BNPT Gandeng Pengusaha untuk Berdayakan Ekonomi mantan Napiter dan Penyintas

Jakarta – Pemberdayaan bagi para mantan narapidana terorisme (napiter) dan korban dari aksi terorisme (penyintas) tentunya sangat penting untuk dilakukan. Hal ini sebagai bentuk kepedulian negara kepada mereka yang sudah sadar dan juga para korban aksi terorisme. Tentu hal ini tidak bisa dilakukan oleh pemerintah saja karena perlu kerjasama dari berbagai pihak untuk menyelesaikan permasalahan radikal terorisme ini. Hal tersebut disampaikan oleh Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) …

Read More »

BNPT pastikan Belum ada Rencana dari Pemerintah untuk Pulangkan 600 Lebih WNI eks. ISIS dari Suriah

Jakarta – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) memastikan bahwa hingga saat ini belum ada rencana dari pemerintah Republik Indonesia untuk memulangkan sekitar 600 lebih Warga Negara Indonesia (WNI) yang selama ini telah bergabung dengan kelompok radikal terorisme Islamic State of Iraq and Suriah (ISIS) yang berada di Suriah. “Kita luruskan kembali bahwa informasi tentang pemulangan itu sampai sekarang belum ada. …

Read More »

Tak Mudah untuk Jalankan Program Deradikalisasi, BNPT juga Gandeng berbagai unsur terkait

Jakarta – Dalam menjalankan program Deradikalisasi bagi para narapidana kasus terorisme dan mantan narapidana kasus terorisme beserta keluarga dan jaringannya, Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) tentunya tidak bekerja sendirian. BNPT juga melibatkan stakeholder tekait lainnya dalam menjalankan program tersebut “Kami BNPT tidak bisa bekerja sendiri. Kita bergantung juga bersama Muhammadiyah, NU (Nahdatul Ulama), ormas-ormas, termasuk juga psikolog. Tidak bisa kami …

Read More »

Sekjen PBNU: Eks-WNI ISIS Cederai Nilai Nasionalisme

Jakarta – Sekjen PBNU HA Helmy Faishal Zaini mengatakan PBNU mendukung langkah Pemerintah yang menerima kepulangan eks-WNI ISIS, dengan syarat para WNI eks-ISIS dapat bertindak kooperatif terhadap Pemerintah. Selain itu, WNI eks ISIS juga seharusnya tidak melakukan hal-hal yang menciderai nilai-nilai nasionalisme. “Namun, melihat perkembangan terkini, tampaknya persyaratan yang kami nyatakan sebagai prasyarat dasar untuk memulangkan eks WNI ISIS, yaitu …

Read More »

Ingin Gabung Teroris MIT Ali Kalora, 2 Pria di Poso Ditangkap

Palu – Dua terduga teroris ditangkap polisi di Kecamatan Poso Pesisir Utara, Kabupaten Poso, Sulawesi Tengah, pada Selasa, 4 Februari 2020. Keduanya diduga merupakan simpatisan Mujahidin Indonesia Timur (MIT) di Poso. Informasi yang dihimpun Media Indonesia menyebutkan, dua simpatisan berinisial I, 32, dan M ,29. Keduanya ditangkap saat hendak masuk ke hutan untuk bergabung bersama Ali Kalora. “Ada dua yang …

Read More »

Akademisi Sebut Pemulangan WNI Eks ISIS Bisa Jadi Bom Waktu

Kupang – Akademisi dari Universitas Muhammadiyah Kupang, Dr. Ahmad Atang, MSi mengatakan, pemulangan anggota Islamic State Irak and Syria (ISIS), dapat menjadi bom waktu bagi negara di masa depan. “Sebagai warga negara Indonesia yang memilih menjadi pengikut ISIS, yang memiliki agenda perang melawan negara dapat menjadi bom waktu jika negara memelihara eksistensi mereka di tengah-tengah masyarakat,” kata Ahmad Atang di …

Read More »

Lempar Bom Pipa Ke Polisi, Terduga Teroris Jaringan JAD di Riau Tewas Ditembak

Riau – Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 yang dibackup oleh Polda Riau melakukan penyergapan terhadap seorang terduga teroris. Penyergapan dilakukan di wilayah Sungai Kampar, Kabupaten Pelalawan, Riau, Kamis (6/2) sore. Dari informasi yang dihimpun, terduga teroris itu diketahui berinial WF. Dia merupakan warga asal Provinsi Jambi. Kapolres Pelalawan, AKBP Muhammad Hasyim saat dikonfirmasi membenarkan perihal penyergapan terduga teroris tersebut. Dia …

Read More »

Cegah Intoleransi Siswa, Gubernur Jateng Minta Sekolah Awasi Kegiatan Ekstrakurikuler

Cegah Intoleransi Siswa, Gubernur Jateng Minta Sekolah Awasi Kegiatan Ekstrakurikuler

Sragen – Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mengumpulkan seluruh kepala sekolah dan guru se-Kabupaten Sragen, Rabu (22/1/2020). Hal itu dilakukan untuk mencegah terjadinya kembali kasus diskriminasi dan intoleransi yang belakangan terjadi di beberapa sekolah di kabupaten itu. Acara yang dihelat di Aula SMAN 3 Sragen itu berlangsung sederhana. Seluruh kepala sekolah, guru dan juga siswa SMA dan SMK negeri di …

Read More »

Salbi, Pemimpin Baru ISIS yang Dijuluki Profesor

Salbi, Pemimpin Baru ISIS yang Dijuluki Profesor

Baghdad – Pemimpin baru kelompok radikal ISS telah terungkap bernama Amir Mohammed Abdul Rahman al-Mawli al-Salbi, seorang ekstremis asal Irak yang dijuluki “Profesor”. Laporan The Guardian mengutip dua dinas intelijen mengatakan, Salbi mengambil kendali setelah pemimpin ISIS Abu Bakar al-Baghdadi tewas dalam serangan Amerika Serikat (AS). Salbi merupakan seorang sarjana yang terkenal kejam, jago membentuk kelompok teror dan tokoh yang …

Read More »

Perlu Pendekatan Sistemik untuk Mengikis Intoleransi di dalam Dunia Pendidikan

Jakarta – Pendidikan merupakan proses transfer pengetahuan dari pendidik ke anak didik selain pengetahuan diperlukan juga pembinaan karakter bagi generasi muda agar tidak salah menerapkan ilmunya. Salah satu karakter penting yang perlu ditanamkan oleh dunia pendidikan adalah penghargaan terhadap keragaman. Pengamat Pendidikan Nasional, Darmaningtyas mengatakan bahwa mengikis intoleran di dalam dunia pendidikan membutuhkan pendekatan yang komprehensif dan sistimatis kepada semua …

Read More »