Nasional

Ledakan Keras Dekat Debat Pilpes Bukan Bom Tapi Petasan

Jakarta – Kapolda Metro Jaya Irjen Gatot Eddy Pramono mengatakan, ledakan yang muncul di dekat lokasi nobar debat Pilpres 2019 berasal dari petasan yang diledakkan. “Hasil sementara yang kita temui ini berupa ledakan petasan. Jadi mungkin siapa pelakunya kita masih melakukan lidik sementara,” ujar Gatot di kawasan Stadion GBK, Jakarta Pusat, Minggu (17/2/2019) malam. Menurut Gatot, sekitar pukul 20.15 WIB …

Read More »

Hoaks dan Ujaran Kebencian Marak, Kesempatan Pers Untuk Mengembalikan Marwah

Hoaks dan Ujaran Kebencian Marak, Kesempatan Pers Untuk Mengembalikan Marwah

Jakarta –Berita bohong (hoaks) dan ujaran kebencian (hate speech) di media sosial (medsos) maupun media konvensional memiliki dampak yang luar biasa di masyarakat. Dampak negatifnya memang sangat besar karena bisa memecah belah masyarakat terutama jelang Pilpres 2019, namun di dunia pers, hoaks harus dijadikan berkah untuk mengembalikan marwah media mainstream sebagai sumber informasi terpercaya. “Saya kira berkembangnya hoaks ini bagi …

Read More »

Anak Santoso Gabung Dengan Ali Kalora cs

Anak Santoso Gabung Dengan Ali Kalora cs

Jakarta – Satgas Tinombala masih terus mengejar gerombolan Mujahidin Indonesia Timur (MIT) yang dipimpin Ali Kalora. Ironisnya, di tengah kondisi itu, anak mantan pimpinan MIT, Santoso, kabarnya telah bergabung dengan Ali Kalora cs. “Satgas Tinombala berhasil mengidentifikasi satu orang DPO (buron) lagi yang ikut bergabung ke kelompok Ali Kalora, yaitu anak kandung Santoso,” ujar Kepala Biro Penerangan Masyarakat Divisi Humas …

Read More »

Ini Kata Bomber Bom Bali Ali Imron Tentang Sepak Terjang Kepala BNPT

Ini Kata Bomber Bom Bali Ali Imron Tentang Sepak Terjang Kepala BNPT

Jakarta – Terpidana seumur hidup kasus bom Bali, Ali Imron menjadi salah satu narasumber pada peluncuran buku Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Komjen Pol. Drs. Suhardi Alius, MH, “Catatan Suhardi Alius: Memimpin Dengan Hati: Pengalaman sebagai Kepala BNPT” di Auditorium Lemhanas, Jakarta, Kamis (14/2/219). Ali Imron mengaku salut dan memuji cara-cara Suhardi Alius selama memimpin BNPT, terutama pendekatan soft …

Read More »

Buya Syafi’i Puji Deradikalisasi Ala Kepala BNPT Sampai Masuk Sarang Teroris

Buya Syafi'i Puji Deradikalisasi Ala Kepala BNPT Sampai Masuk Sarang Teroris

Jakarta – Program deradikalisasi dengan soft power approach yang dilakukan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) terbukti menyadarkan mantan pelaku tindak pidana teroris dan keluarganya. Itu terbukti dengan keberadaan Yayasan Lingkar Perdamaian di Desa Tenggulun, Lamongan, yang merupakan kampung bomber Bom Bali, Amrozi dan Muklas. Juga terbangunnya Pondok Pesantren Al Hidayah di Sei Mencirim, Deliserdang, yang santrinya adalah anak-anak mantan teroris. …

Read More »

Kemenristekdikti Akan Beri Beasiswa Anak Korban Aksi Terorisme

Kemenristekdikti Akan Beri Beasiswa Anak Korban Aksi Terorisme

Jakarta – Kementerian Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi menyatakan akan memberikan beasiswa kepada anak korban aksi terorisme dan juga anak yang berada dalam situasi rentan terorisme. Pernyataan ini disampaikan Menteri Riset, Teknologi, dan Pendidikan Tinggi, Mohammad Nasir usai peluncuran buku Kepala Badan Nasional Penanggulangan Teroris (BNPT) Suhardi Alius di Jakarta, Kamis (14/2). “Salah satu penyebab terorisme adalah ketidakadilan, ketidakmerataan, tidak …

Read More »

Menristekdikti Salut Dengan Cara Suhardi Alius Tangani Teroris

Menristekdikti Salut Dengan Cara Suhardi Alius Tangani Teroris

Jakarta – Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi (Menristekdikti) Mohamad Nasir mengatakan gaya kepemimpinan Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Komjen Pol. Drs. Suhardi Alius, MH, dalam menangani terorisme patut ditiru. Terbukti upaya-upaya soft power approach yang dilakukan mampu menaklukkan ratusan hati para mantan teroris. ” Saya kira, apa yang dicontohkan Pak Suhardi patut ditiru, bagaimana memimpin dan melakukan pendekatan …

Read More »

“Memimpin Dengan Hati” Dari Suhardi Alius Untuk Generasi Masa Depan Indonesia

“Memimpin Dengan Hati” Dari Suhardi Alius Untuk Generasi Masa Depan Indonesia

Jakarta – Bertepatan dengan hari kasih sayang, 14 Februari 2019 di Auditorium Lemhanas, Jakarta, Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) Komjen Pol. Drs. Suhardi Alius, MH, meluncurkan sebuah buku berjudul “’Catatan Suhardi Alius: Memimpin Dengan Hati: Pengalaman sebagai Kepala BNPT”. Buku ini berisi pengalaman reflektif Suhardi selama memimpin BNPT. Karya ini adalah kesaksian hidup tentang bagaimana bahasa hati difungsikan dalam …

Read More »

Satgas Tinombala Tangkap Simpatisan Kurir Ali Kalora

Jakarta – Satuan Tugas Tinombala menangkap satu orang yang diyakini bertugas sebagai kurir simpatisan kelompok teroris Mujahidin Indonesia Timur (MIT) pimpinan Ali Kalora. Kurir ini ditangkap di Parigi Moutong, Sulawesi Tengah. “Yang bersangkutan membawa kebutuhan pokok untuk Ali Kalora cs seperti beras, mie instan, atau telor. Dibawa dengan menggunakan karung, dipikul,” kata Kepala Biro Penerangan Masyarakat Divisi Humas Polri Brigadir …

Read More »

Dunia Pers Harus Ikut Berperan dalam Menangkal Hoax dan Ujaran Kebencian

Jakarta – Banyaknya berita bohong (hoax) dan ujaran kebencian yang beredar di masyarakat melalui media social (medsos) tentunya menjadi tantangan terbesar bagi dunia pers dan media mainstream pada saat ini. Sebagai sumber informasi pers menjadi tidak diminati masyarakat daripada medsos. Bahkan tidak jarang justru pers malah mengikuti arus narasi dan wacana yang berhembus dari medsos meski informasi di medsos tersebut …

Read More »