Quetta – Setidaknya empat orang meninggal dunia dan belasan lain luka-luka menyusul ledakan bom di sebuah hotel yang diinapi duta besar China di Quetta, ibu kota provinsi Balochistan, Pakistan, Rabu (21/4/2021). “Delegasi China beranggotakan empat orang yang diimpin duta besar sedang menginap di hotel itu,” kata Menteri Dalam Negeri Pakistan, Syekh Rashid Ahmad, yang menyebut insiden tersebut sebagai aksi terorisme. …
Read More »Tag Archives: terorisme
Medsos Harusnya menjadi alat Mempererat Silaturahmi, bukan Perpecahan
Jakarta – Dengan adanya kemajuan teknologi informasi yang cukup pesat didukung berbagai platform media sosial (medsos) pada era sekarang ini seharusnya bisa untuk mempererat dan memperkuat persahabatan dan tali silaturahim. Bukan malah sebaliknya yang sekarang ini keberadaan medsos malah sering disalahgunakan sehingga menjadi alat perpecahan. Hal tersebut dikatakan Ketua Umum Lembaga Persahabatan Ormas Islam (LPOI) yang juga Ketua Umum Lembaga …
Read More »Al-Azhar Kutuk Keras Pembunuhan Pria Kristen Koptik oleh Militan ISIS
Kairo – Al-Azhar sebagai lembaga tertinggi di Mesir mengutuk keras pembunuhan terhadap seorang pria Koptik Mesir oleh militan ISIS beberapa waktu lalu. Dikutip dari egyptindependent.com, Pihak Al-Azhar mengatakan pembunuhan tersebut menegaskan bahwa kelompok teroris ini tidak memiliki rasa kemanusiaan. Wakil Menteri Mohamd al-Dhawini menyampaikan belasungkawa kepada keluarga korban berusia 62 tahun, Nabil Habashy, menyebut pembunuhannya sebagai adegan yang memalukan bagi …
Read More »Ayah Korban Penembakan Sebut KKB Sama Seperti Teroris
Papua – Elminus Mom, ayah Ali Mom, siswa SMA Negeri Ilaga korban penembakan kelompok kriminal bersenjata (KKB) di Papua, menilai tindakan kelompok tersebut sama dengan kejahatan yang dilakukan teroris. Elminus mengatakan, aksi KKB tidak berperikemanusiaan sehingga harus diproses secara hukum maupun adat. “Saya akan ke Timika lagi, saya suarakan sampai ke internasional. Ini ilegal karena KKB telah melanggar HAM sama …
Read More »BNPT dan Europol gelar Pertemuan Strategis untuk Perkuat Kerjasama Penanggulangan Terorisme
Bandung – Indonesia dan Uni Eropa telah menjalin kerja sama penanggulangan terorisme sejak Maret 2017 silam melalui berbagai proyek kerja sama terutama yang berkaitan dengan Pencegahan dan Penanggulangan Ektrimisme berbasis Kekerasan (Preventing and Countering Violent Extremism -P/CVE) yang ada di Indonesia. Dan untuk lingkup Regional dan Multilateral, program kerja sama yang dilakukan antara lain mengenai isu-isu yang berkaitan dengan perempuan …
Read More »Korban Tindakan Orang Tuanya, Anak Pelaku Terorisme Harus Dibina
Jakarta – Anak para pelaku terorisme merupakan korban sehingga harus dibina. Penegasan itu disampaikan Asisten Deputi Bidang Perlindungan Anak dalam Kondisi Khusus Kementerian Pemberdayaan Perempuan dan Perlindungan Anak (PPPA) Elvi Hendrani. “Mereka sebenarnya tidak terlibat dalam aksi teror, tetapi merupakan anak dari pelaku. Maka mereka akan sulit diterima kembali di masyarakat. Anak pelaku tindak terorisme merupakan korban harus dibina,” ujar …
Read More »Kapolda Jatim Minta Gunakan Moderasi Perangi Isu Terorisme
Surabaya – Kepala Kepolisian Daerah (Kapolda) Jawa Timur Irjen Pol Nico Afinta meminta anggota untuk waspada dan meminta melakukan moderasi kepada masyarakat terkait isu terorisme. “Moderasi penting dilakukan. Moderasi adalah mengubah cara pandang atau berpikir orang-orang untuk lebih memakai kebhinekaan sesuai dengan yang disampaikan bapak Proklamator sekaligus Presiden Pertama Indonesia Soekarno yang makamnya ada di kota Blitar,” ujar Nico saat …
Read More »PN Jakarta Timur Vonis Mati 6 Teroris Penyerang Mako Brimob
Jakarta – Pengadilan Negeri Jakarta Timur (PN Jaktim) menjatuhkan hukuman mati kepada 6 orang teroris yang menyerang Mako Brimob, Depok. Keenam terdakwa adalah Anang Rachman, Suparman alias Maher, Syawaluddin Pakpahan, Suyanto alias Abu Izza, Handoko alias Abu Bukhori, dan Wawan Kurniawan. Palu putusan itu diketok pada Rabu (21/4/2021) kemarin. Keenam terdakwa menerima dan tidak mengajukan banding/kasasi. Sebagaimana diketahui, kerusuhan dan …
Read More »Kunjungi Korban Bom Makassar, Mensos Risma Berikan Santunan Rp67 juta
Makassar – Menteri Sosial Tri Rismaharini memberikan bantuan kepada 19 korban luka akibat ledakan bom di depan Gereja Katedral Makassar, Sulawesi, Selasa (20/4). Risma juga menyempatkan untuk menjenguk tiga korban yang masih dirawat di RS Bhayangkara Kota Makassar. Kementerian Sosial juga menyerahkan bantuan bagi delapan korban luka berat dan 11 korban luka ringan dengan bantuan Rp 67.500.000. “Saat ini ada …
Read More »Hilangnya Nama KH Hasyim Asy’ari Dari Kamus Sejarah, Tanda Radikalisme Tumbuh di ‘Tubuh’ Kemendikbud?
Jakarta – Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan (Kemendikbud) menghilangkan nama tokoh pendiri Nahdlatul Ulama (NU) KH Hasyim Asy’ari dari Kamus Sejarah Indonesia. Tidak hanya Mbah Hasyim, nama cucunya yang juga mantan Presiden Abdul Rahman Wahid (Gus Dur) dan tokoh ekonomi nasional Soemitro Djojohadikusumo juga tidak ada dalam kamus tersebut. Sebaliknya, justru tokoh terorisme dan penjajah Belanda ada dalam kamus tersebut. “PKB …
Read More »