Berita

Guru Besar UIN Jakarta: Puasa untuk Membentuk Diri yang Bertakwa dan Toleran

Jakarta – Bulan Ramadan datang menyapa. Ibadah puasa yang menjadi rukun Islam keempat dilaksanakan oleh seluruh umat Islam di dunia. Puasa yang telah menjadi kewajiban di tiap Ramadan diharapkan dapat membentuk pribadi menjadi lebih baik lagi. Puasa di bulan Ramadan dalam perspektif Islam seringkali dikaitkan dengan momentum pembelajaran untuk mengendalikan nafsu manusia. Banyak hal yang sebenarnya halal untuk dikerjakan seperti …

Read More »

Waspada dan Antisipasi Potensi Ancaman Terorisme di Lingkungan Perusahaan, Pupuk Kaltim Gandeng BNPT

Bontang  – PT Pupuk Kalimantan Timur (Pupuk Kaltim) menggandeng Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) menggelar Sosialisasi dan asesmen Peraturan BNPT Nomor 3 Tahun 2020 tentang Pedoman Perlindungan Sarana Prasarana Objek Vital yang Strategis dan Fasilitas Publik Dalam Pencegahan Tindak Pidana Terorisme. Kegiatan berlangsung selama tiga hari pada 14-16 Maret 2023 digelar sebagai upaya untuk kewaspadaan sekaligus mengantisipasi potensi ancaman terorisme …

Read More »

Napiter Eks FPI di Lapas Majalengka Ikrar Setia ke NKRI

Majalengka – Narapidana kasus tidak pidana terorisme (napiter) Noval Faris bin Hambali (37) mengaku tobat dan tidak akan bergabung dengan organisasi-organisasi yang ingin memecah belah bangsa Indonesia. Noval adalah eks anggota FPI yang kini harus menjalani hidup di Lapas Majalengka selama tiga tahun akibat keterlibatannya dalam aksi terorisme. Noval kini menyesal dengan tindakan masa lalu itu. Penyesalan itu diucapkan Nouval …

Read More »

Jenderal AS Sebut Keberadaan ISIS di Afghanistan Semakin Kuat

Jakarta – Komandan Komando Pusat Amerika Serikat (CENTCOM) Jenderal Michael ‘Erik’ Kurilla mengatakan, keberadaan militan Islamic State (ISIS) di Afghanistan semakin kuat usai perekrutan pasukan AS pada 2021. “ISIS lebih kuat hari ini di Afghanistan,” kata Kurilla, dikutip dari Asia Pasific News, Jumat, 24 Maret 2023. Kurilla mengatakan, ISIS adalah organisasi global yang memiliki kantor pusat dan menaungi para anggota …

Read More »

Taliban Gerebek Tempat Persembunyian ISIS di Kabul, 3 Militan Tewas

Kabul – Otoritas Taliban menggerebek markas persembunyian ISIS di Kabul, Afghanistan, pada Selasa (21/3/2023). Sebanyak tiga anggota ISIS tewas dalam peristiwa tersebut. “Anggota ISIS menggunakan tempat persembunyian itu untuk melakukan serangan di kota Kabul dan berencana menargetkan tempat-tempat keagamaan dan warga sipil selama bulan Ramadhan mendatang,” kata juru bicara pemerintahan Taliban di Afghanistan Zabihullah Mujahid, dikutip Associated Press, Rabu (22/3). …

Read More »

Waspada Sel Tidur Teroris, Kodam IV/Mulawarman Deteksi 42 Kelompok Radikalisme

Jakarta – Komando Daerah Militer (Kodam) VI/Mulawarman mencatat, setidaknya ada 42 kelompok radikal yang berpotensi masuk ke Ibu Kota Nusantara (IKN), Penajam Paser Utara, Kalimantan Utara. Kepala Kelompok Staf Ahli (Kapok Sahli) Panglima Kodam VI/Mulawarman Brigjen Ivancius Siagian mengatakan, kelompok-kelompok ‘sel tidur’ itu tersebar di tiga provinsi, yakni Kalimantan Utara, Kalimantan Timur, dan Kalimantan Selatan. “Di Provinsi Kalimantan Utara terdapat …

Read More »

Pemkot Kupang ingatkan Warga Terus jaga Toleransi Beragama

Jakarta – Penjabat Wali Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT), George Melkianus Hadjoh minta warga daerah itu untuk terus mempertahankan semangat toleransi hidup beragama yang telah dijaga dengan baik selama ini karena memiliki toleransi yang tinggi. “Kota Kupang telah ditetapkan sebagai kota toleransi karena memiliki toleransi yang tinggi sehingga semangat itu harus terus dipertahankan secara baik dalam kehidupan masyarakat,” kata …

Read More »

Penyelesaian KKB di Papua, BNPT: Tak Semata Fokus Penegakkan Hukum Tapi Juga Dengan Pendekatan Humanis

Jakarta – Serangan frontal Kelompok Kriminal Bersenjata (KKB) di Papua semakin meresahkan. Pasalnya, mereka menyasar siapa saja tanpa pandang bulu. Alhasil, stabilitas keamanan di Papua menjadi terganggu. Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Komjen Pol Boy Rafli Amar mengatakan, menyelesaikan kekerasan di Papua tidak semata fokus pada penegakan hukum tetapi juga upaya pencegahan dengan pendekatan-pendekatan humanis. “Kita ingin hukum terorisme …

Read More »

Terdeteksi Lewat Drone, TNI/Polri Tewaskan 3 Anggota KKB Pembunuh Tukang Ojek di Ilaga

Jayapura – Tiga anggota teroris Kelompok Kriminal Bersenjata ( KKB) dipastikan tewas ditembak TNI/Polri yang melakukan perburuan pelaku penembakan seorang tukang ojek bernama Irwan di Ilaga, Kabupaten Puncak, Papua Tengah pada Rabu (22/3/2023) kemarin.  Perburuan dilakukan menggunakan drone untuk mempermudah pemantauan para gerombolan teroris tersebut. “Kami lakukan pengamatan dan mengetahui adanya pergerakan KKB yang terlihat membawa dua pucuk senjata api …

Read More »

Masyarakat Diajak Jaga Toleransi dan Kebersamaan dan Saling Memaafkan di Bulan Ramadhan

Jayapura – Seluruh masyarakat diminta tetap menjaga toleransi dan kebersamaan pada bulan Ramadhan serta membuka hati untuk saling memaafkan sehingga ibadah puasa di Bumi Cenderawasih berjalan dengan suasana tentram. “Kami mengajak umat islam dimana pun berada terlebih khusus umat muslim di tanah Papua agar menyambut Ramadhan dengan penuh gembira,” kata Pelaksana Harian Gubernur Papua Muhammad Ridwan Rumasukun mengajak di Jayapura, …

Read More »