Tag Archives: isis

BNPT dan Kepolisian Saudi Arabia Sepakat Tingkatkan Kerjasama

Jakarta (20/4/17) Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Komjen Pol. Suhardi Alius dalam pertemuan dengan Kepala Kepolisian Saudi Arabia Letjen Osman Bin Yaser Almahriji, sepakat tingkatkan kerjasama dalam bidang keamanan dan penanggulangan terorisme. Kedua pihak juga sepakat bahwa penanggulangan terorisme merupakan bagian yang sangat penting untuk mewujudkan stabilitas dan keamanan dalam suatu negara. Terorisme adalah tantangan bersama yang harus dihadapi …

Read More »

Terbaru! Pimpinan ISIS Telah Ditangkap

Baghdad – Setelah sempat bersembunyi dan kabur, akhirnya pimpinan tertinggi kelompok teroris internasional ISIS, Abu Bakar al Baghdadi tertangkap. Lelaki yang berada di balik semua kekejian ISIS itu ditangkap oleh pasukan gabungan Suriah dan Rusia. Kabar penangkapan ini pertama kali dilansir oleh The Baghdad Post, Rabu (19/04/17). Mereka menyebut telah mendapat konfirmasi dari Departemen Keamanan dan Informasi Eropa (DESI) terkait …

Read More »

Persempit Laju Penyebaran Terorisme, Direktur Pencegahan BNPT Ajak Masyarakat Melek Literasi

Palembang – Penyebaran paham dan gerakan radikal-terorisme telah menjadi ancaman yang sangat berbahaya, karenanya segala hal perlu dilakukan untuk menghentikan laju penyebaran paham kekerasan tersebut. Salah satu hal yang penting untuk dilakukan adalah melek literasi, yakni dengan selalu kritis dalam menerima dan mengkonsumsi informasi, khususnya yang berasal dari media internet. Hal ini dikatakan oleh direktur pencegahan BNPT, Brigjen. Pol. Drs. …

Read More »

Polisi Arab Saudi Berjanji Bantu Tangani Teroris

Jakarta – Kepala Kepolisian Arab Saudi, Letnan Jenderal Othman bin Naseer Al-Mehrej dan rombongan menemui Kapolri Jenderal Tito Karnavian, di Mabes Polri, Jakarta Selatan, Selasa (18/4/2017). Keduanya bertemu guna menindaklanjuti kerja sama yang disepakati Raja Arab, Salman bin Abdulaziz al-Saud dan Presiden RI, Joko Widodo, termasuk dalam menangani terorisme di Istana Bogor Jawa Barat. “Kita menindaklanjuti MoU yang sudah ditandatangani …

Read More »

Presiden Jokowi: Jangan Takut Melawan Intoleransi

Jakarta – Presiden Joko Widodo atau Jokowi menegaskan, rakyat Indonesia tak boleh ragu dan takut melawan intoleransi yang terjadi di tengah-tengah masyarakat. Presiden menyampaikan itu ketika membuka peringatan ke-62 Konferensi Asia Afrika (KAA). Menurut Jokowi, perlawanan terhadap intoleransi menjadi upaya dan komitmen bersama menjaga keberagaman Indonesia. Presiden menegaskan, Indonesia dikenal dengan Bhinneka Tunggal Ika. “Jangan mudah tergoda dengan isu-isu SARA …

Read More »

AMSI Siap Perangi Berita Hoax

Jakarta – Asosiasi Media Siber Indonesia (AMSI) akhirnya dideklarasikan di Gedung Dewan Pers, Jakarta, Selasa (18/4/2017). Terbentuknya AMSI ini salah satunya adalah untuk memerangi berita hoax. Ketua Presidium AMSI Wenseslasus Manggut mengatakan maraknya konten-konten hoax yang marak akhir-akhir ini jelas tidak bisa dipertanggungjawabkan dan bisa menyesatkan masyarakat. Lebih jauh lagi, hoax bisa mengancam persatuan dan kesatuan NKRI. “Dengan dibentuknya AMSI …

Read More »

Analisa Transaksi Dana Terorisme, PPATK Terkendala Data & Aplikasi

Jakarta – Kepala Pusat Pelaporan dan Analisa Transaksi Keuangan (PPATK), Kiagus Ahmad Badaruddin mengatakan, ada dua kendala dalam upaya analisa transaksi yang dilakukan PPATK, khususnya dana terorisme. Pertama adalah terkait kualitas data. Kedua terkait sistem aplikasi. “Seringkali kejahatan itu menyangkut pola keuangan yang sangat rumit. Untuk itu kualitas data yang masuk sangat menentukan keberhasilan pengungkapan kejahatan sektor keuangan. Meski terdapat …

Read More »

Iran Akan Bantu Senjata Indonesia Buat Melawan Teroris

Jakarta – Atase Militer Iran, Kolonel Shahriar Dasin akan membantu persenjataan kepada Indonesia untuk memerangi aksi tetorisme. Dia menilai bahwa Indonesia merupakan salah satu negara yang diharapkan Iran bisa bekerja sama dalam bidang keamanan dan pertahanan, utamanya dalam memerangi terorisme. Dikatakan, Iran berkomitmen untuk memerangi aksi terorisme dengan mengembangkan senjata sebagai bentuk pertahanan. Tak hanya itu, Iran juga mengajak negara-negara …

Read More »

Ayo Perempuan Indonesia Bersatu Cegah Radikalisme dan Terorisme

Jakarta – Penyebaran paham radikal terorisme tidak hanya menyasar kaum laki-laki dan generasi muda, tetapi juga telah menjadikan kaum perempuan sasaran propaganda mereka. Karena itu, perempuan Indonesia harus bersatu, bangkit, dan melek teknologi untuk membendung ancaman radikalisme dan terorisme. “Penyebaran paham radikal terorisme di kalangan perempuan sudah sangat lumayan butuh perhatian. Artinya, bila kita ingin Indonesia aman dan tenteram, kaum …

Read More »

Tak Sudi Kalah, ISIS Mulai Berunding Dengan Al Qaedah

Baghdad – Kelompok teroris internasional ISIS disebut tengah mengambil langkah berat demi menghindarkan kelompoknya dari kekelahan. Langkah tersebut adalah melakukan perundingan dengan al Qaedah yang telah mereka jadingan saingan sejak 2014 lalu. “Diskusi dimulai dari sekarang. Ada diskusi dan dialog antara kedua utusan yang diwakili oleh Pemimpin ISIS Abu Bakr al Baghdadi dan Ayman al Zawhari, Kepala Al-Qaeda,” ujar Wapres …

Read More »