Tim Media Rilis

Pemerintah Harus Tegas Bila Ada Isu SARA Dalam Pilkada Serentak

Jakarta – Pemerintah harus tegas menegakkan hukum bila ada isu suku, agama, ras, dan antar golongan (SARA) dalam pelaksanaan Pilkada Serentak 2018 dan Pilpres 2019. Ini harus dilakukan karena belajar dari Pilkada DKI Jakarta 2017 lalu, Bangsa Indonesia hampir terpecah belah akibat kasus penistaan agama yang dilakukan oleh salah satu calon gubernur. Kondisi ini sangat disadari oleh pengajar Program Pascasarjana …

Read More »

Masyarakat Harus Cerdas Dalam Mencerna Isi Berita Agar Tidak Mudah Dipecah Belah

Jakarta – Masyarakat diminta untuk lebih selektif, pintar dan cerdas dalam memilih-milih berita baik di media sosial maupun di media online lainnya agar tidak mudah terprovokasi yang dapat menimbulkan perpecahan di masyarakat. Hal ini seiring maraknya berita hoax di dunia maya, apalagi menjelang digelarnya Pilkada 2018 dimana berkaca pada Pilkada atau Pilpres di tahun sebelumnya bermunculan berita-berita hoax dan aksi …

Read More »

Hindari Anarki Sosial di Tahun Politik, Penuhi Media Sosial dengan Kampanye

Jakarta – Eksploitasi agama untuk kepentingan politik yang menggiring terciptanya sentimen SARA berpotensi besar memecah belah persatuan NKRI. Karena itu, hal-hal berbau SARA, hoax, ujaran kebencian (hate speech), dan narasi kekerasan harus dihindari saat bangsa Indonesia terlibat eforia demokrasi yaitu Pilkada Serentak 2018 dan Pilpres 2019. Karena itu, masyarakat harus lebih pintar dan dewasa dalam menyikapi pelaksanaan Pilkada Serentak ini, …

Read More »

Masuki Tahun Politik, Musdah Mulia: Pegang Teguh Pancasila dan Bhinneka Tunggal Ika

Jakarta – Gong Pilkada serentak 2018 sudah ditabuh di 171 wilayah, baik provinsi, kota, dan kabupaten. Suasana ‘hangat’ pun langsung berhembus di atas Bumi Nusantara menyambut pertarungan para kandidat memperebutkan kursi kepala daerah. Namun ditengah eforia demokrasi tersebut, masyarakat diminta untuk lebih pintar dan dewasa dalam menyikapi pelaksanaan Pilkada serentak ini, terutama saat berlangsungnya masa kampanye. Pasalnya, di masa kampanye …

Read More »

Cek dan Ricek Kunci Perangi Hoax dan Narasi Kekerasan

Jakarta – Tahun 2018 dan 2019 bangsa Indonesia akan menjalani pesta demokrasi. Pilkada serentak di 171 daerah serta Pemilihan Presiden (Pilpres) 2019) menjadi hajat besar. Eforia pun telah terjadi dengan telah munculnya bakal-bakal calon gubernur dan bupati di seluruh Indonesia. Kini, perasaan harap-harap cemas masih menghinggapi masyarakat. Pasalnya, pelaksanaan Pilkada serentak dan Pilpres rentan dengan hal-hal negatif, terutama hoax dan …

Read More »

Masuki Tahun Politik 2018, Waspadai Sentimen SARA

Jakarta – Bagi bangsa Indonesia, tahun 2018 ini diproyeksikan sebagai tahun politik. Hal ini seiring dengan degelarnya 171 Pilkada yang terdiri dari 17 provinsi, 39 kota, dan 115 kabupaten. Potensi pemanfaatan identitas primordial dan kultural dikhwatirkan dapat menimbulkan anarkisme sosial. Tak hanya itu, isu hoaks yang diwujudkan melalui narasi radikalisme di dunia maya, eksploitasi agama dalam kepentingan politik telah menggiring …

Read More »

Antisipasi Radikalisme Terorisme 2018, Kebijakan Pilkada Harus Fleksibel

Jakarta – Tahun baru masehi 2018 baru saja menapak di muka bumi. Berbagai resolusi pun mengemuka mengiringi tahun 2018 yang diperkirakan bakal lebih ‘seru’ dibandingkan 2017, salah satunya adalah harapan agar 2018 menjadi tahun damai tanpa radikalisme dan terorisme. Pakar hukum Dr. Suhardi Somomoeljono menilai harapan itu sangat bagus dan harus bisa diwujudkan di tengah masyarakat. Namun ia juga menggarisbawahi …

Read More »

Masuki Tahun Politik, Toleransi dan Kerukunn Beragama Harus Dipompakan

Jakarta – Sebentar lagi tahun 2017 akan meninggalkan kita semua berganti menjadi tahun 2018. Di tahun baru ini, bangsa Indonesia kembali akan menghadapi berbagai gejolak politik seiring digelarnya Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) serentak. Seperti diketahui, tahun 2018 ini akan digelar Pilkada serentak di 171 daerah yang terdiri dari 17 provinsi, 39 kota, dan 115 kabupaten. Kemudian 2019, Indonesia menghadapi gelaran …

Read More »

Jaga Kerukunan Dan Toleransi Demi Kokohnya NKRI

Jakarta – Masyarakat Indonesia harus menjaga kerukunan dan menjunjung tinggi toleransi antar umat beragama untuk memperkokoh persatuan bangsa. Itu mutlak harus dilakukan karena Indonesia negara majemuk yang terdiri dari berbagai agama, suku, budaya, bahasa yang berbeda-beda “Kemajemukan itulah yang menjadi ciri khas bangsa Indonesia yang tidak dimiliki negara lain. Ini harus terus kita jaga demi keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia …

Read More »

Pengamalan Pancasila Cara Terbaik Wujudkan Kerukunan dan Kesetiakawanan

Jakarta- Masyarakat Indonesia harus dapat menjaga kerukunan dan kesetiakawanan antar sesama agar tidak mudah terprovokasi upaya belah belah. Pengamalan nilai-nilai Pancasila adalah cara terbaik untuk mewujudkan kerukunan dan kesetiakawanan tersebut. Hal tersebut disampaikan Guru Besar Universitas islam Negeri (UIN) Ar-Raniry Banda Aceh, Prof. DR. H. Yusny Saby, MA, Ph.D, di Jakarta, Kamis (21/12/2017). “Pancasila itu sudah sangat baik dan luar …

Read More »