Nasional

Melaksanakan Pendampingan Program Deradikalisasi Membutuhkan Kiat-kiat Khusus

Jakarta – Menjalankan program deradikalisasi kepada para narapidana atau mantan narapidana kasus terorisme baik saat yang masih berada di dalam Lembaga Pemasyarakatan atau yang sudah berada di luar Lapas tidaklah semudah membalikkan telapak tangan. Butuh kiat-kiat khusus dalam menjalankan program tersebut agar para napi dan mantan napi tersebut mau kembali pangkuan NKRI. Hal tersebut dikatakan Deputi I bidang Pencegahan, Perlindungan …

Read More »

BNPT Gelar Workshop Kegiatan Pendampingan Sasaran Deradikalisasi 2017

Jakarta – Program deradikalisasi di Indonesia merupakan salah satu program penting dalam penanggulangan terorisme yang dilakukan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT). Terdapat dua hal yang menjadi fokus penting dalam pelaksanaan program deradikalisasi oleh BNPT, yaitu deradikalisasi di luar dan di dalam lapas. Hal ini karena sifat dari deradikalisasi sebagai program penanggulangan teroris dengan pendekatan soft approach. Pendekatan ini memberikan kesempatan …

Read More »

Terduga Teroris Bachrumsyah Tewas, Ini Dampaknya Bagi Indonesia

Jakarta – Pengamat terorisme Universitas Indonesia (UI) Ridwan Habib menyatakan, kabar tewasnya Bachrumsyah atau Abu Muhammad al Indonesi bisa dipastikan kebenarannya. Selain diberitakan di situs ‘Al Masdar News’, kabar tersebut juga muncul di ‘Anmaq Agency’. Kedua situs itu menurut Ridwan Habib adalah kantor berita ISIS. “Di situs itu ada video dan ada foto. Verifikasinya yang bisa kita lakukan hanya dari …

Read More »

DPR Akan Kebut RUU Anti Terorisme

Jakarta – Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia (DPR RI) menargetkan untuk menyelesaikan 10 Rancangan Undang-Undang (RUU) menjadi Undang-Undang (UU) pada masa persidangan IV tahun sidang 2016-2017. Salah satunya adalah RUU Perubahan atas UU nomor 15 tahun 2003 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Terorisme. “DPR berkomitmen mempercepat proses pembahasan RUU yang menjadi prioritas pada 2017 walaupun masa persidangan ini relatif singkat,” ujar …

Read More »

Polri Cek Kebenaran Tewasnya Bahrumsyah di Suriah

Jakarta – Polri belum dapat memastikan kebenaran kabar tewasnya salah satu pentolan ISIS asal Indonesia, Bahrumsyah, di Suriah. Polri masih berupaya mengecek dan mengklarifikasi kabar tersebut. “Kami masih tunggu klarifikasi, pengecekan. Kami belum berani bilang ya. Info itu ada, lagi dilakukan pengusutan lebih lanjut dari sumbernya. Harus diklarifikasi,” kata Kabid Humas Polri Irjen Boy Rafli Amar kepada wartawan di Mabes …

Read More »

Terduga Teroris Sulteng Diduga Jaringan Filipina Selatan

Jakarta – Densus 88 Antiteror masih memeriksa intensif dan mengembangkan sembilan orang terduga teroris yang ditangkap di Sulawesi Tengah (Sulteng). Polisi menduga mereka masih jaringan kelompok teror yang ada di Filipina Selatan. Hal itu diungkapkan Kabid Humas Polri Irjen Boy Rafli Amar di Mabes Polri, Jalan Trunojoyo, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Rabu (15/3/2017). Dia menyatakan, terduga teroris itu berasal dari …

Read More »

Fatwa Ulama Bisa Cegah Anak-anak Terlibat Jaringan Terorisme

Jakarta – Perekrutan anak-anak ke dalam jaringan terorisme dinilai masih belum meluas, karena masih di lingkup keluarga terduga ataupun terpidana kasus terorisme. Meski begitu, pencegahan harus dilakukan melalui fatwa ulama. Pengamat terorisme Al Chaidar mengatakan, keterlibatan anak-anak dalam kasus terorisme terjadi karena kelompok tersebut sulit untuk menarik anggota baru. Akhirnya mereka merekrut anggota keluarga mereka sendiri yang masih di bawah …

Read More »

Polri Bantu Afghanistan Peralatan Antiteror

Jakarta – Guna memerangi teroris yang banyak dilatih di Afghanistan, Kepolisian Republik Indonesia (Polri) memberikan bantuan berupa peralatan dan pelatihan bersama untuk penanganan antiteror. “Kita bantu pemerintah Afghanistan untuk memerangi teroris,” kata Wakil Kepala Polri, Komisaris Jenderal Polisi Syafruddin, melalui keterangan tertulisnya di Jakarta, Rabu (15/3/2017). Dikatakanyan, Deputi Senior Kementerian Keamanan Afghanistan, Jenderal Abdul Rahman mengirimkan surat khusus kepada Kapolri …

Read More »

Deradikalisasi Manjur Tekan Aksi Terorisme di Indonesia

Jakarta – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) tidak pernah ragu dengan program deradikalisasi terhadap para napi terorisme. Faktanya, deradikalisasi manjur untuk menekan dan mengurangi aksi terorisme. “Faktanya memang demikian. Dulu para teroris bisa membuat bom seberat 1.2 ton saat terjadi Bom Bali. Dulu teroris berani melakukan bom bunuh diri. Sekarang dari beberapa aksi teror di Jalan Thamrin, di Samarinda, dan …

Read More »

BNPT Sosialisasikan Cara Pengisian SPT Pribadi Bagi Pegawai BNPT

Jakarta – Bagian Kepegawaian Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) menggelar Sosialisasi SPT, Pelatihan Pengisian Pajak Penghasilan Wajib Pajak Orang / Pribadi bagi Pegawai di Lingkungan BNPT. Acara yang dihadiri para pejabat eselon I, II, III, IV dan juga bagian keuangan dari masing-masing Kedeputian, Subbag dan Subdit ini dilaksanakan di kantor perwakilan BNPT Jakarta, Senin (13/3/2017) dengan menghadirkan narasumber dari Kantor …

Read More »