Berita

FBI Selidiki Lebih dari 300 Aksi Teroris Domestik Sejak Akhir Mei

Washington – Biro Penyidik Federal Amerika (the Federal Bureau of Investigation/FBI) telah melakukan lebih dari 300 penyelidikan terhadap aksi-aksi teroris domestik sejak akhir Mei, dan telah menangkap hampir 100 tersangka di kota Portland, di negara bagian Oregon. Jaksa Kawasan distrik utara negara bagian Texas, Erin Nealy Cox adalah satu dari dua kepala Satuan Tugas Departemen Kehakiman yang baru dibentuk untuk …

Read More »

Trump: Ledakan Beirut Serangan Teroris

Washington DC – Presiden Amerika Serikat, Donald Trump, menanggapi ledakan besar yang terjadi di ibu kota Lebanon Beirut pada Selasa (4/8/2020). Menurutnya ledakan tersebut merupakan suatu serangan, dan pihaknya siap untuk memberikan bantuan. “Amerika Serikat siap membantu Lebanon. Itu adalah serangan yang mengerikan,” kata Trump di konferensi pers Gedung Putih, seperti dikutip dari Reuters, Rabu (5/8/2020). Trump juga mengatakan, AS …

Read More »

Pahami Sejarah Untuk Kuatkan Karakter dan Wawasan Kebangsaan

Jakarta – Bangsa yang besar dibangun dengan semangat yang tidak melupakan masa lalu dan jati diri bangsanya. Ketika krisis wawasan kebangsaan terjadi, itu karena masyakat mulai melupakan sejarah bangsanya sendiri. Padahal mengingat dan memahami sejarah adalah penting untuk menguatkan karakter bangsa khususnya bagi para kaum muda generasi penerus bangsa. Guru Besar Tasawuf Universitas Islam Negeri (UIN) Syarif Hidayatullah Jakarta Prof. …

Read More »

Wakil Ketua DPR Sosialisasi UU Terorisme di Maluku Utara

Wakil Ketua DPR Sosialisasi UU Terorisme di Maluku Utara

Ternate – Wakil Ketua DPR RI Bidang Hukum, HAM, dan Keamanan, Azis Syamsuddin pada Senin (03/08/2020) melakukan kunjungan kerja ke provinsi Maluku Utara, dalam rangka untuk sosialisasi undang-undang nomor 5 tahun 2018 tentang tindak pidana terorisme. Dalam kunjungan itu, Wakil Ketua DPR RI DR Azis Syamsuddin bersama rombongan melakukan kunjunggan kerja ke Maluku Utara (Malut) didampingi oleh Kapolda Malut, Kejati …

Read More »

ISIS Mencoba Rekrut Militan Taliban Yang Tidak Ingin Berdamai

ISIS Mencoba Rekrut Militan Taliban Yang Tidak Ingin Berdamai

Kabul – Kelompok ISIS sedang merekrut milisi Taliban yang membangkang keputusan petingginya ihwal rencana perdamaian dengan Pemerintah Afghanistan. Seorang komandan senior ISIS yang memperkenalkan dirinya sebagai Abdullah mengatakan, rekan-rekannya berada di tempat-tempat rahasia di Kabul dan Jalalabad. Dikutip dari Afghanistan Times, Senin (3/8/2020), Dia menyerukan kepada anggota Taliban yang tidak ingin berdamai dengan pemerintah Afghanistan untuk bergabung dengan ISIS. “Kami …

Read More »

Sepanjang 2020, Sebanyak 123 Teroris Menyerahkan Diri ke Pasukan Keamanan Turki

Sepanjang 2020, Sebanyak 123 Teroris Menyerahkan Diri ke Pasukan Keamanan Turki

Ankara – Kementerian Dalam Negeri Turki pada Senin (3/7) mengumumkan bahwa sepanjang tahun 2020, total ada 123 Teroris yang telah menyerahkan diri ke pasukan keamanan. Sementara dalam penangkapan terbaru, kementerian menyebut bahwa ada satu Teroris yang telah menyerah di provinsi Mardin tenggara. “Teroris itu menyerah kepada pasukan keamanan setelah upaya persuasi oleh Kementerian Dalam Negeri dan Komando Gendarmerie di provinsi …

Read More »

BNPT Susun Strategi Realisasi Tindak Lanjut PP Pemberian Kompensasi Tindak Pidana Terorisme

BNPT Susun Strategi Realisasi Tindak Lanjut PP Pemberian Kompensasi Tindak Pidana Terorisme

Bogor- Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) sebagai Lembaga yang mengkoordinatori upaya pemulihan korban dari aksi terorisme menyambut baik diterbitkannya perubahan Peraturan Pemerintah (PP) No. 35 Tahun 2020 terkait Pemberian Kompensasi, Restitusi dan Bantuan Kepada Korban dan Saksi Tindak Terorisme. “Dengan adanya PP ini, kita (BNPT) jelas, LPSK juga jelas. Karena panduannya semakin jelas bagaimana kita memberikan bantuan kepada para penyintas …

Read More »

Pola Operasi Propaganda ISIS di Facebook Terungkap

Pola Operasi Propaganda ISIS di Facebook Terungkap

London—Institute for Strategic Dialogue (ISD) menerbitkan Briefing baru yang informatif, berjudul, “The Propaganda Pipeline The ISIS Fuouaris Upload Network di Facebook” beberapa hari yang lalu. Hasil riset itu diedit oleh Moustafa Ayad, Wakil Direktur ISD Teknologi, Komunikasi dan Pendidikan Internasional. Dari riset itu, lembaga think tank yang berbasis di London itu memberikan analisis mendalam tentang cara kerja jaringan akun Negara …

Read More »

Ledakan Dahsyat di Beirut Berasal dari 2.700 Ton Amonium Nitrat

Ledakan Dahsyat di Beirut Berasal dari 2.700 Ton Amonium Nitrat

Beirut – Kepala Keamanan Umum Lebanon Abbas Ibrahim mengungkap pemicu ledakan dahsyat yang menewaskan 73 orang dan melukai 3.700 warga itu di Beirut berasal dari dari 2.700 ton amonium nitrat. Berdasarkan hasil investigasi, bahan kimia tersebut disimpan di pelabuhan Beirut sebelum dikirim ke Afrika. Dikutip dari Aljazeera, Rabu, (5/8/2020), hasil investigasi tersebut telah dilaporkan Ibrahim kepada Dewan Pertahanan Tinggi Lebanon …

Read More »

Gerak Cepat, Militer Afghanistan Kepung Penjara yang Direbut ISIS

Gerak Cepat, Militer Afghanistan Kepung Penjara yang Direbut ISIS

Jalalabad – Militer Afghanistan gerak cepat dengan langsung mengepung penjara Jalalabad yang direbut kelompok teroris, ISIS. Seperti diketahui, penjara tersebut direbut ISIS sejak Minggu (2/8/2020). Serangan ISIS itu menyebabkan lebih 1000 tahanan kabur dan sekitar 100 tahanan masih di dalam penjara. Situasi di dalam penjara sendiri mencekam menurut mereka yang bertahan di sana. Selain dikuasai ISIS, logistik pun menipis yang …

Read More »