Cilacap – Pemindahan narapidana atau Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) kasus tindak pidana terorisme ke Pusat Deadikalisasi (Pusderad) melalui Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Khusus Terorisme Kelas IIB yang berada di Sentul, Kab. Bogor, merupakan upaya untuk memberikan kesempatan kepada WBP untuk menunjukkan kemampuan dalam mempelajari pengetahuan, pemahaman dan keahlian baru. Hal tersebut dikatakan Deputi bidang Pencegahan, Perlindungan dan Deadikalsiasi Badan Nasional Penanggulangan …
Read More »Nasional
Penguatan Pancasila Solusi Bagi Pahlawan Perdamaian
Jakarta – Akhir-akhir ini ruang publik semakin banyak dipenuhi dengan permainan politik identitas yang mengumbar kebanggaan primordial. Lambat tapi pasti suasana ini membawa sesuatu yang tidak produktif dalam pergaulan bermasyarakat dan bernegara. Dalam konteks inilah, bangsa ini butuh sosok pahlawan-pahlawan baru yang melawan kerasnya penjajahan politik identitas yang dapat merusak perdamaian bangsa. Penguatan pemahaman Pancasila sebagai ideologi bangsa menjadi solusi …
Read More »Orang Terjebak Terorisme Karena Salah Identifikasi Pelaku Ketidakadilan
Ciputat – Terorisme menjadi ancaman besar di berbagai negara di dunia termasuk Indonesia. Orang-orang dari berbagai latar belakang bisa terpapar pikiran ekstrem dan menjadi teroris. Banyak medium yang dipakai kelompok teroris dalam menyebarkan gagasan dan melakukan rekrutmen, di antaranya melalui media sosial. Direktur Indonesia Center for Middle East Studies (ICMES), Dina Sulaeman mengatakan, alasan orang bergabung dengan kelompok teroris dapat …
Read More »Kepala BNPT : Radikal Tidak Bisa Distigmakan Berdasarkan Cara Berpakaian
Jakarta – Saat ini tengah berkembang isu adanya kelompok ‘Taliban’ di dalam tubuh Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK). Hal ini didasarkan pada cara berpakaian dan berpenampilan sebagian pegawai KPK yang disebut mirip orang ‘radikal’. Ini cara pandang yang keliru karena radikal adalah masalah ideologi dan tidak bisa diasosiasikan dengan cara berpakaian tertentu. Hal tersebut dikatakan oleh Kepala Badan Nasional Penanggulangan Teorisme …
Read More »Cegah Teroris Berkembang, Mahfud MD Serukan Negara ASEAN Tingkatkan Kerja Sama Keamanan
Bangkok – Untuk mencegah dan melawan kelompok teroris yang terus berkembang di wilayah Asia Tenggara, Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menkopolhukam), Mahfud MD menyerukan negara ASEAN untuk meningkatkan kerja sama keamanan. Ajakan itu disampaikan langsung Mahfud dihadapan para menteri pertahanan dan perwakilan negara ASEAN di dalam acara Political Security Community (APSC) yang ke-20 di Bangkok, Thailand, Sabtu (2/11) …
Read More »Rentan Disusupi Kelompok Radikal, Kepala BNPT: Jangan Lengah Urus SDM
Jakarta – Disusupinya perusahaan-perusahaan nasional oleh kelompok radikal sudah bukan lagi menjadi rahasia. Banyak perusahaan-perusahaan nasional yang lengah dalam pengelolaan sumber daya manusia (SDM) sehingga diisi dan dimanfaatkan kelompok radikal untuk menyebarkan pahamnya. Oleh karena itu butuh pengelolaan yang benar dan bijak atas itu. Hal itu disampaikan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Komjen Pol Drs. Suhardi Alius M.H saat …
Read More »Cegah Pengaruh Paham Radikal, BPIP Berperan Penting Bumikan Pancasila
Makassar – Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) dinilai berperan penting untuk memberikan pemahaman ke seluruh masyarakat agar tidak mudah terpengaruh paham radikal. Kelompok-kelompok anti-Pancasila diketahui masih menyebarkan pengaruhnya yang membahayakan keutuhan NKRI. “Bagaimana pendidikan Pancasila itu harus dimasyarakat kan kembali, dibumikan lagi tentunya dengan pendekatan yang sesuai dengan umur. Tentunya itu yang harus dilakukan,” ujar Guru Besar Fakultas Hukum Universitas …
Read More »Menag Fachrul Razi: Saya Hanya Memberi Rekomendasi Bukan Melarang ASN Pakai Cadar dan Celana Cingkrang
Jakarta – Menteri Agama (Menag) Fachrul Razi membantah penyataan melarang penggunaan niqab atau cadar dan celana cingkrang di lingkungan aparatur sipil negara (ASN). Fachrul mengaku penyataannya hanya sebatas memberikan rekomendasi. “Saya tidak berhak dong, masa Menteri Agama mengeluarkan larangan. Tidak ada. Menteri Agama paling-paling merekomendasi,” ujar Fachrul di Kompleks Istana Kepresidenan Jakarta, Kamis (31/10). Fachrul mengaku hanya menjelaskan, dalam agama …
Read More »Presiden Jokowi Usul Perubahan Istilah Radikalisme Jadi Manipulator Agama, Wamenag Beri Penjelasan
Jakarta – Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengusulkan adanya perubahan istilah radikalisme menjadi manipulator agama. Wakil Menteri Agama (Wamenag) Zainut Tauhid pun memberi penjelasan. “Saya kira itu yang harus dipahami adalah semangat Bapak Presiden agar memahami agama itu dalam konteks yang benar. Karena, benar, agama itu hadir untuk berikan kedamaian,” kata Zainut kepada wartawan di Jalan MH Thamrin, Jakarta Pusat, Minggu …
Read More »Sumpah Pemuda Meleburkan Kebanggaan Primordialisme dan Fanatisme Kelompok untuk Melawan Radikalisme
Jakarta – Sumpah Pemuda pada 28 Oktober 1928 telah menjadi salah satu tonggak utama yang mendorong pergerakan kemerdekaan Indonesia. Pemuda dari berbagai suku, etnis, bahasa dan agama bersatu mengikrarkan diri untuk mengimpikan suatu negara yang berdaulat bernama Indonesia, meleburkan kebanggaan primordialisme dan fanatisme kelompok dalam semangat nasionalisme. “Sebagai upaya untuk membangun nasionalisme dan melawan radikalisme. Saya mau mengatakan dan mengigatkan …
Read More »