Internasional

Irak Punya Hak Eksklusif Adili Perempuan Rusia yang Terlibat ISIS

Baghdad – Pemerintah Irak punya hak eksklusif mengadili wanita Rusia yang terlibat dalam serangan teroris Islamic State (ISIS) di Irak. Tidak ada opsi untuk mengekstradisi perempuan Rusia yang menjadi bagian ISIS dan tertangkap Irak ke Moskow. Penegasan ini disampaikan Duta Besar Irak untuk Rusia, Haider Mansoor Al-Ithari dalam sebuah konferensi Pers di Moskow, Selasa (29/5) yang dikutip Baghdad Today. “Sulit …

Read More »

Pasukan Pemberontak Suriah dan ISIS Bentrok di Barat Daraa

Damaskus – Pertempuran sengit terjadi antara Pasukan Pembebasan Suriah (FSA) dengan milisi Islamic State (ISIS) di kawasan pedesaan sebelah barat Provinsi Daraa. Milisi ISIS lebih dulu melakukan penyerangan sebelum FSA melancarkan operasi militer terakhir ke provinsi sebelah selatan Suriah yang mereka kuasai itu. Menurut seorang sumber militer yang dikutip almasddarnews, Minggu (29/5), serangan yang dilakukan para milisi ISIS sebenarnya menargetkan …

Read More »

ISIS Eksekusi 2 Warga Swedia Di Irak

Stockholm – Dua orang asal Swedia yang sedang melakukan perjalanan ke Kirkuk, Irak utara, diculik dan dilaporkan telah dieksekusi mati oleh kelompok militan ISIS atau Daesh. Melalui video yang dirilis, kelompok radikal itu mengonfirmasi eksekusi terhadap kedua korban dengan senapan otomatis dan pistol. Kedua korban di tembak mati lantaran dituduh sebagai anggota milisi Syiah. Kedua korban sejatinya warga Syiah Kurdi, …

Read More »

Polisi Turki Tangkap 51 Anggota ISIS Yang Hendak Kembali Ke Suriah

Istanbul – Polisi Turki menahan sedikitnya 51 tersangka anggota kelompok militan ISIS di Istanbul pada Jumat akhir pekan kemarin. Kepolisian Turki melaporkan dalam sebuah pernyataan, semua anggota ISIS yang ditahan adalah warga negara asing. Para tersangka diduga akan merencanakan perjalanan kembali ke zona konflik di Suriah. Operasi militer Turki terhadap militan Daesh (ISIS) yang diduga telah ditingkatkan sejak akhir tahun …

Read More »

Paramiliter Irak Tembak Mati Tiga Milisi ISIS di Mosul

Mosul – Pasukan paramiliter pro-Pemerintah Irak, al-Hashd al-Shaabi menembak mati tiga milisi Islamic State (ISIS)  dalam sebuah baku tembak di Desa Sharia, sebelah selatan Mosul, Sabtu (26/5). Selain menewaskan tiga orang, pasukan paramiliter Irak juga berhasil menawan seorang milisi. “Pasukan al-Hashd al-Shaabi berhasil memukul mundur milisi ISIS yang menyerang Desa Sharia. Tiga tewas dan seorang lagi ditawan usai baku tembak,” …

Read More »

Serangan Udara Koalisi Tewaskan Milisi ISIS di Barat Daya Kirkuk

Kirkuk – Sejumlah milisi Islamic State (ISIS) dilaporkan tewas dalam sebuah serangan udara yang dilancarkan pasukan koalisi pimpinan AS di wilayah barat daya Kirkuk, Irak, Sabtu (26/5). Pesawat jet temput pasukan koalisi juga berhasil menghancurkan beberapa rumah yang diduga sebagai tempat bersembunyi milisi ISIS di wilayah tersebut. “Serangan udara pasukan koalisi AS bersama dengan militer Irak dan Polisi Federal melakukan …

Read More »

Pelaku Bom Bunuh Diri Serang Taman Hiburan di Baghdad

Baghdad – Presiden Irak Fuad Masum mengutuk serangan bom bunuh diri di dekat sebuah taman di ibu kota Irak, Baghdad, Rabu (23/5) malam. Ledakan bom bunuh diri tersebut menewaskan 14 orang, beberapa di antaranya adalah anak-anak. Menurut saksi mata yang dilansir iraqinews, serangan itu terjadi sekitar tengah malam. Pelaku bom bunuh diri meledakkan sabuk peledaknya saat berada di dekat taman …

Read More »

Militer Irak Bunuh Dua Milisi ISIS di Diyala

Diyala – Militer Irak, yang didukung oleh pasukan paramiliter, menewaskan dua milisi Islamic State (ISIS) dan melukai empat lainnya di Jalawla, Diyala, Irak. “Pasukan dari divisi ke-74 dari tentara Irak membunuh dua milisi ISIS dan melukai empat lainnya di Desa Um al-Hanta, Jalawla, sebelah timur laut Diyala,” lapor Baghdad Today mengutip pernyataan di layanan media al-Hashd al-Shaabi, Kamis (24/5). Namun …

Read More »

Puluhan Komandan ISIS Terkepung Di Lembah Sungai Eufrat

DEIR EZZOR – Sebanyak 65 komandan kelompok radikal ( ISIS) dilaporkan terkepung di lembah sungai Eufrat. Organisasi Observasi HAM di Suriah mengatakan, mereka dikepung oleh kelompok paramiliter Pasukan Demokratik Suriah (SDF). Juru bicara Organisasi Observasi HAM di Suriah Asharq Al-Awsat melaporkan Rabu (23/5/2018), terjadi pertempuran antara ISIS dengan SDF di Hajeen, kota yang terletak di utara Deir Ezzor. Berdasarkan penuturan …

Read More »

Global Witness: Dana Teroris ISIS Bersumber dari Tambang Talc di Afghanistan

Washington – Lembaga Swadaya Masyarakat (LSM) internasional Global Witness mengungkapkan hasil kajian mereka perihal temuan sumber dana kelompok teroris ISIS. Hasil kajian tersebut mencengangkan; ISIS yang bergerak di Afghanistan punya pendapatan ratusan ribu dolar AS per tahun dari bisnis tambang talc ilegal – bahan baku untuk membuat bedak bayi. Lewat jaringan bisnisnya, ISIS menyalurkan bahan baku ini ke pangsa pasar …

Read More »