Tag Archives: terorisme

Usai Pengumuman Kalah Total, Sel Tidur ISIS Tembak Mati 7 Tentara SDF

Usai Pengumuman Kalah Total, Sel Tidur ISIS Tembak Mati 7 Tentara SDF

Damaskus – Dua hari setelah dinyatakan kalah, kelompok militan ISIS menembak mati tujuh tentara Pasukan Demokratik Suriah (SDF). Tujuh tentara SDF yang didukung oleh Amerika Serikat (AS) itu tewas dalam serangan di Kota Manbij, Suriah. Dikutip dari AFP, Kota Manbij merupakan bekas kekuasaan kelompok ISIS yang kini dikuasai SDF. Insiden serangan terhadap tentara SDF terjadi pada Senin (25/3/2019) menjelang tengah …

Read More »

Kepala BNPT Minta Aparatur Negara untuk Tingkatkan Nilai Kebangsaan

Kepala BNPT Minta Aparatur Negara untuk Tingkatkan Nilai Kebangsaan

Jakarta- Tereduksinya nilai kebangsaan tidak dapat dihindarkan, banyaknya faktor yang mempengaruhi terekduksi kebangsaan yang harus diwaspadai, tidak menutup kemungkinan kepada para calon dan aparatur negara. Hal itu diungkapkan Kepala Badan Nasional Peanggulangan Terorisme (BNPT) Komjen Pol Drs. Suhardi Alius, MH saat menghadiri acara Bedah Buku, “Resonansi Kebangsaan: Membangkitkan Nasionalisme dan Keteladanan” yang diadakan Sekolah Tinggi Ilmu Administrasi Lembaga Administrasi Negara …

Read More »

Menkominfo Ajak Mahasiswa Perangi Hoax

Menkominfo Ajak Mahasiswa Perangi Hoax

Kupang – Menteri Komunikasi dan Informatika (Menkominfo) Rudiantara mengajak ratusan mahasiswa di Universitas Muhammadiyah Kupang bersama-sama memerangi berita bohong atau hoax yang marak terjadi jelang Pemilu 2019. “Mari kita bersama-sama memerangi hoaks yang kini banyak tersebar di media sosial,” katanya saat memberikan kuliah umum kepada ratusan Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Kupang, seperti dikutip Antaranews.com, Selasa (26/3/2019). Dalam sambutannya, Rudiantara mengatakan bahwa …

Read More »

Wanita Cantik Australia Mengaku Tak Menyesal Gabung ISIS

Wanita Cantik Australia Mengaku Tak Menyesal Gabung ISIS

Sydney – Seorang wanita cantik asal Australia yang meninggalkan negaranya untuk bergabung dengan ISIS di Suriah, mengungkapkan bahwa dirinya tak menyesal bergabung dengan kelompok teroris Islamic State (ISIS). Ia juga mengaku tak punya rencana untuk kembali ke rumah. Janai Safar (24), bersumpah untuk tidak pernah kembali ke Australia, di mana dia mengatakan ada ‘wanita telanjang di jalanan’ dan dia bisa …

Read More »

AS-Turki Kerja Sama Zona Aman di Sepanjang Perbatasan

AS-Turki Kerja Sama Zona Aman di Sepanjang Perbatasan

Washington – Pemerintah Amerika Serikat (AS) bekerja sama dengan Turki mengenai “zona aman di sepanjang perbatasan Turki”. Artinya, pada zona tersebut tak ada petempur dari kelompok Partai Pekerja Kurdistan (PKK) dan milisi sayap kiri YPG. Demikian dikatakan Wakil Khusus AS untuk Keterlibatan Suriah, James Jeffrey, yang dikutip AFP, Senin (25/3). “Kami sedang mencari penyelesaian yang akan memenuhi kebutuhan setiap orang,” …

Read More »

Dit Binmas Polda Bengkulu Gelar Diskusi Menangkal Radikalisme Melalui Lembaga Pendidikan

Dit Binmas Polda Bengkulu Gelar Diskusi Menangkal Radikalisme Melalui Lembaga Pendidikan

Bengkulu – Direktorat Pembinaan Masyarakat (Binmas) Kepolisian Daerah (Polda) Bengkulu menggelar Focus Group Discusion Progran Quick Wins di Hotel Rafflesia, Kota Bengkulu, Selasa (26/3). Kegiatan diskusi ini bertujuan untuk memberikan pemahaman upaya menangkal radikalisme dan anti Pancasila melalui lembaga pendidikan dan organisasi masyarakat (Ormas) Islam. “Kita ingin memberikan pengetahuan sejak dini kepada lembaga pendidikan yang merupakan generasi-generasi penerus, agar mereka …

Read More »

Belajar Dari Arab Spring, Hoaks Harus Diberangus Demi NKRI

Jakarta – Fenomena hoaks (berita bohong) menyita perhatian besar jelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2019. Kecanggihan teknologi informasi dengan gadget dan media sosial (medsos) membuat dunia nyata dan dunia maya seakan gaduh ‘diacak-acak’ hoaks. Kondisi ini sangat mengkhawatirkan, karena hoaks bisa menjadi salah satu pintu masuk gerakan radikal dan ekstremisme seperti yang pernah terjadi di Timur Tengah, dengan Arab Spring. Pengamat …

Read More »

Hindari Penyebaran Paham Radikal di Perusahaan, Direktur SDM Punya Peran Penting dalam Menempatkan Karyawannya

Bogor – Inti dari sebuah organisasi atau perusahaan itu tentu terletak ada pada Sumber Daya Manusia (SDM)-nya. Oleh karena itu para Direktur SDM di semua organisasi yang memiliki awareness dan kewaspadaan tentunya akan lebih bagus, karena dia akan betul betul memanfaatkan potensi dari semua personil dan keadaan yang baik demi kemajuan organisasi itu sendiri Hal tersebut dikatakan Kepala Badan Nasional …

Read More »

Para Direktur SDM di BUMN Harus Mengetahui Bahaya Penyebaran Paham Radikalisme Terorisme Secara Utuh

Bogor – Fonomena penyebaran paham radikalisme terorisme di Indonesia yang cukup tinggi dan bisa menjadi ancaman bagi bangsa tentu menjadi perhatian tersendiri bagi Kementrian Badan Usaha Milik Negara (BUMN). Untuk itu agar penyebaran paham radikal terorisme ini tidak mudah masuk ke lembaga BUMN, maka Menteri BUMN, Rini Soemarno merasa bahwa para Direktur Sumber Daya Manusia (SDM) di seluruh perusahaan BUMN …

Read More »

Mantan Tentara Irlandia Ingin Pulang Setelah Jadi Pengantin ISIS

Mantan Tentara Irlandia Ingin Pulang Setelah Jadi Pengantin ISIS

Suriah – Seorang mantan tentara wanita Irlandia menyatakan ingin pulang dari “penjara” setelah ia merasakan bagaimana menjadi istri anggota ISIS. Wanita bernama Lisa Smith tersebut melarikan diri dari markas terakhir ISIS di Baghouz dan sekarang menjadi salah satu dari ratusan orang di kamp pengungsi al-Hol. Lisa berangkat ke Suriah sekitar lima tahun yang lalu setelah dia mengundurkan diri dari pekerjaannya …

Read More »