BNPT Gelar Konsinyering Pembuatan Naskah Akademik SOP Penanganan Keadaan Darurat Hotel dari Ancaman Terorisme

Jakarta –Serangan terorisme terhadap fasilitas publik seperti hotel masih menjadi ancaman yang menakutkan. Kejadian ledakan bom bunuh diri di lingkungan perhotelan seperti di Hotel JW Marriot tahun 2003 dan 2009 serta bom Hotel Ritz Cartlon di tahun 2009 yang berlokasi di kawasan Mega Kuningan, Jakarta, masih membekas dalam benak masyarakat. Pelaku teror sudah melihat ada celah kelemahan keamanan sehingga bahan …

Read More »

Slank: Menjadi Relawan Perdamaian Sangat Mulia

Jakarta – Perdamaian itu adalah idaman dari setiap insan manusia. Pasalnya, perdamaian merupakan awal dari terciptanya masyarakat yang adil, makmur, dan sejahtera. Hal itulah yang mendasari grup musik kelas wahid Indonesia, Slank. Grup musik yang digawangi Bimbim, Kaka, Ivan, dan Abdee selama ini dikenal aktif menjadi relawan kemanusiaan seperti gerakan anti narkoba, kini juga siap menjadi bagian penting dalam melawan …

Read More »

Pangeran Mohammed: Terorisme Telah Mendistorsi Citra Islam

RIYADH – Kekejaman kelompok radikal terorisme yang melakukan pemboman di desa Sinai, Mesir menyebkan tewasnya 305 jamaah sholat jumat membuat geram negara-negara muslim sehingga mereka bersepakat untuk melakukan pemberantasan paham radikalisme dan terorisme secara bersama-sama. Kabinet Arab Saudi telah menyatakan dukungannya terhadap pernyataan Pangeran Muhammed bin Salman pada pertemuan pertama Koalisi Militer Islam Kontra Terorisme (IMCTC). Kabinet Saudi juga menekankan …

Read More »

Penelitian Kemenag: Madrasah Lembaga Pendidikan Anti Radikalalisme

JAKARTA – Penyebaran paham radikalisme dan terorisme di masyarakat harus diberantas sampai keakar-akarnya, terutama penyebaran melalui sekolah umum yang muatan keagamaanya lebih sedikit daripada madrasah, melalui penelitian Puslitbang Pendidikan Agama dan Keagamaan Badan Litbang dan Litbang Kementerian Agama menemukan bahwa tingkat pemahaman radikalisme dan terorime di sekolah (umum) masih sangat tinggi. Pustlitbang Pendidikan Agama dan Keagamaan Badan Litbang dan Litbang …

Read More »

Facebook Perangi Radikalisme

BRUSSELS – Perkembangan dunia maya yang begitu pesat telah melahirkan ide-ide cemerlang untuk kemaslahatan masyarakat. Keterbatasan komuikasi karena jarak antar benua tidak lagi menjadi hambatan, melalui perkembangan dunia maya setiap individu dapat terhubung hanya dengan menggunakan salah satu aplikasi media sosial. Facebook menjadi salah satu favorit masyarakat, digunakan diseluruh dunia, kemudahan yang sejatinya membawa kebermanfaat yang baik tidak selamanya digunakan …

Read More »

Bom Guncang Kantor Kementerian Keuangan Yaman

Aden – Sejumlah teroris meledakkan sebuah bom mobil di luar kantor Kementerian Keuangan Yaman di Aden Selatan, Rabu (29/11/2017). Kejadian ini menewaskan sedikitnya dua orang. Menurut petugas rumah sakit dan penduduk setempat, ledakan mengguncang daerah Khor Maksar, Aden, ibukota sementara pemerintahan Presiden Abd Rabbu Mansour Hadi yang diakui secara internasional. Ledakan menyebabkan kerusakan parah pada gedung berlantai enam itu. “Kuatnya …

Read More »

Paham Radikalisme Pesat di Medsos Dipengaruhi Literasi

Jakarta – Pesatnya perkembangan paham radikalisme melalui media sosial ikut dipengaruhi oleh aspek literasi, dalam hal ini buruknya tingkat kegemaran membaca buku di Tanah Air. Hal itu dikemukakan wartawan senior Aat Surya Safaat dalam seminar nasional bertajuk ‘Radikalisme di Media Sosial” di Kampus Bina Sarana Informatika (BSI) Kalimalang, Jakarta, Rabu (29/11. “Radikalisme begitu cepat tumbuh di media sosial karena ternyata …

Read More »

LPSK Serahkan Kompensasi Bagi 7 Korban Terorisme Samarinda

Jakarta – Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK) menyerahkan biaya kompensasi atau ganti rugi bagi tujuh korban terorisme Samarinda, Kalimantan Timur, sebesar Rp237 juta. Ketua LPSK Abdul Haris Semendawai di Jakarta, Rabu (29/11/2017) mengatakan, pemberian kompensasi itu merupakan salah satu amanat yang tertuang dalam Undang-Undang Nomor 31 Tahun 2014 tentang Perlindungan Saksi dan Korban. Menurut Semendawai, pemberian kompensasi kepada tujuh …

Read More »

Biadab! ISIS Ancam Natal di Eropa dan AS Lewat Selebaran

London – Kelompok teror Islamic State of Iraq and Syria (ISIS) kembali menghidupkan mesin propagandanya menjelang Natal dan tahun baru. Kali ini sasaran ISIS adalah benua Eropa dan Amerika Serikat (AS). Serangkaian poster grafis pun diluncurkan untuk menandai ancaman yang dilakukan kelompok pendukung ISIS di dunia maya. Sebuah poster grafis ditujukan kelompok itu untuk London dan Ratu Elizabeth II ((Inggris). …

Read More »

Kalsel Waspadai Simpatisan ISIS dan Ormas Radikal

Banjarmasin – Wakil Kepala Kepolisian Daerah (Wakapolda) Kalimantan Selatan (Kalsel), Komisaris Besar (Kombes) Pol Nasri mengatakan, adasekitar 20 orang yang dilaporkan menjadi simpatisan jaringan kelompok teror ISIS bersembunyi di wilayah itu. Munculnya simpatisan ISIS itu diduga karena pengaruh konflik di Marawi, Filipina dan juga ada dua ormas dengan paham radikali yang harus diwaspadai. “Dari data yang dikumpulkan, di Kalsel ini …

Read More »