Sukoharjo-Pondok Pesantren Al Mukmin Ngruki Sukoharjo hari Kamis (17/8) kembali melangsungkan upacara pengibaran bendera merah putih dalam perayaan Hari Kemerdekaan ke-78 Republik Indonesia. Ini menjadi sejarah kedua kalinya pesantren ini ikut terus menyemarakkan peringatan kemerdekaan Republik Indonesia. Pendiri sekaligus Pengasuh Pondok Pesantren Al Mukmin Ngruki Sukoharjo, Abu Bakar Baasyir, juga terlihat mengikuti prosesi upacara pengibaran bendera dari awal hingga akhir. …
Read More »Nasional
Umar Patek: Merdeka Itu Melepas Ideologi Kekerasan dan Berbalik Mewujudkan Indonesia Damai
Hari merdeka bagi Indonesia tercinta telah tiba. Ragam budaya dan warna selalu menyemarakan peringatan 78 Tahun hari lahir negara Republik Indonesia (RI) setiap tanggal 17 Agustus. Tantangan mengisi kemerdekaan ternyata tidak mudah. Potensi yang merusak persatuan di tengah keragaman masih terasa. Adu domba, provokasi, intoleransi, radikalisme, dan terorisme menjadi ancaman nyata bagi persatuan Indonesia. Perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 …
Read More »PPATK Bekukan Rekening Terduga Teroris DE, Isinya Hanya Puluhan Juta
Jakarta – Pusat Pelaporan dan Analisis Transaksi Keuangan (PPATK) telah membekukan rekening DE, terduga teroris yang ditangkap Densua 88 di Bekasi Utara, Senin (14/8/2023). DE diketahui adalah pegawai PT KAI (Persero) yang memiliki 16 senjata api dan ratusan butir peluru. Ia juga telah berbaiat ke pemimpin tertinggi ISIS dan aktif menyebarkan propaganda teroirsme “Iya benar rekening DE sudah kami bekukan,” …
Read More »Karyawan BUMN Terlibat Terorisme, Kemenag Punya Jurus Jitu agar ASN ‘Bersih’ dari Radikalisme dan Terorisme
Jakarta – Siapa saja yang terlibat dalam praktik terorisme harus ditindak sesuai dengan ketentuan hukum yang berlaku. Hal itu dikatakan Menteri Agama (Menag) RI Yaqut Cholil Qoumas. Menurutnya, Kementerian Agama (Kemenag) telah memiliki jurus ampuh agar ASN dan pegawai Kemenag ‘bersih’ dari paparan radikalisme dan terorisme. “Mau BUMN, mau bukan, kalau dia terlibat praktik terorisme harus ditindak sesuai hukum yang …
Read More »Menteri BUMN Minta PT KAI Bersih-Bersih Karyawan dari Paparan Terorisme
Jakarta – Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir memerintahkan Direktur Utama dan Komisaris PT KAI untuk bersih-bersih karyawanannya dari paparan terorisme. Hal ini merespon dari DE (28 tahun) seorang karyawan PT Kereta Api Indonesia (KAI) yang merupakan bagian dari BUMN ditangkap Densus 88 karena terduga terpapar paham terorisme di Kota Bekasi. “Direktur Utama dan Komisaris Utama PT KAI …
Read More »Indonesia Berperan Krusial Sebagai Garda Depan Pencegahan Terorisme di ASEAN
Jakarta – Indonesia melalui Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) telah memainkan peran krusial sebagai garda depan upaya pencegahan terorisme di kawasan ASEAN. BNPT juga terus membuktikan komitmen menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah regional dengan pendekatan sinergi proaktif. BNPT RI terlibat dalam berbagai inisiatif kebijakan yang mendorong negara-negara ASEAN berbenah memperkuat ketahanan dari ancaman radikalisme dan terorisme. Salah satu peran …
Read More »Terduga Teroris Karyawan Miliki 16 Senjata dan Jago Modifikasi Airsoft Gun Jadi Senjata Api
Jakarta – Densus 88 Antiteror Polri menyita 16 senjata api dari lokasi penangkapan tersangka teroris pegawai KAI berinisial DE (28) yang diduga terafiliasi jaringan ISIS. Juru Bicara Densus 88 Kombes Aswin Siregar mengatakan dari total 16 senjata tersebut, 5 di antaranya berjenis laras panjang dan sisanya laras pendek. “Di antara senjata tersebut ada empat yang memang senjata pabrikan dan ada …
Read More »BNPT: 3 Hal yang Patut Diwaspadai dalam Penangkapan Teroris di Bekasi
Jakarta- Densus 88 Antiteror Polri melakukan penangkapan terhadap tersangka teroris berinisial DE, yang diketahui merupakan pegawai PT Kereta Api Indonesia (KAI). Terkait hal itu, Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) menegaskan perlunya aparat melakukan pendalaman lebih lanjut untuk mengungkap jaringan dan aktor lainnya yang terlibat karena diyakini tidak bergerak sendiri. “Tersangka teroris di Bekasi ini terafiliasi dengan jaringan ISIS Indonesia, memiliki …
Read More »Pernah Ikut Baiat ISIS, Tiga Napi Teroris di Makassar Ikrar Setia NKRI
Jakarta – Tiga narapidana kasus terorisme (Napiter) di Lapas Kelas I Makassar, berucap ikrar setia Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Prosesi pengucapan ikrar setia kepada NKRI itu berlangsung di Lapas Kelas I Makassar, Jl Sultan Alauddin, Senin (14/8/2023) siang. Ketiganya eks Sekretaris FPI Sulsel Agus Salim (48) eks Panglima FPI Sulsel Abdul Rahman Langkong (52) dan eks Ketua FPI Sulsel …
Read More »Terduga Teroris Oknum Karyawan PT KAI Terpapar Terorisme Sejak Remaja
Jakarta –Densus 88 Antiteror Polri masih mendalami DE, oknum pegawai PT KAI yang ditangkap atas dugaan tindak pidana terorisme. DE ditangkap di rumahnya di Perumahan Pesona Anggrek Harapan RT 07/RW 27 Kelurahan Harapan Jaya, Kecamatan Bekasi Utara, Kota Bekasi, Senin (14/8/2023) Juru Bicara Densus 88 Antiteror Polri Kombes Pol. Aswin Seregar menyebut oknum pegawai PT KAI itu sudah terpapar paham …
Read More »