Nasional

Mereka yang Menolak Ideologi dan Falsafah Bangsa dapat disebut sebagai Pemberontak

Surakarta – Indonesia dibangun atas dasar fondasi falsafah Pancasila hasil konsensus sebagai cara pandang dan karakter bangsa. Karena itu ideologi apapun yang bertentangan dengan Falsafah bangsa dan konsensus nasional harus tegas ditolak. Apapun bentuknya baik dalam bentuk gerakan, maupun dalam infiltrasi ideologis hal itu tidak dapat dibiarkan. Direktur Amir Mahmud Centerm, Dr. Amir Mahmud mengatakan bahwa jika ideologi secara konstitusi …

Read More »

Tokoh Agama dan Tokoh Masyarakat Apresiasi langkah BNPT dalam menggelar Silaturahmi untuk Sinergikan Pencegahan Paham Radikal Terorisme

Surakarta – Para tokoh agama, tokoh masyarakat dan juga para pengusaha sangat mengapresiasi langkah Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) dalam menggelar silaturahmi kebangsaan bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), Tokoh Agama, Tokoh Masyarakat dan pengusaha yang ada di Provinsi Jawa Tengah, Kota Surakarta dan Kabupaten Karanganyar dalam rangka Pencegahan Paham Radikal Terorisme. Acara Silaturahmi Kebangsan ini digelar oleh BNPT di …

Read More »

Gubernur Jateng Minta Tokoh Agama dan Tokoh Masyarakat Turut Berperan Membentengi Generasi Muda dari Paham Radikal Terorisme

Surakarta – Persoalan radikal terorisme tidak muncul begitu saja tetapi bisa juga ada faktor-faktor tertentu seperti persoalan sosial, ekonomi dan lainnya. Proses pembinaan melalui pendidikan dapat memungkinkan masyarakat utamanya para generasi muda untuk terhindar dari proses radikalisasi yang bakal membawanya lebih jauh sebagai teroris. Hal tersebut dikatakan Gubenrur Jawa Tengah (Jateng), H. Ganjar Pranowo, SH, M.I.P dalam sambutannya melalui video …

Read More »

Forkopimda, Tokoh Agama dan Masyarakat di Jateng Diminta untuk Terus berperan Menangkal Paham Radikal Terorisme di Masyarakat

Surakarta – Mengedepankan kesejahtearaan dengan melakukan pembangunan non fisik seperti membangun karakter kebangsaan adalah sebuah hal yang akan terus dilakukan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) bersama dengan seluruh elemen bangsa. Hal ini agar masyarakat memiliki daya tangkal terhadap penyabran paham radikal terorisme. Tidak hanya dengan pemerintah daerah saja, tetapi tokoh agama, tokoh masyarakat juga turut berperan dalam melindungi masyarakat dari …

Read More »

Dua Terduga Teroris Ditangkap Densus 88 di Jepara

Jepara – Dua orang terduga teroris ditangkap Detasemen Khusus (Densus) 88 Anti Teror Polri di Desa Wedelan, Kecamatan Bangsri, Kabupaten Jepara, Jawa Tengah. Mereka dicokok dari sebuah rumah indekos di RT 2/RW 3 Desa Wedelan. Kapolres Jepara, AKBP Nugroho Tri Nuryanto membenarkan adanya penangkapan terduga teroris tersebut. Namun, pihaknya belum bisa memberikan keterangan lebih detail ihwal kejadian yang berlangsung Rabu …

Read More »

Lagi, Densus 88 Tangkap Terduga Teroris di Sleman

Sleman – Tim Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror Polri Kembali menangkap BY (32), seorang terduga teroris di Perum Tirta Buana, di Pedukuhan Cepor, Desa Sendangtirto, Kecamatan Berbah, Sleman, Yogyakarta, pada Rabu (30/9). “Terduga teroris tinggal di Perum Tirta Buana Blok F No 4 rumah menghadap ke selatan. Penggeledahan dimulai pukul 09.30 WIB. Kurang lebih ada dua jam,” ujar Kepala Dukuh …

Read More »

Semua Pihak Harus Ikut Serta dalam Menolak Ideologi yang Bertentangan dengan Falsafah Bangsa

Jakarta – Bangsa ini dibangun dari fondasi kokoh konsensus nasional dengan falsafah Pancasila sebagai cara pandang dan karakter bangsa. Kesaktian falsafah ini telah teruji dengan ambruknya setiap gerakan makar dan kudeta yang ingin mengganti falsafah negara. Maka mewujudkan Pancasila Sakti adalah dengan tegas menolak ideologi apapun yang berusaha merusak dan memecah belah persatuan bangsa. Kriminologi dari Universitas Indonesia (UI) Dr. …

Read More »

Kantor Pemerintah Harus Tanamkan Kesiapsiagaan untuk Keamanan dalam Menghadapi Aksi Serangan Terorisme

Jakarta – Aksi terorisme tidak hanya menyasar pada fasilitas umum, tetapi nulan tidak mungkin bisa juga menyasar ke kantor pemerintahan. Hal itulah yang membuat diperlukannya suatu Standar Operasional Prosedur (SOP) bagi sistem pengamanan kantor pemerintah agar siap dalam menghadapi ancaman dan serangan terorisme di kemudian hari. Hal ini dikatakan oleh Deputi I bidang Pencegahan, Perlindungan dan Deradikalisasi Badan Nasional Penanggulangan …

Read More »

SOP Pengamanan Kantor Pemeritah Penting dalam Menghadapi Ancaman Terorisme

Jakarta – Ancaman dan serangan terorisme bisa saja menyasar kemana pun tanpa pandang bulu. Tidak hanya fasilitas publik, kantor-kantor pemerintah pun bisa saja menjadi sasaran, karena kantor pemerintahan termasuk ke dalam target bernilai tinggi bagi kelompok terorisme. Oleh karena itulah perlu adanya pedoman bagi pihak pengamanan kantor pemeritah agar siap dalam menghadapi ancaman terorisme. Direktur Perlindungan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme …

Read More »

Putus Stigma Negatif di Masyarakat, BNPT Lakukan Silaturahmi dengan Pengurus Ponpes Al Mukmin Ngruki

Sukoharjo – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) terus membangun ukhuwah di kalangan Pondok Pesantren (Ponpes) sekaligus terus berupaya mencegah penyebaran paham radikal terorisme di lingkungan pendidikan. Ini agar pesantren dapat mencetak para generasi muda penerus bangsa yang memiliki wawasan kebangsaan dan keagamaan sebagai daya tangkal yang kuat agar terhindar dari penyebaran paham radikal terorisme. Hal tersebut terlihat saat Subdit Kontra …

Read More »