Jakarta – Teror kelompok teroris yang berafiliasi dengan Alqaeda dan ISIS, Al-Shabaab kembali terjadi di pinggir jalan kota Dhusamareb, sebuah distrik Somalia Tengah sekitar 400 kilometer di utara ibu kota Mogadishu, Minggu (7/2/2021). Sebuah ranjau meledak saat kendaraan militer Somalia melintas. Akibatnya kendaraan militer itu hancur dan delapan tentara Somalia tewas, termasuk termasuk komandan intelijen senior. Al-Shabab langsung mengklaim bertanggungjawab …
Read More »Nasional
Pengakuan Eks FPI Berbaiat ke ISIS, Husin Shihab: FPI Berafiliasi Dengan ISIS Tak Terbantahkan
Jakarta – Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror telah berhasil membekuk 26 terduga teroris dari Gorontalo dan Makassar. 19 orang dari Makassar ternyata anggota Front Pembela Islam (FPI) yang terkonfirmasi pernah berbaiat pada ISIS (Islamic State of Iraq and Syria) pada 2015. Bahkan pada baiat itu hadir itu mantan Sekum FPI Munarman. Ketua Umum Cyber Indonesia Husin Shihab menyatakan bahwa …
Read More »Polri Deteksi Aliran Dana WNA Inggris Terduga Teroris ke Rekening FPI
Jakarta – Polri mendeteksi aliran dana mencurigakan dari Tazneen Miriam Sailar warga negara Inggris ke rekening terafiliasi Front Pembela Islam (FPI). Tazneen adalah istri dari Acep Ahmad Setiawan, milisi Hayat Tahrir al-Sham (HTS), salah satu faksi Al Qaeda di Suriah. Tazneen beberapa waktu lalu dicegah masuk ke Indonesia. Acep atau ditulis Asep dikenal sebagai Abu Ahmed al Indunisy lahir di …
Read More »Lagi 2 Terduga Teroris Eks FPI Makassar Mengaku Munarman Hadir di Baiat ISIS
Jakarta – Setelah sebelumnya eks FPI terduga teroris terduga teroris di Makassar bernama Aulia Rahman mengaku berbaiat dengan ISIS disaksikan mantan Sekum FPI Munarman, kini muncul lagi pengakuan serupa dari sesama eks FPI Makassar. Pengakuan itu diungkapkan oleh dua simpatisan FPI bernama Anzhar dan Muhammad Fikri. Dikutip dari akun YouTube detikcom, Anzhar mengaku pernah berbaiat dengan ISIS pimpinan Abu Bakar …
Read More »Dewan Pers Dorong Pemerintah Bentuk Regulasi Untuk Mengatur Medsos
Jakarta – Dewan Pers mendorong pemerintah agar membentuk regulasi untuk mengatur media sosial (medsos). Hal itu bertujuan agar media sosial dan media massa dapat dibedakan. Wakil Ketua Dewan Pers Hendry Ch Bangun mengatakan, kadang-kadang medsos itu dianggap karya jurnalistik, kadang-kadang dengan kasus tertentu, terutama apabila menyangkut kasus hukum terhadap wartawan. Termasuk juga peristiwa di Km 50. “Patokan kami ada dua …
Read More »Tiba di Jakarta, Terduga Teroris Makassar dan Gorontalo Dikirim ke Rutan Teroris Cikeas
Jakarta – Rumah Tahanan Teroris di Cikeas, Bogor, Jawa Barat, kedatangan penghuni baru. Sebanyak 26 terduga teroris yang terdiri dari 19 orang dari Makassar dan tujuh orang dari Gorontalo telah tiba di Jakarta, Kamis (4/2/2021) siang. Mereka langsung dikirim ke Rutan Cikeas. Kabar itu dikatakan Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Rusdi Hartono melalui pesan singkat, Kamis (4/2/2021). Ia menjelaskan, para …
Read More »Dalami Aliran Dana Rekening FPI, Polisi Temukan Satu Transaksi Mengarah ke Istri Teroris JI
Jakarta – Polisi menemukan sebuah transaksi dari rekening yang terafiliasi FPI mengarah pada seorang istri teroris. Temuan itu berdasar hasil analisa 92 rekening oleh Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK). Polisi menyebut transaksi tersebut mengarah pada Tazneen Miriam Sailar, istri teroris Jamaah Islamiyah (JI) Asep Ahmad Setiawan alias Abu Ahmad. JI adalah jaringan teroris Asia Tenggara yang terkait Al-Qaeda. …
Read More »Kemenag Keluarkan SE Larangan Bagi ASN Mendukung Organisasi Terlarang
Jakarta – Kementerian Agama (Kemenag) mengeluarkan Surat Edaran (SE) Nomor 8 Tahun 2021. SE itu berisi tentang larangan bagi pegawai ASN untuk berafiliasi dan/atau mendukung organisasi terlarang yang dicabut status badan hukumnya seperti PKI dan FPI. “ASN harus menjunjung tinggi nilai-nilai dasar wajib setia dan taat pada Pancasila, UUD 1945, NKRI, dan pemerintah yang sah, serta berfungsi sebagai perekat dan …
Read More »Hari Ini Diterbangkan ke Jakarta, 19 Terduga Teroris di Makassar Anggota FPI
Makassar – Sebanyak 19 orang terduga terduga teroris di Makassar, Sulawesi Selatan (Sulsel), yang ditangkap beberapa waktu lalu dibawa ke Jakarta. Rencananya mereka akan tiba di Jakarta, Kamis (4/2/2021) siang. Hal itu dibenarkan oleh Kabag Penum Divisi Humas Mabes Polri Kombes Pol Ahmad Ramadhan. Hanya saja dia tak menyebut beberapa jumlah pasti terduga teroris yang digiring ke Jakarta tersebut. “Beberapa …
Read More »BPIP : Mari bersama sebarkan Semangat anti SARA dan anti Kekerasan
Jakarta – Terorisme sebetulnya tidak hanya sebagai aksi kekerasan saja, tetapi juga sebagai paham yang bisa mempengaruhi siapapun untuk melakukan tindakan kekerasan. Karena itulah, deteksi dini terhadap radikalisme kekerasan harus dibangun secara semesta dengan melibatkan masyarakat. Karena ketidakpedulian masyarakat bisa menjadi kesempatan untuk melakukan infiltrasi radikalisme kekerasan di tengah masyarakat. Staf Khusus Dewan Pengarah Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) Antonius …
Read More »
Damailah Indonesiaku Bersama Cegah Terorisme!