Tim Media Rilis

Moderasi Beragama Titik Temu Keragaman Agama dan Kebudayaan Indonesia

Jakarta – Sikap yang moderat dalam beragama terbukti menjadi pemecah dalam kebuntuan komunikasi dan konsolidasi antara kelompok masyarakat dengan beragam latar belakang. Sikap moderat ini dalam ajaran Islam seringkali disebut dengan istilah wasathiyah, atau dikenal dengan moderasi beragama, jika merujuk pada frasa yang lebih universal. Moderasi beragama sebenarnya bukanlah hal baru, melainkan adalah sifat alami dari agama itu sendiri yang …

Read More »

Moderasi Beragama Cara Terbaik Perangi Radikalisme dan Terorisme

Jakarta – Radikalisme dan terorisme adalah bentuk kejahatan yang sangat kompleks. Walaupun berbagai aksi dan dampak buruknya bisa teratasi, namun bahaya latennya tetap menghantui. Hal ini disebabkan oleh bibit radikalisme yang sudah mengakar kuat dalam pemikiran, relatif sulit pendeteksiannya bila dibandingkan dengan tindak kejahatan lainnya. Maka dari itu, moderasi beragama menjadi rumusan yang mampu membendung hingga menghilangkan efek negatif pendangkalan …

Read More »

Perkuat Kewaspadaan Anak Bangsa Terhadap Ancaman Intoleransi dan Radikalisme

Jakarta – Perayaan hari Natal dan Tahun Baru adalah ajang sukacita bagi masyarakat Indonesia. Dari tahun ke tahun, selalu saja ada yang mewarnai momentum pergantian tahun dengan propaganda negatif. Untuk itu, masyarakat perlu memiliki kewaspadaan dini supaya kebersamaan anak bangsa tidak terusik oleh siapapun, kapanpun dan dimanapun. Direktur Pencegahan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme Republik Indonesia (BNPT RI) Prof. Dr. Irfan …

Read More »

Menghalau Intoleransi Melalui Semangat Saling Mengasihi Sesama Ciptaan Tuhan

Jakarta – Toleransi adalah bahasa universal yang mampu menembus ruang dan waktu. Toleransi bahkan bisa menjembatani jurang keyakinan dan keimanan yang sebelumnya diyakini sulit untuk diseberangi. Semangat toleransi dalam keberagaman harus bisa terinternalisasi dalam diri anak bangsa sebagai bentuk pengamalan agama yang paripurna. Sekretaris Eksekutif bidang Kesaksian dan Keutuhan Ciptaan Persekutuan Gereja-Gereja Indonesia (PGI), Pdt.Jimmy Sormin, MA., menjelaskan bahwa toleransi …

Read More »


Penjurian Nasional Asik Bang, BNPT Ajak Para Muda Buat  Musik dan Podcast Bernuansa Kearifan Lokal

JAKARTA. Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) kembali menggelar penjurian nasional Asik Bang dan Podcast yang dilaksanakan di Hotel Best Western, Jakarta. selasa (5/12/2023). Kegiatan ini melibatkan kaum muda dalam pencegahan radikalisme dan terorisme melalui 34 Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme. Tujuan dari kedua kegiatan ini salah satunya  memberikan ruang kepada kaum moderat untuk bersuara  damai melalui berbagai kegiatan yang bermanfaat dan …

Read More »

Pancasila Sebagai Wadah Persatuan Anak Bangsa untuk Hidup Rukun dan Saling Mengenal

Jakarta – Indonesia adalah bangsa yang kuat kerukunan antar masyarakatnya karena ditopang oleh falsafah luhur yang bernama Pancasila. Intisari dari ajaran agama dan cita-cita pendiri bangsa ini menjadi mercusuar Indonesia dalam menjawab tantangan zaman yang silih berganti. Persatuan Indonesia merupakan salah satu nilai Pancasila yang menjadi pengikat kerukunan dan kebersamaan seluruh anak bangsa. Muflich Chalif Ibrahim selaku Presiden Lajnah Tanfidziyah …

Read More »

Langkah Solid Menjaga Stabilitas Nasional Melalui Sinergi Ulama dan Umara

Jakarta – Stabilitas agenda pembangunan Indonesia dapat terjaga dengan baik melalui sinergitas antara ulama dan umara. Atas kerja sama yang baik antar keduanya, rakyat Indonesia meletakkan harapannya agar mampu melewati tantangan zaman. Karenanya, ulama dan umara harus melakukan konsolidasi secara berkesinambungan, baik ketika membuat peraturan perundang-undangan ataupun fatwa ijtihadiyah agar pada pelaksanaannya bisa saling mendukung. Aktivis anti radikalisme, Ken Setiawan …

Read More »


Sinergi Ulama dan Umara Sebagai Jembatan Indonesia Menuju Masyarakat Madani

Jakarta – Umara (pemerintah) dan ulama adalah dua bagian yang saling menopang membentuk satu kesatuan yang kokoh. Cepat berubahnya dinamika sosial akibat dari era disrupsi informasi menuntut kekompakan dari umara dan ulama demi mewujudkan stabilitas di tengah masyarakat. Melalui sinergi keduanya, Indonesia dapat memupuk nilai toleransi dan kemanusiaan di atas berbagai perbedaan kelompok dan golongan. Guru Besar Hukum Islam Kontemporer …

Read More »

Sikapi Fatwa Ulama Secara Rasional dan Sesuai Kemampuan, Hindari Tindakan Intoleransi

Jakarta – Fatwa MUI (Majelis Ulama Indonesia) yang belakangan ini disiarkan ke ruang publik terkait kondisi Palestina-Israel disikapi secara kurang tepat oleh beberapa pihak. Sebenarnya, fatwa ini ditujukan untuk menggalang dukungan dan keprihatinan terhadap rakyat Palestina, namun beberapa justru keliru dalam memahaminya hingga menjurus pada tindakan intoleransi. Merupakan suatu hal jika ada fatwa ulama yang menganjurkan untuk menghindari produk Israel, …

Read More »

Kedepankan Solidaritas Kemanusiaan Terhadap Palestina dengan Tepat dan Pantas

Kedepankan Solidaritas Kemanusiaan Terhadap Palestina dengan Tepat dan Pantas

Jakarta – Bangsa Indonesia terus menunjukkan solidaritas kemanusiaan terhadap para warga sipil Palestina yang menjadi korban agresi militer Israel. Semangat dalam kepedulian terhadap sesama manusia adalah lentera yang cahayanya bisa menembus batas suku, ras, bangsa dan agama. Apapun latar belakang seseorang, tidak layak menerima penderitaan seperti yang saat ini terjadi pada rakyat Palestina. Membahas keprihatinan terhadap Palestina, Dr. H. Abdul …

Read More »