Jakarta – Pendidikan karakter sering diperbincangkan oleh banyak pihak di tengah situasi bangsa yang mengalami banyak tantangan belakangan ini. Karakter yang baik adalah menjadi hal paling urgen untuk menciptakan persatuan dan kesatuan bangsa ini dalam bingkai Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Menurut Komisioner Komnas Perempuan Saur Tumiur Situmorang, keluarga adalah titik central pendidikan karakter. Dalam keluargalah karakter ditanamkan sejak seseorang …
Read More »Berita
Malaysia Tangkap 8 Orang Terkait ISIS
Kualalumpur – Kepolisian Malaysia menangkap delapan orang (empat orang asing dan empat warega Malaysia) atas dugaan terlibat dalam kegiatan teroris terkait Abu Sayyaf, Islamic State of Iraq and Syria (ISIS) dan Jamaah Islamiyah. Kepolisa Malaysia, Sabtu (7/10/2017) menyebutkan, penangkapan itu dilakukan dilakukan di negara bagian Sabah, Selangor, dan Perak pada 27 September-6 Oktober 2017. Kantor berita ‘reuters’ melaporkan, empat orang …
Read More »Dua Tewas Dalam Penggerebekan Teroris di Arab Saudi
Riyadh – Pasukan keamanan Arab Saudi menewaskan dua orang dan membekuk lima lainnya saat penggerebekan tempat persembunyian jaringan teroris terkait Islamic State of Iraq and Syria (ISIS). Dinas Keamanan Negara mengungkapkan kepolisian menggerebek tiga lokasi di ibu kota Riyadh dan kota timur Dammam terlibat baku tembak di salah satu lokasi. Kementerian Dalam Negeri Arab Saudi melalui kantor berita Saudi Press …
Read More »Arab Saudi Bongkar Jaringan ISIS di Riyadh
Riyadh – Arab Saudi berhasil membongkar jaringan kelompok Islamic State of Oraq and Syria (ISIS) di ibu kota negara itu, Riyadh, terkait dengan rencana serangan bunuh diri terhadap Kementerian Pertahanan. Dua teroris yang terkait ISIS tewas dan lima lagi ditangkap dalam serangan di tiga tempat yang berbeda, Kamis (5/10/2017). Sumber resmi pihak keamanan Arab Saudi dalam pernyataan di saluran televisi …
Read More »Kerjasama Penanganan Terorisme Harus Ditingkatkan
Jakarta – Wakil Ketua DPR RI, Fadli Zon mengusulkan peningkatan kerjasama antara Indonesia dengan Polandia di bidang pemberantasan terorisme dan penanganan organisas kriminal lintas negara. Hal itu diungkapkannya ketika menerima kunjungan Ketua Senat Polandia, Stanislaw Karczewski ke DPR RI, Jumat (6/10/2017). Kunjungan Ketua Senat Polandia dan rombongan itu disambut hangat Fadli Zon yang menjelaskan, bahwa dalam kunjungan ini banyak hal …
Read More »Pancasila Adalah Energi Menyukseskan Pembangunan
Bekasi – Pancasila memiliki makna yang sangat baik untuk membangun bangsa ini menjadi kuat. Jika nilai sila demi sila dilakukan dalam kehidupan sehari-hari, niscaya bangsa ini akan damai dan memiliki energi yang kuat untuk menyukseskan pembangunan di segala bisang. Hal itu diungkapkan Anggota DPR RI Rahmad Handoyo kepada Damailahindonesiaku.com, Jumat (6/10/2017). Untuk itu, Rahmad meminta seluruh lapisan masyarakat melaksanakan Pancasila …
Read More »Masyarakat Diajak Menangkan Pancasila Melawan Radikalisme & Ekstrimisme
Palu – Masyarakat Sulawesi Tengah diminta bersatu memenangkan Pancasila dalam melawan gerakan radikalisme serta ekstrimisme. Ajakan tersebut diungkapkan Wakil Ketua Komisi III DPRD Provinsi Sulawesi Tengah Muhammad Masykur. Masykur mengatakan, pentingnya perjuangan semua komponen dan kelompok dalam memenangkan Pancasila sehingga Pancasila tetap utuh dan bertahan sebagai ideologi Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Dalam keterangan pers yang dikirim melalui Humas DPW …
Read More »Banyak Faktor yang Dapat Memecah Kebhinnekaan
Bandung – Sejumlah faktor dapat memecah kebhinnekaan Indonesia. Salah satunya adalah, kurangnya soliditas antar masyarakat. Hal itu diungkapkan Kapolda Jawa Barat Irjen Agung Budi Maryoto di hadapan sejumlah dokter yang tergabung dalam Ikatan Dokter Indonesia (IDI) Jawa Barat di Hotel Harris, Jalan Peta, Kota Bandung, Jumat (6/10/2017). “Dalam upaya menjaga kebhinnekaan, perbedaan dalam suatu kelompok dapat menjadi salah satu hal …
Read More »Hasil Ijtihad Ulama dan Kelompok Nasionalis, Pancasila Mampu Satukan Indonesia
Jakarta- Pancasila itu hasil ijitihad ulama dan kelompok nasionalis yang diramu dengan cara mengawinkan sistem berbasis modern dengan Islam dan kondisi yang ada di Indonesa. Indonesia yang memiliki 1.340 suku, tetapi dari dulu Pancasila terbukti tetap sakti menjadi alat pemersatu dan penguat bangsa. “Pancasila dan Bhinneka Tunggal Ika terbukti mampu menyatukan keragaman yang ada di Indonesia. Karena itu marilah kita …
Read More »FBI Kembali Tegaskan Paddock Tak Terkait Terorisme
Las Vegas – Federal Bureau of Investigation (FBI) Amerika Serikat, mengeluarkan pernyataan mengenai penembakan yang dilakukan Stephen Craig Paddock (64) di Mandalay Bay, Las Vegas, Minggu malam (1/10/2017) waktu setempat. Berdasarkan hasil penyelidikan, FBI menyebut tak ada tindakan terorisme dalam insiden penyerangan yang dilakukan Paddock yang menewaskan 59 orang dan melukai 527 lainnya. Agen khusus FBI Aaron Rouse mengatakan, tidak …
Read More »