Internasional

Sebelum Menyerah, ISIS Eksekusi 116 Warga Suriah

Damaskus – Kelompok teroris Islamic State of Iraq and Syria (ISIS) dilaporkan telah mengeksekusi 116 warga sipil di kota Al-Qaryatain, Suriah pada Oktober 2017. Eksekusi itu dilakukan sebelum ISIS dikalahkan pasukan pemerintah Suriah. Warga sipil yang dibantai ISIS tersebut dituduh bekerja sama dengan rezim Suriah. Kantor berita AFP, Senin (23/10/2017) waktu setempat, yang mengutip pernyataan Rami Abdel Rahman, kepala kelompok …

Read More »

Duterte: Tewasnya Mahmud Terkait Militan Pro-ISIS

Manila – Presiden Filipina, Rodrigo Duterte, memastikan tewasnya profesor asal Malaysia, Mahmud bin Ahmad alias Abu Hanzalah, terkait dengan militan pro ISIS di Marawi telah tewas. Pernyataan Duterte menegaskan pernyataan militer Filipina yang sebelumnya meyakini kematian Mahmud dalam sebuah serangan yang menewaskan 12 orang. Mahmud yang merupakan seorang guru besar di bidang hukum Islam sebelumnya digadang-gadang menjadi ‘Emir’ ISIS Asia …

Read More »

Calon ‘Emir’ ISIS Asia Tenggara Tewas di Marawi

Manila – Mahmud bin Ahmad alias Abu Hanzalah merupakan militan teroris asal Malaysia yang dijagokan untuk memimpin ISIS Asia Tenggara, diduga kuat tewas di Marawi Filipina. Mahmud yang merupakan seorang guru besar di bidang hukum Islam, setelah kematian Isnilon Hapilon memang digadang-gadang menjadi orang nomor satu ISIS di AsiaTenggara. Seperti dilansir kantor berita ‘reuters’, wakil komandan satuan tugas Marawi, Romero …

Read More »

Ratusan Anggota ISIS Menyerah di Raqqa

Raqqa – Koalisi internasional anti kelompok teroris ISIS (Islamic State of Iraq and Syria) pimpinan Amerika Serikat (AS) di Suriah dan Iraq, mengumumkan bahwa ratusan anggota ISIS di Raqqa menyerahkan diri kepada Pasukan Demokratik Suriah (SDF). Namun, pasukan ISIS yang sudah tercerai berai ada yang berhasil meloloskan diri ke gurun-gurun di wilayah Suriah dan Irak. Seperti dilansir ‘Sky News Arabic’, …

Read More »

Militer Filipina Kejar Calon Pemimpin ISIS Asia Tenggara

Manila – Tewasnya pemimpin tertinggi ISIS Asia Tenggara, Isnilon Hapilon dan Omar Maute yang menjadi sekutunya dalam teror di Marawi, Filipina, tidak serta merta ancaman teror berakhir. Isnilon Hapilon, dinyatakan tewas dalam serangan pasukan militer Filipina untuk mengakhiri pengepungan berbulan-bulan yang telah memakan ratusan jiwa di Marawi. Isnilon Hapilon yang juga tokoh kunci kelompok militan Abu Sayyaf muncul sebagai pemimpin …

Read More »

Pasukan AS Bunuh Teroris ISIS di Kamp Pelatihan

Aden – Kabar mengejutkan datang dari pasukan militer Amerika Serikat (AS) yang membunuh puluhan teroris Islamic State of Iraq and Syria (ISIS) di dua kamp pelatihan kelompok tersebut di Yaman tengah. Penduduk desa yang berniat mengambil tubuh orang yang tewas dan terluka di kamp itu dilarang pemimpin suku, karena dikhawatirkan akan menjadi korban serangan yang dilakukan militer AS. Dua nama …

Read More »

Pasukan Demokratik Suriah Rebut Ibukota ISIS

Raqqa – Pasukan Demokratik Suriah (SDF) yang didukung Amerika Serikat (AS), mengklaim bahwa mereka telah merebut kontrol atas Raqqa yang disebut sebagai Ibukota Islamic State of Iraq and Syria (ISIS). SDF juga menyebutkan jika Alun-alun Al-Naim yang sering dijadikan arena eksekusi oleh ISIS juga sudah dikuasai, walau mash ada sejumlah kecil anggota ISIS yang masih tersisa di kota itu. Seperti …

Read More »

Presiden Niger: Islam Dirusak Teroris

Jakarta – Presiden Niger, Mahamadou Issoufou melakukan kunjungan kenegaraan ke Indonesia untuk kali pertama. Dalam pertemuan bilateral ini, selain menghasilkan kesepakatan dua MoU, Presiden Niger dan Presiden Joko Widdo (Jokowi) juga membahas terkait masalah terorisme. Mahamadou Issoufou mengaku sangat prihatin terkait masalah terorisme yang telah merusak image atau citra agama Islam. “Kunjungan ini juga telah membahas terkait keprihatinan kami terkait …

Read More »

Takut Diserang, Pasukan ISIS Tinggalkan Raqqa

Raqqa – Pasukan aliansi militer Kurdi-Arab dukungan Amerika Serikat, Pasukan Demokratik Suriah (SDF), Minggu (15/10/2017) waktu setempat, meluncurkan serangan terakhir ke kota Raqqa (Ar-Raqqah), yang dikuasai ISIS. Serangan dimulai setelah konvoi sebagian pasukan ISIS, yang menerima kesepakatan, keluar dari kota tersebut bersama keluarga mereka. Juru bicara pasukan SDF, Thilal Salaw kepada kantor berita Reuters, mengatakan, sebanyak 275 pasukan ISIS asli …

Read More »

2 Gembong ISIS Filipina di Marawi Tewas

Jakarta – Dua pemimpin jaringan kelompok militan pro-ISIS tewas dalam pertempuran yanb berlangsung di Marawi, Filipina. Menteri Pertahanan Filipina, Delfin Lorenzana, telah mengkonfirmasi kematian dua pemimpin militan Maute itu. Menhan Lorenzana, seperti dilansir media Malaysia, The Star dan AFP, Senin (16/10/2017), menyatakan Isnilon Hapilon dan Omar Maute tewas dalam pertempuran dengan militer Filipina di Marawi, pada Senin (16/10/2017) waktu setempat. …

Read More »