Tag Archives: isis

Wakil Pimpinan Teroris Pendukung ISIS di Somalia Terbunuh

Mogadishu – Mahad Moalim, wakil pemimpin kelompok separatis yang berafiliasi dengan organisasi teroris Islamic State (ISIS) di Somalia sebelah utara dilaporkan terbunuh. Mayat Moalim ditemukan di dekat pantai Mogadishu pada Pekan lalu. “Awalnya Moalim dilaporkan diculik secara diam-diam dan akhirnya ditemukan tewas terbunuh,” kata seorang pejabat intelijen Somalia yang tak ingin disebutkan namanya seperti dikutip VOA dari The Associated Press, …

Read More »

Narasi Perdamaian di Dunia Maya Harus Diviralkan Untuk Cegah Terorisme

Yogyakarta – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) melalui Direktorat Pencegahan, Subdit Kontra Propaganda, terus menggalang sinergi dengan generasi muda dalam menggaungkan narasi perdamaian di dunia maya. Itu dilakukan karena dunia maya dengan media sosial (medsos), menjadi telah ‘gaduh’ dengan berbagai propaganda negatif yang ingin memecah belah keutuhan NKRI, terutama dari kelompok radikal terorisme. “Terorisme itu ibarat perahu bocor. Densus Anti …

Read More »

Perkuat Identitas Budaya Untuk Melawan Radikalisme dan Isu SARA

Jakarta – Radikalisme dan isu SARA di tanah air kian mengkhawatirkan. Pemerintah pun mencoba menyikapi dengan memperkuat identitas budaya. Diharapkan dengan kearifan lokal budaya itu, segala macam yang terkait radikalisme dan isu SARA bisa dibendung. Menteri Pendidikan dan Kebudayaan (Mendikbud) Muhadjir Effendy, mengatakan peran budaya dalam mengawal keutuhan bangsa sangat besar. “Pemerintah serius dan komitmen untuk memperkuat aspek budaya bangsa. …

Read More »

Di Hadapan Para Penyuluh Agama, Deputi I BNPT Dorong Penguatan Dakwah yang Mampu Meredam Ujaran Kebencian

Ogan Ilir- Maraknya ujaran kebencian, fitnah dan hasutan yang semakin meresahkan bukan hanya dapat menimbulkan konflik di tengah masyarakat, tetapi juga seringkali dimanfaatkan untuk kepentingan ajakan kekerasan dan terorisme. Kelompok radikal terorisme paling cerdas memanfaatkan kondisi konflik sebagai ladang radikalisasi. Di sinilah para penyuluh agama harus mampu menjadi mesin pendingin dengan dakwah yang menyejukkan dan meredam meluasnya ujaran kebencian. Demikian …

Read More »

Prancis Akan Bawa Pulang Ratusan Anak ISIS Yang Ditahan Di Suriah

Paris – Pemerintah Prancis akan membawa pulang sekitar 150 anak-anak anggota ISIS berkewarganegaraan Prancis di daerah kontrol milisi Kurdi di Suriah. Ratusan anak itu sudah diketahui lokasi mereka setelah keluarga di Prancis menyampaikan kepada pemerintah. Kantor berita AFP melaporkan, Rabu (24/10), Paris mendata anak-anak anggota ISIS berdasarkan informasi dari keluarga di Prancis. Para keluarga menyampaikan kabar anak-anak kerabat mereka saat …

Read More »

Pembentukan Badan Pengawas Pemberantasan Terorisme Tunggu Peraturan DPR

Jakarta – Anggota Komisi III DPR RI, Raden Muhammad Syafi’i mengatakan, pembentukan badan pengawas pemberantasan terorisme baru bisa dilakukan setelah ada peraturan DPR yang mengatur hal tersebut. Peraturan dimaksud juga merupakan amanah dari UU Nomor 5 Tahun 2018 tentang Pemberantasan Tindak Pidana Terorisme yang beberapa waktu lalu disahkan. Hal ini dijelaskannya saat menerima audiensi Tim Pengacara Muslim (TPM) dan Pusat …

Read More »

Teroris Wanita Paling Dicari di Dunia Dilaporkan Masih Hidup

Hajin – Sally Jones, teroris wanita yang paling dicari di dunia dilaporkan masih hidup dan berada di Suriah bersama anggota kelompok Islamic State (ISIS) lainnya. Wanita berusia 48 tahun yang dikenal sebagai ‘Mrs Terror’ dan ‘White Widow’ ini sebelumnya diduga tewas bersama dengan putranya, Jojo Dixon, 12 tahun, dalam serangan udara AS Oktober lalu. Menurut laporan Mirror, informasi keberadaan Jones …

Read More »

Setelah 3 Tahun Diculik Teroris, Jurnalis Jepang Akhirnya Dibebaskan

Tokyo – Setelah tiga tahun diduga diculik kelompok teroris saat bertugas di Suriah, jurnalis asal, Jepang, Jumpei Yasuda akhirnya dibebaskan. Ia hilang tiga tahun lalu saat meliput di daerah Jisr Al-Syughur, pedesaan Idlib, Suriah utara. Sejumlah sumber mengatakan kepada Al-Araby Al-Jadid, Selasa (23/10), Yasuda dibebaskan setelah pihak yang tidak disebutkan namanya membayar tebusan. Ia menghilang di Suriah sejak 2015 silam. …

Read More »

Gubernur Kepri: Mencegah Terorisme Ingat Sejarah Lahirnya Pancasila

Bintan – Gubernur Kepulauan Riau, Nurdin Asirun, menyampaikan apresiasinya atas kegiatan pencegahan terorisme yang dilaksanakan BNPT dan Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Kepulauan Riau di Kabupaten Bintan, Rabu (24/10). Dia menawarkan sejarah lahirnya Pancasila sebagai motivasi dalam pencegahan terorisme. Nurdin hadir di kegiatan Penguaran Aparatur Kelurahan dan Desa dalam Pencegahan Terorisme yang menghadirkan sekitar 100 kepala desa, lurah, Babinsa dan …

Read More »

Saudi dan Bahrain Tetapkan Garda Revolusi Iran Ke Daftar Terorisme

Riyadh – Pemerintah Arab Saudi mengatakan bahwa pihaknya dan Bahrain telah memasukkan Korps Garda Revolusi Iran ke dalam daftar kelompok terorisme. Kedua negara itu juga telah memasukkan perwira senior dari Pasukan Quds ke daftar orang-orang dan organisasi yang dicurigai terlibat dalam terorisme. “Qassem Soleimani, panglima Korps Quds, dan dua perwira lainnya, Hamid Abdul-Lahi dan Abdul Ridha Shahlai, termasuk dalam daftar …

Read More »