Internasional

Aparat Thailand Tangkap Tersangka Teroris ISIS Buronan Malaysia

Jakarta – Aparat keamanan Thailand berhasil menangkap terduga teroris ISIS yang menjadi buronan di Malaysia bernama Awae Wae-ya, Kamis (19/4). Tersangka diburu dengan tuduhan penyerangan rumah ibadah non-muslim dan pembunuhan aparat kepolisian. “Dia telah ditahan dan otoritas Thailand sedang memeriksanya,” kata Wakil Perdana Menteri Thailand Prawit Wongsuwan kepada wartawan. Meski begitu, Prawit menolak menjelaskan tempat dan waktu penangkapan Awae. Kini …

Read More »

Pengadilan Irak Vonis 212 Anggota ISIS

Pengadilan Irak Vonis 212 Anggota ISIS

Baghdad – Pengadilan Irak mulai mengadili anggota-anggota ISIS yang berhasil ditangkap. Dari ratusan jumlah anggota teroris ISIS yang berhasil ditangkap, pengadilan Irak menjatuhkan vonis mati kepada 212 anggota ISIS. Para terdakwa yang divonis mati berasal dari wilayah Mosul dan sekitarnya, yang pernah dikuasai ISIS. Seperti dikutip dari laman detik.com, yang dilansir Reuters, Rabu (18/4/2018), Dewan Mahkamah Agung Irak menyebut sejumlah …

Read More »

Militer Suriah Ultimatum ISIS Tinggalkan Damaskus Dalam 48 Jam

Militer Suriah Ultimatum ISIS Tinggalkan Damaskus Dalam 48 Jam

Damaskus – Kelompok teroris ISIS masih menyisakan kader militan yang bercokol di beberapa wilayah, meski sudah hancur di Suriah dan Irak. Pihak militer Suriah pun mengultimatum dengan memberikan tenggat waktu 48 jam untuk meninggalkan kantung-kantung yang mereka kuasai di Selatan ibu kota, Damaskus. Seperti diketahui, anggota ISIS masih sering melancarkan serangan teror bom bunuh diri dibeberapa wilayah Suriah. Seperti dikabarkan …

Read More »

Bertemu Kardinal Vatikan, Raja Salman Bahas Terorisme dan Ekstremisme

Bertemu Kardinal Vatikan, Raja Salman Bahas Terorisme dan Ekstremisme

Riyadh – Raja Arab Saudi Salman bin Abdul Aziz menerima Ketua Dewan Kepausan untuk Dialog Lintas Agama Vatikan, Kardinal Jean-Louis Tauran, dan delegasi . Ini merupakan pertemuan pertama antara Raja Salman dengan Kardinal Katolik Perancis itu di kantor Istana Al-Yamamah, Riyadh, Rabu (18/04/2018). Dikutip dari kantor berita resmi Arab Saudi, SPA, pada pertemuan itu, kedua belah pihak memuji peran yang …

Read More »

Militer Mesir Klaim Tewaskan Pemimpin ISIS di Sinai

Militer Mesir Klaim Tewaskan Pemimpin ISIS di Sinai

Kairo – Pembersihan sisa-sisa anggota ISIS terus dilakukan di berbagai negara. Langkah itu dilakukan karena banyak anggota eks ISIS yang masih bersembunyi dan bergerilya setelah kehancuran kekhalifahan mereka di Suriah dan Irak. Seperti yang dilakukan militer Mesir yang terus melakukan pengejaran. Terbaru, militer mesir mengumumkan pasukannya telah menewaskan seorang laki-laki yang diidentifikasi sebagai pemimpin ISIS di Semenanjung Sinai. “Pemimpin ISIS, …

Read More »

Polisi Malaysia Buru 4 Terduga ISIS

Polisi Malaysia Buru 4 Terduga ISIS

Kualalumpur – Kepolisian Diraja Malaysia masih memburu empat terduga teroris anggota ISIS. Keempat orang itu didakwa merencanakan serangan terhadap rumah ibadah non-muslim dan pembunuhan aparat kepolisian. Keempat buronan itu teridentifikasi sebagai Muhamad Faizal Muhamad Hanafi dan Muhamad Hanafi Yah dari Kelantan, Nor Farkhan Mohd Isa dari Johor, dan Awae Wae-Eya asal Provinsi Narathiwat, Thailand. Polisi menganggap keempat buronan itu sangat …

Read More »

Pengadilan Irak Vonis 212 Anggota ISIS

Pengadilan Irak Vonis 212 Anggota ISIS

Baghdad – Sejak kelompok teroris ISIS berhasil diusir keluar dari wilayah Irak, terutama Mosul, yang sempat menjadi wilayah kekhalifahan ISIS, Pengadilan Irak mulai mengadili anggota-anggota ISIS yang berhasil ditangkap. Dari ratusan anggota teroris ISIS yang ditangkap, pengadilan Irak menjatuhkan vonis mati kepada 212 anggota ISIS. Para terdakwa yang divonis mati berasal dari wilayah Mosul dan sekitarnya, yang pernah dikuasai ISIS. …

Read More »

Arab Saudi dan PBB Tandatangani MoU Pemberantasan Terorisme

Arab Saudi dan PBB Tandatangani MoU Pemberantasan Terorisme

Riyadh – Arab Saudi dan Perserikatan Bangsa-bangsa (PBB) sepakat untuk memperkuat kerjasama dalam pemberantasan terorisme. Hal itu diwujudkan dengan ditandatanganinya Memorandum of Outsanding (MoU) antara Kementerian Dalam Negeri Arab Saudi dengan Kantor Kontraterorisme PBB (UNCCT) di Riyadh, Selasa (17/4/2018). MoU ditandatangani oleh Wakil Sekretaris Jenderal UNCCT Vladimir Voronkov dan Sekretaris Jenderal Dewan Menteri Dalam Negeri Saudi Dr Mohammed bin Ali …

Read More »

Kasasi Diterima, 299 Terduga ISIS Dihapus Dari Daftar Teroris

Kasasi Diterima, 299 Terduga ISIS Dihapus Dari Daftar Teroris

Kairo – Lega itulah perasaan 299 terdakwa terduga anggota ISIS setelah Pengadilan Tertinggi di Mesir menerima kasasi mereka. Dengan keputusan itu, nama 299 orang itu langsung dihapus dari daftar teroris. Dikutip dari Middle East Monitor, Rabu (18/4/2018), ke-299 orang itu dituduh merencanakan penyerangan ke Batalyon 101 tentara Mesir di Sinai Utara, 2015 lalu, dengan menggunakan mortir. Selain itu, mereka juga …

Read More »

Tumpas ISIS di Suriah, Pentagon Ajukan Anggaran Rp4,1 Triliun

Washington – Departemen Pertahanan Amerika Serikat (Pentagon) mengajukan anggaran 300 juta dolar AS atau sekitar Rp4,1 Triliun untuk melakukan operasi menumpas kelompok militan ISIS di Suriah. Dana itu akan digunakan untuk mempersenjatai dan memberikan perlengkapan kepada partner-partner mereka di Suriah. Dalam proposal anggaran 2019, nama kelompok Partiya Yekîtiya Demokrat (PYD) / artiya Karkerên Kurdistanê (PKK) ikut serta dicantumkan. Selain itu, …

Read More »