Kota Unaaha- Mengawali kegiatan di Provinsi Sulawesi Tenggara, BNPT bersama dengan FKPT Sulawesi Tenggara menggandeng para Dai di kabupaten konawe dan sekitarnya untuk mencegah paham radikal. Kegiatan tersebut dilaksanakan di hotel Nugaraha kota Unaaha pada Rabu, (06/04/2016). Dalam pantauan redaksi, sudah nampak persiapan dari kegiatan tersebut, seperti kesiapan aula yang akan dijadikan sebagai tempat kegiatan. Dikonfirmasi bahwa acara tersebut akan …
Read More »Bersama Tokoh Agama
Terorisme Mau Besar Mau Kecil Tergantung Media
Solo – Aksi terorisme itu tidak bisa dilepaskan dari pemberitaan media, baik media massa maupun media sosial. Faktor inilah yang sekarang dimanfaatkan para pelaku paham radikalisme dan terorisme untuk ‘mempromosikan’ tindakan-tindakan mereka. “Terorisme mau besar atau mau kecil tergantung dari media. Contohnya bom Thamrin. Apa berita yang muncul? Tukang gorengan tidak takut dan tukang sate tetap berjualan di sekitar tempat …
Read More »Muhammadiyah Amin ; Mengkampanyekan Nilai – nilai Islam Rahmatan Lil-Alamin
Solo – Pada kegiatan dialog penanggulangan paham radikal terorisme dan ISIS yang berlangsung pada hari ini di Hotel Lor In Solo (31/03/2016) Dirjen Bimas Islam Kemenag, Dr. Muhammadiyah Amin memulai paparanya dengan menjelaskan bahwa antara Kemenag dengan BNPT telah ada Nota kesepahaman terkait bagaimana meredam dan mengupayakan agar paham radikal terorisme tidak menjangkiti masyarakat, beberapa kesepahaman yang telah ditandatangani oleh …
Read More »Muhammad Toha “Sebaik – baik Umat Adalah Generasi Setelahku dan Setelahnya”
Solo – Anggota DPR RI Komisi III, Muhammad Toha. Hadir selaku mitra dari BNPT, beliau menjadi salah satu pembicara dalam kegiatan pencegahan paham radikal terorisme dan ISIS. bersama dengan beberapa pembicara seperti Deputi I BNPT Abdurrahman Kadir, KH. Ali Mustafa Ya’kub. Dalam paparanya pak Toha menyitir sebuah hadist yang dikenal dikalangan pesantren dan para Da’I “sebaik – baik umatnya adalah …
Read More »Ketahanan Nasional Sedang Terancam, ISIS Harus Dicegah
Solo – Ketahanan bangsa Indonesia sedang terancam dengan adanya propaganda radikalisme dan terorisme, terutama dari kelompok militan ISIS. Kondisi harus disikapi serius dengan melakukan pencegahan terorisme secara maksimal. Untuk itu peran ulama sangat penting untuk meluruskan pemahaman agama generasi bangsa. “Imam masjid dan dai bertugas untuk meluruskan kesalahpahaman dan kekeliruan dalam memahami ajaran agama Islam dengan sepotong-sepotong. Tentunya, paham radikalisme …
Read More »Deputi I BNPT, Abdurrahman Kadir ; Tokoh Agama Memiliki Peran Sentral Dalam Upaya Pencehagan Paham Radikalisme
Solo – Dalam kegiatan Pencegahan Paham Radikal Terorisme dan ISIS di Kalangan Imam Masjid dan Da’I Muda Se-Jawa Tengah yang bertempat di Hotel Lor In Solo. Deputi I BNPT Abdurrahman Kadir memaparkan kepada peserta dialog mengenai tugas dan fungsi yang di emban oleh Deputi I. beliau menjelaskan bahwa tugas BNPT berdasarkan Perpres No. 46/2010 dan Perpres No. 12/2012. Berdasarkan Perpres …
Read More »Harus Ada Kewaspadaan Nasional Menghadapi Ancaman ISIS
Solo – Anggota Dewan Pertimbangan Presiden KH Hasyim Muzadi mengungkapkan, saat ini di Suriah ada ratusan ribu pengungsi dan 257 korban tewas akibat ISIS. Itu sangat menyedihkan, sehingga bangsa Indonesia harus waspada menghadapi ancaman ISIS. “Mungkinkah keadaan seperti Suriah akan terjadi di Indonesia? Embrionya sudah ada, sekalipun belum eksklusif, Indonesia harus ada kewaspadaan nasional secara total dari ancaman ISIS. Alhamdulillah …
Read More »Kepala BNPT: ISIS Lebih Bahaya Daripada Al Qaeda
Solo – Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Irjen Pol. Drs. Tito Karnavian, MA, Phd menilai kelompok radikal Islamic State of Iraq and Syria (ISIS) lebih bahaya daripada kelompok Al Qaeda. Selain itu, ISIS juga meniru-niru cara Nabi Muhammad SAW dengan konteks yang diterjemahkan dengan kondisi saat ini. “Mereka memiliki teritorial sehingga punya sistem dan network. Sekarang mereka memiliki daerah …
Read More »Kasubdit Was & KP: IPIM dan FKDMI Adalah Mitra Strategis Pencegahan Terorisme
Solo – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) tidak bisa jalan sendiri dalam melakukan pencegahan terorisme di Indonesia. Untuk itu, BNPT menggandeng berbagai lembaga terkait, baik pemerintah maupun non pemerintah. Salah satunya adalah Ikatan Persaudaraan Imam Masjid (IPIM) dan Forum Komunikasi Dai Muda Indonesia (FKDMI). “BNPT selalu berupaya menjalin kemitraan yang sinergis dalam rangka membentengi masyarakat dari propaganda paham radikal terorisme …
Read More »Pesan Damai Dari Solo Untuk Indonesia
Solo – Para peserta dialog pencegahan paham radikal terorisme dan ISIS telah mulai memenuhi ruangan tempat berlangsungnya kegiatan. Antusiasme peserta disambut dengan lantunan Hadroh dari Group Al – Ikhlas MTSN 2 Surakarta, melantunkan pujian – pujian bagi Nabi Muhammad sang pembawa pesan perdamaian dari Allah SWT menambah kesejukan bagi peserta yang hadir. Kegiatan dialog Pencegahan paham Radikal terorisme dan ISIS …
Read More »