Kemenhukam Siapkan Payung Hukum Antisipasi Ancaman ISIS

Sentul – Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenhukam) tengah menyiapkan payung hukum untuk mengantisipasi ancaman propaganda kelompok teroris Islamic State of Iraq and Syria (ISIS). Payung hukum ini dinilai sudah sangat mendesak, paska tertangkapnya 16 Warga Negara Indonesia (WNI) di Turki yang disinyalir akan bergabung dengan ISIS. Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Yasonna Laoly mengakui, saat ini pihaknya …

Read More »

Kemenhukam dan BNPT Akan Bina Napi Teroris Secara Khusus

Sentul – Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenhukam) dan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) akan membina narapidana teroris secara khusus. Untuk itulah Kemenhukam dan BNPT menggelar rapat koordinasi di Kantor BNPT, Sentul, 24-27 Maret 2015. Rakor itu dibuka oleh Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia Yasonna Laoly, Selasa (24/03/2015) didampingi Kepala BNPT Komjen (Pol) Saud Usman Nasutian, Deputi I …

Read More »

ISIS Jangan Dikasih Panggung

 Jakarta – Direktur Deradikalisasi Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Prof Dr Irfan Idris MA mengajak semua pihak agar tidak memberikan ‘panggung’ kepada aksi propaganda Islamic State of Iraq And Syria (ISIS). Bila hal itu terjadi, maka aksi yang mereka lakukan akan lebih luar biasa. Pernyataan itu diucapkan Irfan Idris saat Bincang Damai BNPT di Jakarta, Kamis (19/03/2015). “Sebagai bangsa besar, …

Read More »

Nasir Abbas: Memberantas Terorisme Tidak Semudah Membalik Tangan

Jakarta – Pengamat terorisme yang juga mantan teroris Nassir Abbas menilai langkah pemerintah Indonesia melalui Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) dalam memberantas terorisme di tanah air, sudah berjalan sesuai relnya. Penilaian itu disampaikan Nasir Abbas dalam acara Bincang Damai di Jakarta, Kamis (19/03/2015). Beberapa program yang telah dijalankan BNPT antara lain adalah masuk ke lembaga pemasyarakatan untuk menyadarkan tahanan (teroris). …

Read More »

Pemerintah Harus Segera Bertindak Untuk Mengantisipasi ISIS

Jakarta – ‘Penyakit’ ISIS atau Islamic State of Iraq and Syria sudah menjadi momok bagi perdamaian dan ketentraman di bumi Indonesia. Propaganda-proganda mereka melalui dunia maya, telah terbukti banyak menarik simpati bagi warga negara Indonesia, terutama generas muda. Untuk itu, pemerintah harus cepat bertindak dengan membuat instrumen hukum baru untuk mengantisipasi sekaligus menjerat para simpatisan ISIS. Ini penting, agar penyebaran …

Read More »

BNPT Libatkan Ulama Cegah Terorisme

Agus Surya Bakti

JAKARTA –  Gencarnya pengaruh ISIS dan paham radikal terorisme lainnya di Indonesia, Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) melibatkan ulama dalam hal ini Majelis Ulama Indonesia (MUI) untuk memberi wawasan keislaman yang benar dengan ajaran Islam rahmatan lil alamin. “Pelibatan ulama dalam program BNPT sebenarnya sudah lama, dan tahun ini kami ingin ada kerjasama yang komprehensif dengan kerjasama dengan MUI  dalam …

Read More »

Deteksi Dini Terorisme, BNPT Sinergi Ke Tingkat Desa

Bogor – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) melanjutkan upaya melakukan deteksi dini dan pencegahan terhadap gerakan terorisme di bumi Indonesia. Salah satunya adalah melakukan pembinaan kemampuan dan penanggulangan terorisme kepada aparat terkait di wilayah-wilayah,mulai tingkat satu, tingkat dua, sampai ke tingkat kelurahan. Itu diwujudkan BNPT dengan menggelar Pembinaan Kemampuan Penanggulangan Terorisme Terhadap Babinkamtibmas, Babinsa dan Lurah se-Bogor, Jawa Barat. Acara …

Read More »

BNPT Harapkan IBT Jadi Garda Terdepan Perangi Pengaruh Negatif Cyber War

  Jakarta – Laju perkembangan teknologi informasi dewasa ini, menyebabkan penggunaan media sosial di dunia maya seperti fasilitas chatting, facebook, twitter dan jaringan sosial media lainnya di Internet sudah semakin berkembang pesat.  Namun tanpa kita sadari berbagai pihak ataupun kelompok tertentu telah menggunakan teknologi internet untuk melakukan peperangan atau yang lebih dikenal dengan cyber war dengan mulai meninggalkan perang konvensional. …

Read More »

FKPT DKI Bentuk Kelompok Diskusi dan Satuan Tugas Khusus

Bertempat di Aula Sasono Wiwoho, Jl. Mangun Sarkoro 69. Menteng Jakarta Pusat tanggal 11 Maret 2015, Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) DKI Jakarta membentuk Kelompok Diskusi Pencegahan Terorisme tingkat Kota se DKI Jakarta dan Satuan Tugas Khusus Pemberdayaan Masyarakat Kelompok Pemuda, Mahasiswa dan Siswa di DKI Jakarta. Kelompok Diskusi Pencegahan Terorisme adalah bagian dari FKPT Provinsi DKI Jakarta yang bekerja …

Read More »