Tag Archives: isis

Terkait Penemuan KTP WNI di Markas ISIS, Wakil Ketua DPR: Masyarakat Patut Waspada

Jakarta – Penemuan Kartu Tanda Penduduk warga Indonesia dalam penyerangan kelompok Houthi ke markas ISIS di daerah Bayda, Yaman menunjukkan masih adanya teroris lintas batas asal Indonesia. Wakil Ketua DPR RI, Sufmi Dasco Ahmad, menyatakan teroris lintas negara terus berjalan dan perlu diwaspadai secara bersama-sama karena akan berhubungan dengan kondisi di tanah air. Politisi Partai Gerindra ini mengurai, kalau ada …

Read More »

Kemenlu Telusuri WNI Yang KTP-nya Ditemukan di Markas Teroris di Yaman

Jakarta -Menteri Luar Negeri Indonesia Retno Marsudi telah memerintahkan perwakilannya untuk segera menelusuri dugaan keberadaan warga negara Indonesia dalam organisasi teroris yang menamakan diri Negara Islam atau ISIS, di Yaman. Perintah itu sebagai respons atas tayangan sebuah video amatir yang diunggah di akun Twitter, @Natsecjeff. “Ibu Menlu sudah menginstruksikan perwakilan kita yang meng-cover Yaman untuk melakukan langkah-langkah pengecekan keabsahan dokumen …

Read More »

Selandia Baru Minta Australia Ambil Teroris Brenton Tarrant

Wellington – Wakil Perdana Menteri Selandia Baru meminta Australia untuk mengambil kembali teroris Brenton Tarrant setelah divonis seumur hidup atas penembakan di Christchurch, Selandia Baru, pada 15 Maret 2019. “Kini saatnya Menteri Dalam Negeri Australia, Peter Dutton, menerima dan melaksanakan hukuman teroris di Australia,” kata Wakil PM Winston Peters, dikutip dari News.com.au, Jumat (28/8/2020). “Komunitas Islam dan seluruh Selandia Baru …

Read More »

Dikurung di Alcatraz of the Rockies, Teroris Abu Hamza Gugat Pemerintah AS

Jakarta – Teroris Abu Hamza menggugat pihak berwenang Amerika Serikat (AS) atas kondisi ‘kejam’ di penjara Supermax alias ADX Florence atau “Alcatraz of the Rockies” yang menyebabkan giginya menjadi busuk. Abu Hamza menggugat pihak berwenang AS soal kondisi penjara yang dinilai tidak manusiawi sehingga membuat giginya membusuk. Mantan imam Finsbury Park yang berusia 62 tahun ini tengah ditahan di ADX …

Read More »

Ulama punya peran besar untuk Cegah Penyebaran Paham Radikal Terorisme di Masyarakat dan Kalangan Santri

Surakarta – Sebagai pihak yang sering bertemu langsung dengan masyarakat dan juga santri, ulama dan juga pengasuh Pondok Pesantren (Ponpes) memiliki peran yang sangat besar dalam memberikan edukasi kepada masyarakat dan juga para santri untuk memberikan penjelasan mengenai bahaya paham radikal terorisme dan upaya pencegahannya khususnya di lingkungan pondok pesantren. Hal tersebut dikatakan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), Komjen …

Read More »

Kepala BNPT kunjungi Yayasan Gema Salam untuk lihat hasil Kewirausahaan Mantan Napiter

Sukoharjo. – Badan Nasional Penangulangan Terorisme (BNPT) terus memberikan perhatian khusus pada Provinsi Jawa Tengah khususnya terkait program deradikalisasi kepada mantan narapidana kasus terorisme. Mengingat bahwa undang-undang mengamanatkan deradikalisasi sebagai suatu rangkaian yang terpadu dan berkesinambungan, maka dalam proses pelaksanaannya pun memerlukan perencanaan yang komprehensif dan sistematis. Pembinaan kewirausahaan menjadi tonggak penting agar sasaran deradikalisasi mampu menyalurkan minat dan bakatnya …

Read More »

Santri dan Mahasiswa Diminta Jadi Benteng Penjaga Pancasila

Jakarta – Ketua MPR RI Bambang Soesatyo mendorong santri dan mahasiswa sebagai generasi muda dapat menjadi benteng penjaga Pancasila. Hal itu dikatakan Bambang Soesatyo (Bamsoet) saat meresmikan Gedung Bhinneka Tunggal Ika di Universitas Yudharta, Pondok Pesantren Ngalah, Pasuruan, Jawa Timur. “Para santri dan mahasiswa adalah generasi milenial yang merupakan generator sekaligus kreator kemajuan bangsa. Kalianlah agen perubahan yang mampu menggerakkan …

Read More »

Prancis, Rusia, Inggris Kutuk Serangan Bom di Filipina

Manila – Pemerintah Prancis, Rusia dan Inggris mengutuk keras serangan bom kembar di Jolo, Sulu, Filipina yang menewaskan 15 orang dan lebih dari 75 lainnya luka-luka. “Prancis mengutuk keras serangan teroris yang menewaskan sedikitnya 15 orang dan melukai puluhan lainnya di Jolo, Filipina selatan,” kata Kementerian Prancis untuk Eropa dan Urusan Luar Negeri dalam pernyataan, seperti dikutip Kamis (28/8). Media …

Read More »

Pelaku Penembakan Masjid di Selandia Baru Divonis Penjara Seumur Hidup

Wellington – Pengadilan Selandia Baru memvonis Brenton Tarrant pelaku penembakan di dua masjid di Selandia Baru dengan hukuman penjara seumur hidup tanpa pembebasan bersyarat. Ini adalah untuk pertama kalinya vonis tersebut dijatuhkan di Selandia Baru. Pria asal Australia itu telah membunuh 51 jemaah shalat Jumat dalam aksi penembakan paling mematikan di Selandia Baru. Ia didakwa dengan 51 dakwaan pembunuhan, 40 …

Read More »

Turki, Rusia dan Iran Komitmen Bersatu Perangi Kelompok ISIS Di Suriah

Jenewa – Turki, Rusia, dan Iran mulai menurunkan ego masing-masing terhadap konflik di Suriah. Ketiga negara tersebut berkomitmen akan menjaga kedaulatan, kemerdekaan, persatuan, dan integritas teritorial Suriah, khususnya dalam memerangi kelompok ISIS. Komitmen tersebut disampaikan oleh ketiga negara saat menghadiri pertemuan Komite Konstitusi di Jenewa, Swiss, pada Selasa (25/8). Ketiganya menyatakan tekad untuk memerangi terorisme dalam segala bentuk dan menifestasinya …

Read More »