Tag Archives: terorisme

Trump Desak Eropa Ambil Anggota ISIS Paling Berbahaya

Trump Desak Eropa Ambil Anggota ISIS Paling Berbahaya

New York – Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump mendesak negara-negara Eropa untuk mengambil anggota ISIS dari penjara-penjara Suriah. Trump menuturkan, AS telah melakukan bagiannya dengan mengambil anggota ISIS paling berbahaya. Pada 10 Oktober, Trump mengkonfirmasi bahwa AS telah membawa dua anggota ISIS, Alexanda Kotey dan El Shafee Elsheikh terikat untuk keluar dari negara itu dan dipindahkan ke lokasi aman …

Read More »

Mendagri: Radikalisme dan Terorisme Harus Kita Lawan Bersama

Mendagri: Radikalisme dan Terorisme Harus Kita Lawan Bersama

Jakarta – Menteri Dalam Negeri (Mendagri) Tjahjo Kumolo menyebut Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) merupakan kunci stabilitas daerah dan nasional. Hal itu diungkapkannya pada Rakornas Simpul Strategis Pembumian Pancasila di Merlyn Park Hotel, Jakarta, Rabu (16/10/2019). “Hari ini kita mengundang Kesbangpol, karena kata kunci stabilitas daerah dan nasional itu ada pada Kesbangpol, baik di tingkat provinsi maupun kabupaten/kota, Kesbangpol …

Read More »

Pasukan Kurdi Kosongkan Penjara ISIS di Suriah

Ankara – Menteri Pertahanan (Menhan) Turki Hulusi Akar menyatakan pejuang YPG Kurdi Suriah mengosongkan penjara yang menahan para militan Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS) di wilayah Suriah yang terus diserang Turki. Para militan ISIS di penjara itu pun diculik para pejuang Kurdi. Turki meluncurkan operasi lintas perbatasan terhadap milisi YPG di Suriah timurlaut sejak pekan lalu setelah pasukan Amerika …

Read More »

Pengamat: Pasca UU Teroris Diubah, Teroris Ganti Pola Pergerakan Andalkan Sel Kecil

Pengamat: Pasca UU Teroris Diubah, Teroris Ganti Pola Pergerakan Andalkan Sel Kecil

Jakarta – Pengamat Intelijen dan Keamanan Universitas Indonesia Stanislaus Riyanta, menyebut kelompok teroris mengganti pola pergerakan pasca Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2018 tentang Pemberantasan Terorisme disahkan. Sejak itu kelompok teror mengandalkan gerakan sel-sel kecil. “Mereka yang sebelumnya bergerak dalam kelompok besar dalam aksi misal di Kampung Melayu, Thamrin, mereka berubah menajadi sel-sel kecil dalam tingkat keluarga atau individu,” kata Stanislaus …

Read More »

Diduga Teroris, Densus 88 Tangkap Penjual Es Dawet di Sukoharjo

Sukaharjo – Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror menangkap seorang pria penjual es dawet berinisial AK (31) di Sukoharjo. Dia ditangkap di tempat indekosnya, Dukuh Serongan RT 01 RW 02, Mayang, Gatak, Sukoharjo. Menurut ketua RT setempat, Sri Widodo (49), penangkapan dilakukan usai AK melaksanakan salat Subuh di mushala kampungnya, Selasa (15/10). Namun baru sekitar pukul 16.00 WIB polisi melakukan …

Read More »

JAD Pimpinan Abu Zee Siapkan Aksi Teror di Solo dan Yogyakara Pada 20 Oktober

JAD Pimpinan Abu Zee Siapkan Aksi Teror di Solo dan Yogyakara Pada 20 Oktober

Jakarta – Kepala Biro Penerangan Masyarakat Mabes Polri, Brigjen Pol Dedi Prasetyo mengatakan, kelompok teroris Jamaah Ansharut Daulah (JAD) pimpinan Abu Zee sudah siap melaksanakan aksi teror di Solo dan Yogyakarta. Rencananya kelompok ini akan melaksanakan bom bunuh diri pada 20 Oktober 2019. “Dari hasil pemeriksaan oleh tim Densus 88 bahwa pengantin bom bunuh diri sudah disiapkan untuk melaksanakan aksi …

Read More »

Presiden Prancis Minta Trump Cegah Kebangkitan ISIS

Presiden Prancis Minta Trump Cegah Kebangkitan ISIS

Paris – Presiden Prancis Emmanuel Macron meminta Presiden Amerika Serikat Donald Trump “mencegah kebangkitan” kelompok militan ISIS, yang memungkinkan terjadi usai AS menarik pasukannya dari Suriah utara. Dalam sambungan telepon pada Senin 14 Oktober 2019 malam, Macron mengatakan kepada Trump bahwa penarikan pasukan AS dan operasi militer Turki terhadap Kurdi di Suriah utara meningkatkan ancaman munculnya kembali ISIS. Dikutip dari …

Read More »

LPSK Beri Perlindungan kepada 489 Korban Terorisme

LPSK Beri Perlindungan kepada 489 Korban Terorisme

Jakarta – Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) mencatat sudah ada 489 korban terorisme yang mereka lindungi. Jumlah pemberian layanan untuk para korban tersebut berjumlah 974 layanan, mayoritas merupakan layanan pemberian kompensasi. “Tercatat ada 489 orang yang menjadi terlindung LPSK dengan jumlah layanan mencapai 974 layanan,” ujar Wakil Ketua LPSK Bidang Hak Saksi dan Korban, Antonius Wibowo, dalam konferensi pers …

Read More »

Pasukan SAS Disiagakan untuk Tangkap atau Bunuh Ratusan Militan ISIS yang Kabur

Raqqa – Pasukan Udara Khusus Inggris, Special Air Service (SAS), disiagakan untuk misi “tangkap atau bunuh”, menyusul aksi kabur massal ratusan militan asing ISIS dari kamp penahanan Ayn Issa di dekat Raqqa, Suriah utara. Sekitar 859 tahanan asing yang berafiliasi dengan ISIS dilaporkan telah melarikan diri dari kamp penahanan Ain Issa, dekat Raqqa, di tengah serangan yang dilancarkan Turki terhadap …

Read More »

Ratusan Tahanan Militan ISIS Kabur dari Kamp Ayn Issa

Ratusan Tahanan Militan ISIS Kabur dari Kamp Ayn Issa

Raqqa – Ratusan militan kelompok teroris Islamic State (ISIS) mengambil kesempatan untuk kabur dan bersatu kembali karena Pasukan Demokratik Suriah (SDF) yang menjadi sekutu AS fokus membela diri dari serangan Turki. Sebanyak lebih dari 800 tersangka tahanan ISIS melarikan diri dari kamp Ayn Issa di Kota Raqqa, Suriah utara, Senin (14/10). Jelal Ayaf, Ketua bersama kamp Ayn Issa, mengatakan kepada …

Read More »