Manila – Demi mengamankan para atlet dan gelaran SEA Games 2019, Solcom (angkatan bersenjata Filipina yang memerangi terorisme dan pemberontakan) mengerahkan lebih dari 1.000 anggotanya. Mengutip dari laman Inquirer, komandan Solcom, Letjen Gilbert Gapay, mengkonfirmasi paling tidak anggotanya yang terdiri dari angkatan bersenjata darat, laut, dan udara akan dikerahkan untuk mengamankan para atlet di SEA Games ke-30 ini. “Rencana untuk …
Read More »Simulasi Penanganan Teror, Kopaska Koarmada II Taklukkan “Teroris” di Dermaga Jamrud
Surabaya – Kericuhan terjadi di Dermaga Jamrud, Pelabuhan Tanjung Perak, Kamis (28/11) pekan lalu. Ratusan nelayan berdemo memprotes rencana otoritas pelabuhan yang melarang pencarian ikan di wilayah itu. Otoritas pelabuhan meminta bantuan pasukan TNI-AL untuk membubarkan pendemo. Namun, pendemo melakukan perlawanan. Suasana mulai chaos. Situasi itu dimanfaatkan kelompok ”teroris” untuk memasang bahan peledak pada salah satu kapal niaga yang tengah …
Read More »Somalia Peringatkan PBB Soal Embargo Senjata Justru Perpanjang Kelangsungan Hidup Teroris di Afrika
Mogadishu – Penasihat Keamanan Nasional Somalia, Abdisaid Muhamad Ali, memperingatkan PBB tentang embargo senjata. Ali menyebut resolusi Dewan Keamanan PBB awal bulan ini terkait perpanjangan embargo senjata di negara itu justru akan memperpanjang kelangsungan hidup kelompok teroris di wilayah Afrika. Pejabat senior Somalia itu mengatakan perpanjangan embargo senjata di Mogadishu akan mendukung dua organisasi teroris yakni al-Shabaab dan ISIS di …
Read More »Pelaku Penikaman di London Bridge adalah Mantan Terpidana Teroris
London – Seorang pria yang diketahui sebagai mantan terpidana teroris melakukan aksi teror penikaman terhadap lima orang, dua di antaranya tewas, di London Bridge, Jumat, (29/11) pekan lalu. Seorang pejabat kepolisian metropolitan London, Neil Basu mengatakan, pelaku penikaman bernama Usman Khan (28) dan tinggal di Staffordshire. Khan adalah terpidana teroris pada tahun 2012. Khan dibebaskan pada Desember 2018 dengan izin …
Read More »BNPT Perkuat Sinergi Penegak Hukum di Banten dan DKI Dalam Penanganan Tindak Pidana Terorisme
Tangerang Selatan- Terorisme masih menjadi ancaman serius bagi bangsa Indonesia. Penanganan penegakan hukum kasus tindak pidana terorisme tentunya tidak bisa dilakukan sembarangan. Perlu adanya sinergitas antar aparat penegak hukum dalam menangani kasus-kasus terorisme baik mulai dari penangkapan, penyidikan, penuntutan, persidangan sampai dengan eksekusi atau menjalani pidana. Untuk itu sebagai upaya demi mengoptimalkan koordinasi antar aparat penegak hukum diperlukan komunikasi yang …
Read More »Rakor Gakkum Mantapkan Sinergi dan Koordinasi Penanganan Tindak Pidana Terorisme di Wilayah
Tangerang – Rapat Koordinasi Antar Aparat Penegak Hukum dalam Penanganan Tindak Pidana Terorisme yang selama ini digelar oleh Subdit Hubungan Antar Lembaga Aparat Penegak Hukum pada Direktorat Penegakan Hukum di Kedeputian II bidang Penindakan dan Pembinaan Kemampuan, Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) dirasa telah memberikan manfaat yang berarti bagi aparat penegak hukum yang ada di masing-masing wilayah. Hal tersebut diungkapkan …
Read More »WBP Lapas Sentul Lakukan Perekaman E-KTP
Sentul – Sebanyak 20 Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) tindak pidana terorisme Khusus Kelas IIB Sentul mengikuti kegiatan perekaman data E-KTP di Lapas Khusus tersebut, Jumat (29/11/2019) pagi. Kegiatan ini dimotori oleh Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) melalui Subdirektorat Bina Dalam Pemasyarakatan Khusus Terorisme (Binlapsuster) bekerjasama dengan Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil (Dispendukcapil) Pusat dan Lapas Khusus Kelas IIB Sentul. Perekaman …
Read More »Turki Tuding Presiden Prancis Macron Dukung Terorisme di Suriah
Ankara – Pemerintah Turki menuduh Presiden Prancis Emmanuel Macron menjadi sponsor terorisme di Suriah. Tudingan itu dilontarkan untuk merespons kritikan Macron terkait operasi Ankara di Suriah. “Bagaimanapun, dia (Macron) mensponsori organisasi teroris, dia menerimanya secara teratur di Elysee (istana kepresidenan),” kata Menteri Luar Negeri Turki Mevlut Cavusoglu seperti dikutip dari kantor berita Anadolu, Kamis (28/11). Turki bulan lalu menyerang milisi …
Read More »Bangladesh Hukum Mati Tujuh Terdakwa Teroris
Dhaka – Pengadilan Bangladesh menjatuhkan hukuman mati kepada tujuh terdakwa kasus teror serangan di sebuah kafe di Ibu Kota Dhaka tiga tahun lalu. Sebanyak 22 orang, termasuk 18 warga asing, meninggal dalam kejadian tersebut. “Terdakwa dihukum mati dengan cara gantung sampai dinyatakan meninggal. Terdakwa merusak ketertiban umum, menciptakan kekacauan, dan ingin mendirikan Negara Islam,” kata Hakim Mojibur Rahman saat membacakan …
Read More »Suriah Berencana Dakwa Seluruh Militan ISIS yang Ditahan
Damaskus – Presiden Suriah, Bashar al-Assad berencana untuk mendakwa seluruh militan atau simpatisan asing ISIS di negaranya, khususnya mereka yang dipenjara di kamp-kamp di Suriah bagian utara yang dikuasai Kurdi. Lebih dari 10.000 militan dan simpatisan ISIS saat ini ditahan oleh Pasukan Demokratik Suriah (SDF) pimpinan Kurdi yang didukung negara Barat. Dari total tersebut, sekitar 2.000 di antaranya berasal dari …
Read More »