Kabul – Bom dahsyat meledak di luar bandara Kabul, Kamis (26/8/2021), saat ribuan orang mengantre ingin keluar dari Afghanistan.Tidak hanya satu, tapi dua bom yang meledak. Akibatnya 13 tentara Amerika Serikat yang tengah melakukan pengamanan proses evakuasi tewas. Juga 60 warga tewas dan 140 luka-luka. Beberapa saat setelah kejadian, ISIS mengklaim bertanggung jawab atas serangan itu. Dilansir AFP, kantor berita …
Read More »Tag Archives: isis
Bom Meledak Saat Evakuasi Warga di Luar Bandara Kabul, 13 Tentara Amerika dan 60 Warga Tewas
Jakarta – Di tengah proses warga asing maupun warga negara Afghanistan dari Bandara Hamid Karzai, Kabul, dua bom bunuh diri meledak di luar bandara, Kamis (26/8/2021). Dikabarkan 13 tentara Amerika Serikat (AS) yang sedang bertugas melakukan pengamanan proses evakuasi tewas, juga 60 warga sipil lainnya. Sementara sekitar 140 warga lainnya luka-luka. Tentara yang jadi korban adalah mereka yang tengah bertugas …
Read More »Ketum MUI: Islam Moderat Benteng Dari Serangan Radikalisme
Jakarta – Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI), KH Miftachul Akhyar mengingatkan kepada masyarakat mengenai radikalisme di Indonesia. Dia meminta kepada para ulama untuk senantiasa menyampaikan Islam wasathiyah atau moderat. Menurut Kiai Miftach, Islam yang moderat diharapkan dapat memperkuat benteng dari serangan radikalisme. “Hal ini dipandang penting seiring terus menguatnya radikalisme di masyarakat,” ujar Miftach saat memberi sambutan di Mukernas …
Read More »Wagub Jateng Sebut Kemakmuran Masjid Bisa Tangkal Radikalisme
Semarang – Wakil Gubernur Jawa Tengah Taj Yasin Maimoen mengatakan bahwa kemakmuran masjid bisa menangkal radikalisme dan terorisme melalui berbagai kegiatan keagamaan. “Keberadaan masjid tidak hanya sebagai tempat ibadah, tapi juga bisa membantu memerangi paham radikal dan terorisme lewat kegiatan agama,” ujar Taj Yasin Maimoen dikutip Antara, Rabu (25/8). Menurut Gus Yasin, sapaan akrab Wagub Jateng, radikalisme dan terorisme merupakan …
Read More »Australia Deteksi Ancaman Teroris di Bandara Kabul
Canberra – Menteri Luar Negeri Australia Marise Payne mengatakan ada ancaman serangan teroris tingkat tinggi di dekat bandara Kabul. Canberra meminta warganya dan mereka yang memiliki visa Australia untuk meninggalkan bandara. Selama satu pekan ini Australia mengevakuasi warga negaranya dan orang yang memiliki visa Australia dari Kabul. Sebelumnya, Canberra meminta warganya datang ke bandara untuk dibawa pulang ke negara asal. …
Read More »Waspada Penggalangan Dana Untuk Pengungsi Afghanistan Digunakan Untuk Pendanaan Terorisme
Jakarta – Berkuasanya kembali Taliban di Afghanistan tidak hanya menimbulkan ekses di dalam negeri mereka, dimana ribuan pengungsi telah antre menunggu dievakuasi ke negara aman. Kondisi pasti akan menimbulkan keprihatinan dan solidaritas untuk melakukan penggalangan dana. Densus 88 Antiteror Polri pun telah mewaspadai penggalangan dana bantuan kemanusiaan untuk pengungsi Afghanistan tersebut. Pasalnya, seperti penggalangan-penggalangan dana sebelumnya yang mengatasnamakan solidaritas untuk …
Read More »Taliban Tunjuk Teroris Mantan Tahanan Guantanamo Jadi Menhan Afghanistan
Kabul – Taliban telah menunjuk tokoh-tokoh lama mereka untuk menduduki jabatan menteri keuangan dan menteri pertahanan Afghanistan. Kabar itu dibocorkan oleh dua anggota Taliban. Penunjukan dilakukan pada saat kelompok tersebut mengalihkan fokus dari pengambilalihan kekuatan militer ke upaya bagaimana menjalankan negara dalam krisis. Taliban belum secara resmi mengumumkan penunjukan tersebut. Namun, kantor berita Afghanistan, Pajhwok, mengatakan pada Rabu (25/8/2021) bahwa …
Read More »Mantan Napiter di Makassar Ajak Masyarakat Ikuti Vaksinasi Covid-19 dan Tak Percaya Hoaks
Makasar – Mayoritas masyarakat di Provinsi Sulawesi Selatan telah melaksanakan vaksinasi Covid-19. Meski masih banyak dosis pertama.Untuk mendukung program vaksinasi, mantan narapidana teroris (Napiter) di Makassar juga tidak ingin ketinggalan dalam mensukseskan program vaksinasi pemerintah. Melalui Yayasan Kapala atau Sikawarui Appa Sulupa yang diketuai mantan teroris Muhtar Daeng Lau bekerjasama dengan Kepolisian Republik Indonesia menggelar vaksinasi. Bagi keluarga mantan teroris …
Read More »Amerika dan Negara Sekutu Peringatkan Warganya akan Ancaman Teroris di Bandara Kabul
Jakarta – Taliban kembali berkuasa di Afghanistan. Amerika Serikat (AS) dan negara-negara sekutu lainnya, telah melakukan upaya pemulangan diplomat dan warganya dari Afghanistan. Proses pemulangan ini mengalami kendala luar biasa. Pasalnya, tidak hanya para diplomat dan warga asing yang meninggalkan Afghanistan, tetapi ribuan warga Afghanistan juga berkumpul di bandara Kabul berharap dievakuasi ke luar negeri. Kondisi itu membuat suasana di …
Read More »Taliban Menang, Teroris Paling Diburu Amerika Muncul dan Pimpin Salat di Masjid Kabul
Jakarta – Dinamika terus terjadi di Afghanistan pasca keberhasilan Taliban merebut pemerintahan Presiden Ashraf Ghani. Salah satunya adalah bermunculannya tokoh-tokoh yang pernah dilabeli teroris di Kabul. Salah satunya adalah seorang teroris yang paling diburu oleh Amerika Serikat (AS) bernama Khalil Haqqani. Ia tiba-tiba muncul di Kabul dan memimpin salat di sebuah masjid, Jumat (20/8/2021). Dalam sambutannya Haqqani mengatakan keberadaannya untuk …
Read More »