik bisnis haram pencucian uang tingkat global milik kelompok pembuat onar tersebut. laki-laki 31 tahun itu juga diyakini pernah mengirim seorang gadis …

Read More »

Rilis Video Baru, ISIS Ancam Akan Serang PM Inggris

Damaskus – Dilansir dari laporan Observatorium Suriah untuk Hak Asasi Manusia, kelompok teroris ISIS mengancam akan menyerang Perdana Menteri Inggris David Cameron. Ancaman tersebut disampaikan dalam sebuah video singkat yang mereka rilis kemarin (Minggu, 3 Januari 2015). Dalam video tersebut, seorang laki-laki pasukan ISIS yang berbicara dengan aksen Inggris kental menyebut David Cameron sebagai “Imbecile” yang berarti Pandir atau tolol. …

Read More »

ISIS Kembali Berulah, Tembaki Sebuah Sekolahan di Suriah

Damaskus -Serangan brutal kelompok teror ISIS menewaskan 9 orang dan melukai sekitar 20 orang lainnya. Serangan tersebut tersebut dilancarkan ke sebuah sekolah di distrik yang berada di sebelah timur Suriah. Pegiat hak asasi manusia Suriah menyatakan sembilan siswa perempuan tewas ditembak oleh kelompok teroris tersebut saat penyerangan di wilayah yang dikuasai oleh tentara pemerintah di Deir al-Zor seperti dilansir dari …

Read More »

Telan Kekalahan Beruntun, Kekuatan ISIS Menyusut 14%

Irak –Dilaporkan oleh pihak militer Inggris, kelompok ISIS saat ini menduduki area seluas 78.000 kilometer persegi, menyusut hingga sebanyak 12.800 kilometer persegi atau 14 persen dari total luas area yang mereka kuasai tahun lalu. Salah satu penyebab menyusutnya kekuasaan ISIS adalah rentetan kekalahan yang mereka alami dari pertempuran dengan pasukan koalisi. ISIS berhasil diusir dari Kota-kota strategis seperti Tall Abjad …

Read More »

Prancis dan Rusia akan bahas penumpasan ISIS

Paris – Menteri Pertahanan Prancis, Jean-Yves Le Drian, akan mengunjungi Moskow untuk melakukan pembicaraan dengan pejabat Rusia pada Minggu dan Senin, menggalang upaya menumpas ISIS, kata pernyataan kantornya. “Pada 20 dan 21 Desember, Le Drian akan ke Rusia untuk membahas kerja sama dalam memerangi Daesh (bahasa Arab untuk ISIS, di Laut Mediterania timur),” kata Juru Bicara Kementerian Pertahanan, Pierre Bayle, …

Read More »

PBB: Sanksi untuk ISIS Resmi Diadopsi

New York: Dewan Keamanan Perserikatan Bangsa-Bangsa (DK PBB) sepakat untuk mengadopsi sanksi mengikat atau resolusi yang ditujukan agar kelompok teroris tidak bisa mendapatkan uang dan menggunakan sistem perbankan internasional. Sasaran dari resolusi ini sangat jelas, yakni ditujukan kepada kelompok militan Islamic State (ISIS). Selama ini, dikenal sebagai kelompok militan yang paling kaya. Sumber : Metrotvnews

Read More »

Lacak Aliran Dana Dapat Mencegah Serangan ISIS Berikutnya

WASHINGTON DC – Pejabat senior Kantor Departemen Keuangan Amerika Serikat (AS) Adam Szubin mengakui bahwa dengan melacak aliran dana adalah kunci untuk mencegah serangan ISIS berikutnya. Szubin mengungkapkan bahwa ketika berkomunikasi via telefon atau jejaring sosial, teroris biasanya menggunakan kode-kode tertentu yang tidak bisa dilacak. Akan tetapi, tidak demikian halnya ketika bertransaksi keuangan. Itu lah satu-satunya cara untuk melacak pergerakan …

Read More »