Bekasi – Terduga teroris yang diamankan Densus 88/Anti Teror Polri, RAP (25), ditengarai hendak mengacaukan acara pesta pernikahan putri dari Presiden Joko Widodo, Kahiyang Ayu- Bobby Nasution di Solo. Ihwal dugaan itu dikemukakan Kabid Humas Polda Metro Jaya Kombes Pol. Argo Yuwono, Rabu (8/11/2017). “Diduga indikasi yang bersangkutan merupakan simpatisan ISIS dan melakukan komunikasi IT dengan Abu Kahfi tentang rencana …
Read More »Kepala BNPT: Generasi Muda Harus Bisa Memilih dan Memilah Segala Informasi
Bandung — Kemajuan teknologi informasi yang sudah sangat luar biasa selama ini telah selama ini telah menggerus dan mereduksi nilai-nilai kebangsaan bagi generasi muda Indonesia. Untuk itu dengan kajuan teknologi yang pesat ini generasi muda bangsa harus tetap waspada dalam menerima segala informasi yang masuk sebagai upaya mempertahankan jatidirinya. Hal tersebut dikatakan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), Komjen Pol …
Read More »WNI Istri Teroris Maute Jalani Proses Hukum di Iligan City
Iligan City – Warga Negara Indonesia (WNI) yang menjadi istri salah seorang pentolan teroris Maute, Omar Maute, Minhati Madrais, setuju untuk menjalani seluruh proses hukum di Iligan City, Provinsi Lanao del Norte, Filipina. Wanita kelahiran Babelan, Bekasi itu sudah menandatangani surat pelepasan hak (waiver) dan memberikan izin kepada aparat penegak hukum setempat untuk memulai penyelidikan. Seperti dilaporkan oleh ‘inquirer.net’, Rabu …
Read More »Polisi Perancis dan Swiss Tangkap 10 Orang Terduga ISIS
Paris – Operasi gabungan kepolisian antiteror Perancis dan Swiss, berhasil menangkap 10 orang terduga terkait kelompok radikal Islamic State of Iraq and Syria (ISIS). Sembilan orang ditangkap Kepolisian Prancis dan satu orang lainnya ditangkap Kepolisian Swiss yang merupakan wanita asal Kolombia berusia 23 tahun. Seperti dilaporkan kantor berita ‘reuters’, Rabu (8/11/2017), sembilan orang yang ditangkap di Perancis, merupakan hasil penggerebekan …
Read More »Densus 88 Amankan Seorang Pria di Bekasi
Bekasi – Seorang pria berinisial RA (25) diamankan anggota Densus 88/Antiteror Polri, Selasa (7/11/2017) sore. Penangkapan dilakukan karena RA diduga terkait dengan jaringan ISIS. Pria itu diamankan di kediamannya Jalan Yamin, RT 1/RW6 Kelurahan Cimuning, Mustika Jaya. Menurut keterangan, RA baru beberapa bulan menyewa rumah di kawasan itu. Penangkapan tersebut dibenarkan Kapolres Kota Bekasi Kombes Hero Bachtiar. Namun perwira menengah …
Read More »BNPT Bersama Dinas Perhubungan Susun Revisi SOP Pengamanan Transportasi Darat dari Ancaman Terorisme
Jakarta – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) melalui Direktorat Perlindungan bersama Dinas Perhubungan menggelar Forum Group Discussion (FGD) untuk merevisi Standar Operasional Prosedur Sistem Keamanan Transportasi Angkutan Jalan Raya dalam menghadapi ancaman terorisme di Jakarta, Rabu (8/11/2017). Kegiatan ini dihadiri oleh sekitar 50 orang yang mewakili dinas perhubungan dan stakeholder terkait. Kasubdit Pengamanan Obyek Vital Kol.Mar. Purwanto Djoko dalam paparannya …
Read More »Densus 88 Akan Korek Keterangan Ilham dan Minhati
Jakarta – Mabes Polri mengirim 5 anggota Densus 88/Antiteror Polri ke Filipina. Mereka akan berkoordinasi dengan kepolisian Filipina mengenai dua warga negara Indonesia (WNI) yang ditangkap terkait militan pro-ISIS, kelompok militan Maute, di Marawi. Keberangkatan anggota Densus 88 ke Filipina dikemukakan Kabag Penum Divisi Humas Polri Kombes Martinus Sitompul di Mabes Polri, Jalan Trunojoyo, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan, Selasa (7/11/2017). …
Read More »Anak Muda Zaman Now Harus Tahu Jatidiri dan Pahlawan Bangsa
Jakarta – Anak muda zaman now (sekarang) harus bisa memperkuat pertahanan dirinya dengan memperkaya pemahaman tentang jati diri bangsa, terutama Pancasila sebagai dasar negara, juga para pahlawan yang telah berjuang memerdekakan bangsa. Ini penting dalam menghadapi era globalisasi dan kemajuan informasi teknologi juga dalam mengantisipasi ancaman radikalisme dan terorisme. “Meski bukan produk Penataran P4 seperti generasi muda 1990-an, anak muda …
Read More »Pancasila Harus Diinternalisasi dan Konsepaktualisasi
Purwokerto – Sekretaris Jenderal MPR RI, Ma’ruf Cahyono mengatakan, bangsa Indonesia saat ini perlu menginternalisasi dan konseptualisasi Pancasila. Gagasan itu menjadi penting karena tantangan zaman sekarang yang semakin kompleks di tengah derasnya arus globalisasi yang menggerus nilai-nilai luhur yang ada dalam Pancasila. Dikatakan, derasnya arus globalisasi yang menggerus nilai-nilai yang ada dalam Pancasila, seperti toleransi, gotong-royong, dan musyawarah yang sepertinya …
Read More »Hormati Pahlawan dengan Mewujudkan Cita-cita Bangsa
Jakarta – Cara generasi penerus masa kini dalam menghormati jasa para pahlawan adalah, berusaha mewujudkan cita-cita bangsa sebagaimana diamanatkan di dalam konstitusi. Demikian diungkapkan pengamat politik dari Universitas Indonesia (UI) Donni Edwin kepada Damailahindonesiaku.com, Selasa (7/11/2017) ketika ditanya bagaimana sikap generasi muda dalam menghormati para pahlawan. “Ya, cara kita sebagai generasi penerus dalam menghormati jasa para pahlawan adalah berusaha mewujudkan …
Read More »