Kairo – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) mengajak paraWNI yang bermukim di Mesir untuk berpegang teguh pada Pancasila. Itupenting mewaspadai penyebaran ideologi kekerasan. “Pancasila merupakan kunci utama untuk melindungi diri dari ideologikekerasan. Apalagi saat ini penyebaran ideologi kekerasan telahmenjalar ke seluruh lapisan masyarakat dari berbagai latar belakang,pendidikan, hingga suku bangsa,” ungkap Direktur Deradikalisasi BadanNasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Brigjen Pol. Ahmad …
Read More »Tag Archives: terorisme
Yayasan Eks Napiter Solo Raya Ajak Masyarakat Hormat Jasa Pahlawan dan Komitmen Jaga Kamtibmas
Solo – Yayasan Gema Salam, organisasi yang berfokus pada pembinaankomunitas eks-narapidana terorisme di Solo Raya dan DIY, menggelarkegiatan peringatan Hari Pahlawan 2024 di Pantai Parangtritis,Kabupaten Bantul, Yogyakarta, Minggu (10/11). Upacara itu mengambiltema “Lanjutkan cita-cita Pahlawan Kemerdekaan untuk meraih peradabanmaju dan sejahtera menuju Indonesia Emas 2045,”. Acara ini diikutisekitar 350 peserta dari berbagai wilayah di Jawa Tengah dan DIY,serta undangan dari …
Read More »Kelompok JAD Cenderung Tertutup dan Anti Dengan yang Berbeda
Jakarta – Beberapa hari lalu, Densus 88 Antiteror Mabes Polrimenangkap tiga terduga teroris kelompok Jamaah Ansharut Daulah (JAD)di Jawa Tengah. Ketiga orang itu terbukti aktif melakukan propagandamelalui media sosial. Mereka juga tengah merencanakan serangkaian aksiterorisme. Menanggapi fakta itu, Kaprodi Kajian Terorisme SKSG UI, MuhammadSyauqillah PhD kembali menyoroti aksi terorisme yang kian berkembangdi media sosial (medsos). Menurutnya, penangkapan itu menjadi buktisel-sel …
Read More »Pameran AKI 2024 Kenalkan Warisan Seni Budaya Nusantara ke Generasi Muda
Jakarta – Pameran Anugerah Kebudayaan Indonesia (AKI) 2024 memperluasmisinya dalam menjaga dan mewariskan seni serta budaya Indonesia kegenerasi muda, termasuk anak-anak. Acara yang berlangsung di Avenue ofthe Stars, Lippo Mall Kemang, Jakarta Selatan, 5-10 November 2024,juga menyajikan kegiatan yang menjaga nilai budaya Nusantara agartetap relevan di era modern. Dalam kesempatan tersebut, turut diadakan workshop seni rupa anak olehRURUKIDS bertajuk Pesona …
Read More »Moderasi Beragama sebagai Kerangka Solusi untuk Mengatasi Permasalahan Global
Jakarta – Penyelenggaraan International Conference on ReligiousModeration (ICROM) 2024 yang berlangsung di Jakarta menghasilkansejumlah rekomendasi pengembangan moderasi beragama yang dapatdijadikan panduan bagi para pemangku kebijakan. “Kami berharap bahwa berbagai gagasan, inovasi, dan hasil penelitianbisa menjadi dasar pertimbangan utama bagi pengambil kebijakan, untukmelahirkan kebijakan yang inovatif, berdampak nyata, dan solutif,”ujar Kasubdit Bina Paham Keagamaan Islam dan Penanganan KonflikKemenag Dedi Slamet Riyadi …
Read More »Lapas Tulungagung Terima 2 Napiter Jaringan NII & JI dari Rutan Mako Brimob Cikeas
Tulungagung – 2 Narapidana kasus terorisme dipindahkan ke LembagaPemasyarakatan (Lapas) Kelas II B Tulungagung. Keduanya merupakanpindahan dari Rutan Mako Brimob Cikeas. Napiter berinisial GDR dan M ini dipindahkan untuk menjalani sisa masahukuman atas keterlibatan mereka dalam jaringan terorisme. Merekatelah divonis 3 tahun penjara oleh pengadilan. Kepala Lapas Kelas II B Tulungagung, R Budiman Priyatna Kusumahmengatakan kedua napiter tersebut diterima pada …
Read More »Unigoro Bersama DPRD Jatim Perkuat Toleransi Keberagaman Pada Mahasiswa
Jakarta – Universitas Bojonegoro (Unigoro) berkolaborasi bersama DPRDJawa Timur melakukan upaya penguatan toleransi beragama khususnya dikalangan mahasiswa, melalui sarasehan kebangsaan dengan mengusung temaPeran Mahasiswa Dalam Memupuk Toleransi di tengah Keberagaman. “DPRD Jawa Timur konsisten menguatkan nilai-nilai keberagaman, untukitu mahasiswa juga harus ikut menjadi agen toleransi keberagaman,”kata anggota DPRD Jawa Timur Freddy Poernomo di Bojonegoro, JawaTimur, Minggu (10/11). Freddy mendorong setiap …
Read More »Setiap Pemimpin Bangsa Indonesia Harus Bertekad Besar Pertahankan Pancasila
Jakarta – Pancasila terbukti mampu mempersatukan Indonesia sejakkemerdekaan sampai saat ini. Karena itu, setiap pemimpin bangsaIndonesia harus memiliki tekad besar untuk terus mempertahankanPancasila. “Jadi yang menyatukan kita sejak zaman kemerdekaan sampai sekarang itukarena Pancasila, dan tidak ada Pancasila tanpa Indonesia. Jadi upayauntuk mempertahankan Pancasila harus menjadi tekad para pemimpinbangsa dan seluruh rakyat Indonesia,” kata Muzani, dalam keterangantertulis, Sabtu (9/11/2024). Pernyataan …
Read More »Bangun Karakter Profil Pelajar Pancasila Dengan Kelas Jurnalistik
Lumajang – Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) KabupatenLumajang bekerja sama dengan SMPK Bhara Widya untukmengimplementasikan Projek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5)melalui Program Kelas Jurnalistik. “Program ini dirancang agar siswa tidak hanya memperoleh keterampilanjurnalistik, tetapi juga membangun karakter yang kritis, kreatif, danbertanggung jawab sesuai dengan nilai-nilai Pancasila,” ujar Plt.Kepala Diskominfo Kabupaten Lumajang, Mustaqim saat dimintaiketerangan di sela kegiatannya, Kamis (7/11/2024). Mustaqim …
Read More »Jelang Pilkada Serentak, Bawaslu Sumbar Luncurkan Buku Panduan Untuk Perkuat Kolaborasi
Padang – Semangat jajaran Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) ProvinsiSumatra Barat (Sumbar) dan 19 kabupaten/kota semakin menggelora dalammelaksanakan tugas pengawasan dan pencegahan terhadap potensipelanggaran selama tahapan Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak2024. Motivasi baru ini diperoleh berkat hadirnya buku berjudul InovasiPengawasan Pemilihan 2024 yang ditulis oleh anggota Bawaslu RI, LollySuhenty. Buku ini lahir dari pengalaman dan kisah empirik Lolly dalamperannya sebagai pengawas …
Read More »