Gowa- Sejumlah pelajaran dari berbagai sekolah se-Sulawesi Selatan dikumpulkan oleh Forum Koordinasi Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Sulawesi Selatan. Kegiatan tersebut dimas dalam bentuk Workshop Video Pendek dengan menghadirkan penulis skenario film “tiga srikandi” Swastika Nohara dan aktor nasional Jajang C Noer. Menurut Ketua FKPT Sulawesi Selatan bahwa kegiatan tersebut untuk membangun kesadaran pelajar terhadap kebangsaan dan nasionalisme. Dan dijewantahkan dalam …
Read More »Kegiatan
Paham Radikalisme Harus Dihapuskan di Lingkungan Kampus
Jakarta – Ideologi radikalisme yang berkembang di perguruan tinggi adalah sebuah fakta yang tidak dapat dinafikan. Hal ini tidak tertutup akibat adanya berita yang disebarkan melalui media secara berlebihan membuat para orangtua mahasiswa kawatir. Dengan kejadian tersebut membuat orang tua menjadi lebih perduli terhadap anak-anaknya yang sedang menempuh pendidikan di perguruan tinggi. Hal tersebut dikatakan Kasubdit Kemahasiswaan Kemenristekdikti, Tio Mega …
Read More »Penyuluh Agama Bisa Implementasikan Isi UU No.5/2018
Jakarta – Deputi bidang Pencegahan, Perindungan dan Deradikalisasi BNPT, Mayjen Abdul Rahman Kadir, mensosialisasikan UU No.5 tahun 2018 sebagai perubahan atas UU No.15 tahun 2003 tentang Tindak Pidana Terorisme. Penyuluh Agama sebagai bagian dari elemen masyarakat bisa mengimplementasikan apa yang terkandung dalam payung hukum baru tersebut. Sosialisasi tersebut dilakukan di sela pembukaan kegiatan Penguatan Kapasitas Penyuluh Agama dalam Menghadapi Radikalisme …
Read More »Sestama BNPT: Sebarkan Semangat Nasionalisme ke Pelajar Lainnya!
Gowa – Rektor Universitas Islam Negeri Alaudin, Musafir Pababari, menilai gerakan menolak Pancasila dan Negara Kesatuan Republik Indonesia merupakan wujud radikalisme. Dibutuhkan kesadaran berbangsa dan bernegara secara kolektif untuk meningkatkan daya tangkal terhadap radikalisme. “Kegiatan ini (Workshop Lomba Video Pendek, Red.) adalah wujud membangun kesadaran berbangsa dan bernegara untuk mencegah radikalisme dan terorisme,”, kata Musafir dalam sambutan di pembukaan kegiatan …
Read More »Deteksi Dini Terorisme Membutuhkan Peran Aktif Aparat Kelurahan/Desa
Ambon – BNPT dan Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Maluku, Kamis (5/7/2018), menggelar kegiatan Penguatan Aparatur Kelurahan dan Desa dalam Pencegahan Terorisme di Ambon. Pelibatan aparat kelurahan dan desa dinilai penting, khususnya dalam upaya deteksi dini untuk langkah pencegahan. Kepala Subdirektorat Penanganan Konflik Kementerian Dalam Negeri RI, Heru Matador, yang dihadirkan sebagai pemateri di kegiatan tersebut mengatakan, deteksi dini radikalisme …
Read More »Potensi Radikalisme di Sulsel Tinggi, Pelajar Diminta Berperan di Pencegahan
Gowa – Ketua Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Sulawesi Selatan, Arfin Hamid, mengakui hasil survey yang menempatkan wilayahnya memiliki potensi radikalisme tinggi. Untuk langkah pencegahan, kalangan pelajar diminta ikut berperan aktif. Ini disampaikan Arfin saat menyampaikan sambutan di pembukaan kegiatan Workshop Lomba Video Pendek BNPT di Auditorium Universitas Islam Negeri Alaudin, Kabupaten Gowa, Kamis (5/7/2018). “Posisi (potensi radikalisme) Sulawesi Selatan …
Read More »CSO Diminta Dapat Bergerak Cegah Radikalisme di Lingkungan Kampus
Jakarta – Beberapa waktu yang lalu, ramai menjadi perbincangan publik terkait adanya beberapa perguruan tinggi terkenal mulai tersusupi ideologi radikalisme. Publik seakan dibuat tidak percaya bahwa kampus yang menjadi tempat untuk mencetak kader – kader terbaik bangsa telah tersusupi oleh virus ideologi radikalisme. Untuk itu diperlukan peran serta masyarakat untuk ikut menangkal paham rersebut Hal tersebut dikatakan Direktur Pencegahan Badan …
Read More »Pelibatan Penyuluh Agama Bagian Soft Approach Penanggulangan Terorisme
Jakarta – Upaya pencegahan paham radikal terorisme agar tidak berkembang di masyarakat tak bisa dilakukan oleh pemerintah saja, tapi perlu juga melibatkan komponen masyarakat dalam upaya tersebut. Salah satunya seperti melibatkan penyuluh agama untuk ikut terjun ke lingkungan masyarakat dalam upaya meredam penyebarhan paham tersebut Hal inilah yang mendorong Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) bersama Forum Koordinasi Penceghan Terorisme (FKPT) …
Read More »Redam Radikalisme, Penyuluh Agama di Jakarta Dilatih Penulisan Naskah Dakwah
Jakarta – BNPT dan Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) DKI Jakarta, Kamis (5/7/2018), menggelar pelatihan penulisan naskah dakwah bagi penyuluh agama. Langkah ini dimaksudkan untuk meredak penyebarluasan radikalisme dan mencegah terorisme. Ketua Bidang Agama, Pendidikan dan Dakwah FKPT DKI Jakarta, Entis Sutisna, mengatakan pihaknya sudah berkoordinasi dengan Kantor Wilayah Kementerian Agama DKI Jakarta terkait kepesertaan. Dia menyebut 100 orang penyuluh …
Read More »Penyusunan SOP Sistem Keamanan Subbid Minerba di Evaluasi dalam FGD
Jakarta – Terorisme telah menjadi acaman nyata bagi masyarakat. Peristiwa serangan aksi terorisme yang telah terjadi di tanah air dengan sasaran yang bervariasi seperti rumah ibadah, institusi pemerintah serta Obvitnas termasuk Sub-bidang Mineral dan Batubara (Subbid Minerba)masih menjadi ancaman serius dan nyata. Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) melalui Sub Direktorat Pengamanan Obyek Vital dan Transportasi pada Direktorat Perlindungan di Kedeputian …
Read More »