Jakarta – Menteri Agama (Menag) Fachrul Razi mengungkapkan, ideologi ekstremisme menjadi ancaman kehidupan beragama khususnya agama-agama abrahamik. Diketahui, agama Islam, Kristen, dan Yahudi disebut sebagai agama samawi atau semitik, abrahamik atau Ibrahimiah karena kesamaan leluhur mereka pada sosok patriarki Abraham atau Ibrahim. “Kita harus mempromosikan ajaran bersama tentang bahaya ideologi ekstremisme. Ideologi ekstremisme adalah ancaman agama-agama abrahamik dan bisa mengganggu …
Read More »Tag Archives: isis
Pimpin Sel Teroris, Australia Batalkan Kewarganegaraan Ulama Asal Aljazair
Canberra – Australia telah membatalkan kewarganegaraan seorang ulama Muslim kelahiran Aljazair yang dihukum penjara karena memimpin sel teroris. Sel teroris ini berencana mengebom pertandingan sepak bola di Melbourne tahun 2005 lalu. Dilansir Reuters, Rabu (25/11/2020), sang ulama yang bernama Abdul Nacer Benbrika ini menjadi orang pertama yang dicabut kewarganegaraannya oleh otoritas Australia saat dia masih berada di dalam wilayah negara …
Read More »Regional Jawa Barat jadi ajang terakhir Regenerasi Duta Damai Dunia Maya BNPT di Tahun 2020
Bandung – Menjelang akhir tahun 2020, Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) melalui Pusat Media Damai (PMD) yang berada dibawah naungan Subdit Kontra Propaganda, Direktorat Pencegahan, di Kedepurian I bidang Pencegahan, Perlindungan dan Deradikalisasi kembali menggelar Pelatihan Regenerasi Duta Damai Dunia Maya BNPT. Kali ini wilayah mendapatkan giliran untuk melakukan pelatihan pada Regenerasi Duta Damai Dunia Maya ini adalah Regional Jawa …
Read More »Irak Tangkap Pentolan ISIS Saat Turun Dari Pesawat
Baghdad – Dinas Kontra-Terorisme Irak (CTS) melaporkan telah menangkap pentolan ISIS yang disebut sebagai “kepala administrasi” kelompok ISIS setelah kedatangannya di bandara Baghdad pada Oktober lalu. Pernyataan itu mereka keluarkan CTS pada Senin (23/11/2020) sebagaimana dikutip dari AFP. Juru Bicara CTS Sabah al-Noaman mengatakan pria yang ditangkap tersebut dikenal sebagai Abu Naba. Abu Naba sendiri ditangkap pada Oktober lalu saat …
Read More »Perangi ISIS, AS Kirim Bantuan Rudal untuk Militer Filipina
Manila – Pemerintahan Presiden Amerika Serikat (AS), Donald Trump, mengirimkan pasokan rudal dan persenjataan lain untuk membantu Filipina memerangi militan terkait kelompok Islamic State of Iraq and Syria (ISIS). Penasihat Keamanan Nasional Robert OBrien mewakili Presiden Donald Trump dalam acara Senin (23/11) di Departemen Luar Negeri di Manila, tempat dia mengumumkan pengiriman rudal dan bom ke militer Filipina. Trump berjanji …
Read More »Peneliti Sebut Teroris dan Ekstremis Mulai Gunakan COVID-19 Sebagai Senjata
New York – Salah satu lembaga di bawah PBB menemukan bahwa teroris, ekstremis dan kelompok kriminal mengeksploitasi pandemi COVID-19 untuk merusak kepercayaan terhadap pemerintah dan bahkan menggunakan virus itu sebagai senjata. Hasil penelitian yang dipublikasikan oleh United Nations Interregional Crime and Justice Research Institute (UNICRI), Rabu (18/11), teroris, ekstremis brutal, dan kelompok kriminal terorganisasi mencoba memanfaatkan pandemi untuk memperluas aktivitas …
Read More »Nato Khawatir ISIS Bangkit Lagi Bila AS Tarik Pasukan di Afghanistan
Brussels – Sekretaris Jenderal NATO, Jens Stoltenberg memperingatkan jika penarikan pasukan Amerika Serikat dari Afghanistan memungkinkan masuknya teroris di sana. Pasalnya, Afghanistan dinilai masih rentan dengan pertumbuhan terorisme. “Afghanistan sekali lagi berisiko menjadi platform bagi teroris internasional untuk merencanakan dan mengatur serangan di negara kami,” ucap Stoltenberg dalam sebuah pernyataan, dilansir dari Russia Today, Rabu (18/11/2020). Sebelumnya Pentagon mengumumkan mereka …
Read More »Terduga Teroris Dicokok Densus 88 di Sentul
Bogor – Densus 88 Antiteror Polri menangkap seorang terduga teroris berinisial AYR (41) di Perumahan Mutiara Sentul Estate Blok O Nomor 17 RT 001 RW 010, Kelurahan Nanggewer, Kecamatan Cibinong, Kabupaten Bogor, Rabu (18/11/2020). “Betul tadi pukul 08.00 Rabu 18 November 2020, Densus 88 Antiteror Polri telah menangkap terduga pelaku terorisme atas nama AYR,” kata Karo Penmas Divisi Humas Polri …
Read More »Pejabat AS Sebut Kekuatan Al-Qaeda Mulai Melemah
Washington DC – Para pejabat tinggi Amerika Serikat (AS) mengatakan bahwa kelompok inti Al Qaeda masih menjadi ancaman, saat ini telah melemah. Mereka mengesampingkan informasi intelijen yang menunjukkan bahwa organisasi teror itu tetap bercokol di Afghanistan dan mungkin tumbuh semakin kuat. Selama berbulan-bulan, terjadi peningkatan ketegangan antara Amerika dan sekutu-sekutunya mengenai status Al Qaeda. Beberapa pejabat kontraterorisme berpendapat Amerika dalam …
Read More »Taliban Sambut Baik Rencana Trump Kurangi Pasukan AS di Afghanistan
Kabul – Taliban menyambut baik pengumuman kepala Pentagon bahwa Presiden Amerika Serikat (AS) Donald Trump telah memerintahkan penarikan sekitar 2.000 tentara dari Afghanistan. Taliban menilai langkah itu akan berfungsi sebagai langkah konstruktif untuk mengakhiri perang hampir dua dekade AS di negara itu. “(Langkah itu) langkah praktis untuk mengakhiri perang hampir 20 tahun di Afghanistan dan menuju kemerdekaan negara di bawah …
Read More »