Berita

ISIS ‘jarah secara besar-besaran’ situs kuno di Suriah

Direktur badan kebudayaan PBB (UNESCO), Irina Bokova, mengatakan situs-situs arkeologi di Suriah dijarah secara besar-besaran oleh kelompok yang menamakan diri Negara Islam (ISIS). Bokova menjelaskan hasil jarahan dipakai untuk mendukung operasional kelompok tersebut. Menurut Bokova foto-foto satelit memperlihatkan penggalian ilegal di situs-situs arkeologi di Suriah. “Foto-foto satelit menunjukkan situs-situs arkeologi dipenuhi ribuan titik penggalian gelap… itu menunjukkan ada penjarahan dalam skala industri,” …

Read More »

UAE bantu Rp15,8 T untuk pengungsi Suriah, perangi ISIS

Abu Dhabi – Uni Emirat Arab (UAE) mengatakan pihaknya telah mengeluarkan dana “sekitar 1,1 miliar dolar AS (Rp15,8 triliun)” untuk membantu para pengungsi Suriah dan memerangi kelompok Negara Islam (ISIS). Pengumuman itu dibuat setelah munculnya kritik bahwa negara-negara Arab kaya tidak menerima pengungsi-pengungsi Suriah sementara ratusan ribu pengungsi pergi menyelamatkan diri dari konflik untuk mencapai Eropa dengan membahayakan keselamatan mereka …

Read More »

Lolos dari Cengkraman ISIS: Bertaruh Nyawa Menyelamatkan Sandera Teroris

Sekelompok pria heroik bertaruh nyawa demi menyelamatkan ratusan orang yang disandera ISIS dengan melakukan aksi yang tidak pernah dilakukan orang lain sebelumnya. Mereka menyusup ke teritori penguasaan ISIS di Irak, menyelamatkan para sandera yang ditahan ISIS, khususnya perempuan dan anak-anak. ISIS selama ini diketahui keranjingan menyandera perempuan untuk dijadikan budak nafsu seks serta objek penganiayaan. Para penyelamat yang hanya terdiri …

Read More »

Jaringan Teroris Menggeliat dan Rencanakan Aksinya di Wilayah Surakarta

Surakarta – Setelah sempat tak terdeteksi melakukan aktivitas, kelompok teroris yang berdomisili di daerah Surakarta dan sekitarnya dikabarkan akan kembali menjalankan rencana teror di wilayah itu. Rencana teror itu berupa pembakaran di sejumlah kuil, gereja, sampai tempat retret keagamaan yang ada di wilayah Surakarta. Aksi tersebut rencananya akan berlangsung Selasa (15/9) malam kemarin. Menurut informasi yang diterima Kriminalitas.com, kelompok tersebut …

Read More »

BNPT resmi miliki FKPT di Gorontalo

Hari ini, Rabu (16/9/2015), BNPT telah resmi melantik 8 pengurus Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Provinsi Gorontalo. Acara pelantikan yang dihelat di Hotel Maqna Gorontalo itu dipimpin langsung oleh Kepala BNPT, Komjen Pol. Drs. Saud Usman Nasution, SH., MM. Dalam sambutannya, Kepala BNPT mengharapkan peran serta secara aktif dari daerah dalam pencegahan paham radikalisme dan terorisme. “FKPT merupakan mitra strategis …

Read More »

Struktur Kepengurusan FKPT Gorontalo

Inilah susunan dan daftar nama pengurus Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Provinsi Gorontalo yang baru saja dilantik pada hari ini, Rabu, 16 September 2015. – Ketua FKPT Provinsi Gorontalo: Kombes Pol. (Purn) Drs. Abdullah Hayati – Sekretaris: Drs. Adrian Lahay, M.Si – Bendahara:  Dr. Lilan Dama, S.Pd, M.Pd – Ketua Bidang Agama, Pendidikan dan Dakwah: Misbahudin, S.Ag, M.Thi – Ketua …

Read More »

Terobsesi dengan ISIS, Remaja Denmark Bunuh Ibunya Sendiri

Lisa Borch, seorang remaja Denmark dan pacarnya asal Irak, dijebloskan ke penjara setelah menikam ibunya sendiri hingga tewas. Peristiwa ini terjadi di daerah Kvissel, Denmark Utara, pada medio Oktober 2014. Kasus ini baru saja selesai disidangkan di Denmark. Sebelumnya, gadis berambut pirang yang baru berusia 15 tahun ini diketahui menikam ibu kandungnya sendiri, Tina Römer Hotegaard, dengan bantuan pacarnya setelah …

Read More »

Selamat, FKPT Kini Hadir di Gorontalo!

Pemerintah Indonesia terus melakukan upaya pencegahan dan pemberantasan terorisme. Dalam hal ini, menjadi tugas dan tanggung jawab Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT). Namun, lembaga ini pun memilki keterbatasan kemampuan. Tentunya untuk berjuang mencegah aksi terorime di bumi Indonesia tidak bisa sendirian. Berbagi peran dengan semua elemen masyarakat dalam mengemban amanat negara ini menjadi suatu keharusan. Terorisme selalu menjadi ancaman serius. …

Read More »

Islam Moderat Bisa Cegah ISIS Masuk di Kalangan Mahasiswa

JAKARTA – Penguatan pemahaman agama Islam moderat dinilai menjadi salah satu senjata untuk mencegah masuknya paham kelompok radikal Islamic State of Iraq and Syria (ISIS). Nahdlatul Ulama (NU) dan Muhammadiyah berkewajiban untuk memberikan pemahaman Islam moderat tersebut, terutama di kampus-kampus. “Kita semua harus bersatu dan bersinergi dalam memerangi paham ISIS ini. Pemerintah, dalam hal ini, bisa merangkul berbagai lembaga terkait lainnya untuk melakukan sosialisasi dan penguatan …

Read More »

Perancis Akan Serang ISIS di Suriah

Presiden Perancis, Francois Hollande menyatakan akan menyerang teroris ISIS di Suriah melalui serangan udara. Hal ini dinyatakannya dalam kesempatan konferensi pers hari Senin lalu (14/9). “Kami menjadi bagian pasukan koalisi untuk memerangi ISIS di Irak. Saat ini kami sudah memulai penerbangan pengintaian (di Suriah), untuk mempertimbangkan serangan udara jika diperlukan, dan serangan itu memang diperlukan di Suriah,” kata Hollande, seperti …

Read More »