Nasional

Deputi I BNPT : Kopi Derad, panggung Obrolan Ringan Program Pembinaan terhadap Mitra Deradikalisasi

Bogor – Program pembinaan terhadap mantan narapidana kasus terorisme dan mantan kombatan sebagai mitra deradikalisasi di masyarakat terus dilakukan oleh Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT). Memberikan pembekalan kepada para mitra deradikalisai sebagai upaya menumbuhkan semangat untuk saling menghormati perbedaan paham keagamaan yang ada di masyarakat tentunya harus terus dilakukan Salah satunya seperti yang dilakukan Subdit Bina Masyarakat pada Direktorat Deradikalsiasi …

Read More »

Twitter Luncurkan Notifikasi Khusus Lawan Kekerasan Berbasis Gender

Twitter Luncurkan Notifikasi Khusus Lawan Kekerasan Berbasis Gender

Jakarta – Menanggapi lonjakan kekerasan berbasis gender secara global sebagai dampak isolasi selama pandemi Covid-19, Twitter meluncurkan notifikasi khusus untuk kekerasan berbasis gender di tujuh negara Asia Pasifik, termasuk Indonesia. Saat pengguna melakukan pencarian di “explore” terkait kekerasan berbasis gender, akan muncul notifikasi dalam bahasa Indonesia yang akan mengarahkan mereka ke hotline. Public Policy Director, Indonesia & Malaysia, Twitter, Agung …

Read More »

BPIP: Membumikan Pancasila Menuju Tatanan Normal Baru

BPIP: Membumikan Pancasila Menuju Tatanan Normal Baru

Jakarta- Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) menggelar seminar web dengan tema “Membumikan Pancasila, Membangun Keindonesiaan, dan Memperbaharui Hukum Menuju Tatanan Normal Baru” pada Jumat (19/6/2020). Seminar yang dihadiri oleh lebih dari 170 peserta dibuka oleh Dekan Fakultas Hukum Universitas Diponegoro (Undip) Retno Saraswati menjelaskan pandemi sekarang membuat tatanan dimasyarakat berubah. Selaku akademisi seminar ini bertujuan memberikan sumbangsih pemikiran khususnya dalam …

Read More »

Ini Alasan Kenapa Perempuan Banyak Dilibatkan Dalam Aksi Terorisme

Ini Alasan Kenapa Perempuan Banyak Dilibatkan Dalam Aksi Terorisme

Jakarta – Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Komjen Pol Boy Rafli Amar mengatakan perempuan banyak dilibatkan dalam tindakan terorisme karena sangat diandalkan dalam loyalitas, kesetiaan dan kepatuhan. “Alasan pelibatan perempuan dalam terorisme berdasarkan hasil wawancara yang kami peroleh, dan tentu saja tidak mewakili pandangan umum seluruh perempuan. Menurut mereka (teroris), perempuan diandalkan dalam soal loyalitas, kesetiaan dan kepatuhan. Perempuan …

Read More »

Terdakwa Penusuk Eks Menko Polhukam Bantah Terlibat Aksi Terorisme

Terdakwa Penusuk Eks Menko Polhukam Bantah Terlibat Aksi Terorisme

Jakarta – Terdakwa penusuk eks Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum dan Keamanan (Menko Polhukam) Wiranto, Syahrial Alamsyah alias Abu Rara menyatakan dirinya tak terlibat aksi terorisme. Dalam sidang pledoi atau pembelaan di Pengadilan Negeri Jakarta Barat, Kamis (19/6/2020), Abu Rara melalui kuasa hukumnya, Kamsi, menyampaikan dirinya tak terbukti melakukan tindakan yang dikategorikan sebagai terorisme, tapi hanya penganiayaan. “Menyatakan terdakwa Syahrial …

Read More »

Densus 88 Ringkus 2 Terduga Teroris di Ambon

Densus 88 Ringkus 2 Terduga Teroris di Ambon

Jakarta – Detasemen Khusus (Densus) 88 Polri meringkus dua orang terduga teroris di Kota Ambon, Maluku, Kamis (18/6/2020). Kedua terduga teroris yang tidak disebutkan identitasnya tersebut ditangkap di salah satu kawasan di Kota Ambon, karena diduga terkait dengan aktivitas teror. Kabid Humas Polda Maluku, Kombes Pol Muhamad Roem Ohoirat membenarkan adanya penangkapan dua terduga teroris oleh tim Densus 88 tersebut. …

Read More »

PPATK dan Kemendagri Gelar Rakor Pencegahan Pencucian Uang dan Pendanaan Terorisme Melalui Koperasi

Jakarta – PPATK (Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan) menggelar Rapat Koordinasi dengan Kementerian Dalam Negeri (Kemendagri) di Jakarta, Selasa (16/2020), membahas pencegahan pencucian uang dan pendanaan terorisme melalui koperasi. Koperasi yang dimaksud adalah Koperasi Simpan Pinjam (KSP) dan Unit Simpan Pinjam (USP) di bawah pemerintah daerah serta Penyedia Barang danatau Jasa Lainnya (PBJ) yang perizinannya diberikan oleh pemda. Pertemuan …

Read More »

Dibutuhkan Vaksin untuk Mengatasi Virus Radikalisme yang Merongrong Bangsa

Jakarta – Pandemi Covid-19 ini bukan hanya masalah kesehatan saja. Dampak sosial dari pandemi ini juga memunculkan penyakit sosial dan kultural yang mengarah pada pandangan ekslusif dan radikal dalam rangka memprovokasi dan meradikalisasi masyarakat. Karena itu penting untuk memiliki  pandangan moderasi (washatiyah) yang merupakan vaksin keberagamaan. Ketua Bidang Garapan Hubungan Lembaga dan Organisasi (Garhubanlog) Pengurus Pusat Persatuan Islam (PP Persis),  Ir. H. Mohamad Faisal Nursyamsi, MBA., mengatakan kalau bicara mengenai virus memang …

Read More »

Gugus Tugas Covid-19 Tegaskan Penerapan Protokol Kesehatan Harga Mati

Jakarta – Di tengah masa transisi pembatasan sosial berskala besar (PSBB), Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 menegaskan kepada seluruh masyarakat untuk menjadikan protokol kesehatan sebagai prinsip. Hal itu diperlukan untuk tetap menjaga kesehatan masyarakat dari covid-19 di masa new normal. Kepala Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19, Letnan Jenderal Doni Monardo mengatakan masyarakat harus taat dalam menjalankan protokol kesehatan setelah status …

Read More »

Pelaku Penembakan Masjid Christchurch Ternyata Miliki Lisensi Senjata

Christchurch – Kepolisian Selandia Baru melakukan sejumlah kesalahan saat mengeluarkan izin senjata api kepada pelaku penembakan dua masjid di Kota Christchurch pada pertengahan Maret tahun lalu. Seorang sumber menyebut pelaku teroris 15 Maret 2019 ini lolos uji dan mendapatkan izinnya. Pelaku yang mengaku bersalah atas penembakan massal terburuk Selandia Baru pada Maret tahun lalu ini, tidak diperiksa dengan benar oleh …

Read More »