TA

Nasir Abbas Ungkapkan Penyesalannya Bergabung ke Kelompok Teroris

Serdang Bedagai – Untuk menangkal dan mengonter penyebaraan paham radikal di wilayah hukum Polres Serdang Bedagai (Sergai) khususnya, dan Sumatera Utara (Sumut) umumnya, Polres Sergai melaksanakan Focus Group Discussin (FGD) dalam rangkai kontra radikal, bertempat di Aula Patriatama Polres Sergai, Kamis (21/9). Kegiatan itu bertema “Terorisme Adalah Musuh Kita Bersama” ini diisi oleh Nasir Abbas (Mantan anggota teroris Jamaah Islamiyah) …

Read More »

Satgas Pamtas Bekuk Simpatisan KST di Papua Barat

Jayapura  – Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 407/PK berhasil menangkap Marthen Iba, yang disinyalir sebagai simpatisan Kelompok Separatis Teroris (KST) Papua Barat, Minggu (24/9). Penangkapan ini dilakukan setelah Pos Satgas Pamtas Kewilayahan Yonif 407/PK sektor Distrik Aroba Teluk Bintuni, Provinsi Papua Barat, diserang Orang Tak Dikenal (OTK). Penangkapan terhadap Marthen Iba ini merupakan hasil razia yang dilakukan oleh TNI beserta aparat …

Read More »

Masyarakat Wajib Jaga Mulut dan Jari agar Tak Sebarkan Hoaks Menuju Pemilu 2024

Jakarta – Wakil Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI), KH Marsudi Syuhud sepakat masyarakat wajib menjaga mulut dan jari agar tak menyebarkan kabar bohong atau hoaks jelang Pemilu 2024. Itu penting agar bangsa ini terhindar dari perpecahan. “Karena itu termasuk membangun moral bangsa, jika bangsa kita kuat untuk melawan berita hoaks, maka bangsa kita akan terhindar dari perpecahan bahkan sampai …

Read More »

Keluarga dan Sekolah Benteng Utama Cegah Intoleransi dan Radikalisme

Malang – Keluarga dan sekolah merupakan benteng utama dalam mencegah munculnya sikap intoleransi dan radikalisme. Hal itu dikatakan Ketua Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Jawa Timur, Hesti Armiwulan pada kegiatan Sosialisasi Bahaya Intoleransi, Radikalisme dan Narkoba bagi Generasi Muda, yang diikuti oleh ratusan siswa SMA dan SMK di wilayah Badan Koordinasi Wilayah Malang di Kota Malang, Kamis (21/9/2023). “Menanamkan nilai …

Read More »

Pemuda Lintas Iman di Semarang Deklarasi Persatuan NKRI dan Tangkal Radikalisme

Semarang – Deklarasi Persatuan NKRI dan Tangkal radikalisme ini disuarakan oleh ratusan kaum milenial lintas iman baik di Semarang dan sekitarnya. Deklarasi ini dipimpin langsung Direktur Deradikalisasi BNPT Brigjen Pol Achmad Nurwakhid di Gereja Katolik St Maria Fatima Banyumanik Kota Semarang, beberapa hari lalu. Dalam deklarasinya, para generasi muda lintas iman ini berjanji akan menjaga persatuan dan kesatuan RI, menjaga …

Read More »

Kaum Milenial dan Gen Z Antusias Ikuti Festival Film Pendek Moderasi Beragama

Jakarta – Balai Litbang Agama Jakarta (BLAJ) Balitbang Diklat Kemenag bersama Lembaga Dakwah PBNU ini menggelar Festival Film Pendek Moderasi Beragama 2023 untuk tingkat pelajar dan mahasiswa. Sekitar 200 lebih kaum milenial dan generasi Z telah menyatakan mengikuti festival tersebut. “Dari festival ini, kami melihat antusiasme dari pelajar dan mahasiswa itu sangat tinggi,” ujar Kepala BLAJ Samidi Khalim kepada Republika …

Read More »

BNPT Gelar Penguatan Kapasitan Personel TNI, Polri, dan Instansi
Terkait di Jatim Dalam Mendukung Penanggulangan Terorisme

Surabaya – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) menggelar kegiatan Penguatan Kapasitas dan Kompetensi Personil TNI, Polri dan Instansi Terkait dalam Mendukung Penanggulangan Terorisme di Jawa Timur. Kegiatan itu digelar di Hotel Artotel TS Suites Surabaya, Rabu (20/9/2023). Direktur Pembinaan Kemampuan pada Deputi Penindakan dan Pembinaan Kemampuan BNPT, Brigjen Pol. Wawan Ridwan, S.I.K., M.H., mengatakan kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka meningkatkan …

Read More »

Cegah Radikalisme, Galakkan Konten Islam Moderat Untuk Counter Narasi
Negatif di Medsos

Jakarta – Media sosial telah menjadi arena penyebaran propaganda radikalisme yang mengarah ke terorisme. Karena itu, masyarakat didorong untuk aktif melakukan counter narasi-narasi negatif di media sosial untuk mencegah radikalisme. Peneliti Badan Penanggulangan Ekstrimisme dan Terorisme (BPET) MUI Riri Khariroh menyampaikan, counter narasi negatif di media sosial tersebut juga sangat diperlukan untuk memperluas pemahaman Islam yang moderat. “Website Islam moderat …

Read More »

DPRD Kalteng Dukung Penuh Berbagai Upaya Pemerintah Dalam Pencegahan Radikalisme

Palangka Raya – Komisi I DPRD Kalimantan Tengah (Kalteng) mendukung berbagai upaya pemerintah dalam mencegah penyebaran paham radikalisme. Meski masyarakat Kalteng diyakini tidak akan mudah terpengaruh terhadap paham tersebut, sebab sejak dulu sudah menyatu dan membaur dalam semangat kebersamaan membangun daerah. “Upaya mencegah paham radiikalisme ini memang seharusnya dilakukan, dan masyarakat pun tidak perlu berlebih khawatir terhadap paham itu, yang …

Read More »

Sadar Radikalisme Menyimpang dari Ajaran Islam, Eks Napiter Asal
Kalsel Ikrar Setia NKRI

Sadar Radikalisme Menyimpang dari Ajaran Islam, Eks Napiter Asal Kalsel Ikrar Setia NKRI

Banjarmasin – Seorang eks narapidana kasus terorisme (Napiter) asalKalimantan Selatan (Kalsel) berinisial MHA berjanji ikrar setiakembali kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Ikrar itudilakukan sesaat setelah MHA menginjakkan kakinya kembali di Kalsel,setelah menyelesaikan masa hukuman di Lapas Cianjur. “Selama menjalani masa hukuman di lapas, saya banyak belajar untukmencintai NKRI, saya juga dibina dengan berbagai pendidikan dipesantren hingga saya sukses melewati …

Read More »