Rembang – Moderasi Beragama yang terus digaungkan Kementerian Agama (Kemenag) beberapa tahun terakhir. Upaya ini merupakan langkah untuk menjaga keberagaman yang merupakan aset bangsa. Dengan penanaman nilai moderasi beragama, diharapkan masyakat terus memiliki kesadaran pentingnya menjaga negeri yang amat beragam ini. Hal ini diungkapkan Juru Bicara Kemenag Anna Hasbie saat menjadi narasumber dalam diskusi Moderasi Beragama dan Kehadiran Negara dalam …
Read More »TA
Penanaman Nilai Moderasi Beragama Agar Masyarakat Miliki Kesadaran
KNPI Palu Libatkan Rais Syuriah PBNU Perkuat Pemahaman Moderasi
Beragama Pelajar SMA dan Santri
Palu – Komite Nasional Pemuda Indonesia (KNPI) Kota Palu, Sulawesi Tengah, melibatkan Rais Syuriah Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Zainal Abidin untuk mengenalkan dan memperkuat pemahaman pelajar tingkat SLTA dan santri tentang moderasi beragama. “Penguatan pemahaman penting dilakukan, untuk membangun generasi muda yang moderat secara intelektual dan perilaku/sikap,” kata Ketua KNPI Kota Palu Muhammad Sidiq Djatola, Kamis (30/11/2023). Moderasi …
Read More »Komitmen Jaga Keamanan, Kapolres Malang Perkuat Sinergi dengan Eks Napiter
Malang – Kapolres Malang AKBP Putu Kholis Aryana mengundang eks napiter ke Mapolres Malang, Kamis (30/11/2023). Pertemuan itu adalah bentuk penguatan sinergi sekaligus bentuk komitmen bersama untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah Kabupaten Malang. “Dengan adanya silaturahmi ini, kami berharap dapat bersama-sama saling bersinergi untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat Kabupaten Malang,” ujar Kapolres Malang AKBP Putu …
Read More »
Para Dai Muda Diajak Untuk Jujur dan Adil dalam Pemilu 2024 dengan
Dimulai dari Diri Sendiri
Bandung – Para dai muda diajak untuk menjaga ukhuwah dan Negara Kesatuan Republika Indonesia (NKRI) di tahun politik 2024. Ajakan itu disampaikan Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Bidang Dakwah dan Ukhuwah KH Cholil Nafis dalam Halaqah Kebangsaan Pemuda Persia bertajuk: Urgensi Peran Dai Pemuda Dalam Merajuk Ukhuwah di Tahun Politik di Kampus IAI Persis, Bandung, Senin (27/11/2023). Kiai Cholil menyampaikan, …
Read More »
Oki Setiana Dewi Dakwahkan Konsep Keberagaman Indonesia dengan
Bhinneka Tunggal Ika dan Pancasila di Inggris
Jakarta – Pendakwah yang juga selebritis Oki Setiana Dewi baru saja keliling di Britania Raya. Di Negeri Pangeran Charles itu, Ustazah Oki Setiana Dewi mengikuti program English For Ulama yang digagas oleh Pemprov Jawa Barat, Oki Setiana Dewi bersama tiga dai lainnya. Program ini merupakan upaya pengiriman dai dari Indonesia untuk memberikan ceramah di berbagai negara berbahasa Inggris, termasuk Inggris …
Read More »Tangkal Radikalisme, Polres Sorong Perkuat Pembinaan Masyarakat
Sorong – Kepolisian Resor (Polres) Sorong, Papua Barat Daya memperkuat pembinaan nasionalisme kepada masyarakat guna menangkal radikalisme, terorisme dan anti Pancasila di wilayah Kabupaten Sorong. Kasat Binmas Polres Sorong, Iptu Riklof di Sorong, Selasa (28/11/2023), menjelaskan pencegahan dan penangkalan terhadap paham radikalisme, terorisme dan anti Pancasila merupakan salah satu upaya yang dilaksanakan dalam rangka menjaga keutuhan NKRI dan mencegah berkembangnya …
Read More »
USM Aktif Implementasikan Metode Pencegahan Radikalisme dan Terorisme
di Lingkungan Kampus
Jakarta – Universitas Semarang (USM) aktif mengimplementasikan metode pencegahan radikalisme, terorisme, dan kekerasan di lingkungan kampus. Hal itu dikatakan Rektor USM Dr. Supari MT saat sebagai narasumber dalam Podcast Kafe Toleransi Badan Nasional Penanggulangan Terorisme Republik Indonesia (BNPT RI). Dialog bertemakan “Mewaspadai Bahaya Paham Radikalisme Di Lingkungan Kampus” di Jakarta, Senin (27/11/2023). “Kampus ini memiliki berbagai metode pencegahan, termasuk kampanye …
Read More »Kedepankan Politik Ihsan dalam Pemilu dan Pilpres 2024
Bogor – Nadhliyin atau warga Nahdlatul Ulama wajib kedepankan politik ihsan dalam Pemilihan Umum (Pemilu) dan Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 mendatang. Hal itu dikatakan Ketua Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) DKI Jakarta Dr KH Samsul Ma’arif usai Muskerwil ke 3, PWNU DKI Jakarta di Villa Bukit Vinus Caringin Bogor Jawa Barat, 27-28 November 2023. “Politik ihsan adalah praktik politik kebaikan …
Read More »
Mantan Napiter Ajak Rekan-Rekannya yang Masih Aktif Tak Bikin Ulah
Selama Proses Pemilu 2024
Jakarta- Seluruh elemen masyarakat diajak bersama-sama untuk menjaga situasi keamanan dan ketertiban selama proses Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. Tak hanya masyarakat luas, para pegiat teroris yang masih aktif di kelompoknya juga diminta tidak bikin ulah saat pelaksanaan proses demokrasi. Ajakan itu disampaikan mantan narapidana teroris (napiter) Roki Aprisdianto alias Atok. Pelaku peledakan bom di sejumlah pos polisi, gereja, dan masjid …
Read More »
Komisi III DPR RI Dukung BNPT Jadikan Guru Garda Terdepan Cegah Bibit
Intoleransi dan Ekstremisme
Jakarta – Guru harus menjadi garda terdepan mencegah bibit intoleransi, radikalisme, dan ekstremisme. Pasalnya guru adalah orang yang bertugas mendidik anak-anak dengan berbagai macam ilmu pengetahuan. Bila guru justru mendidik murid-murid dengan ajaran intoleransi, apalagi kekerasan, tentu akan mudah menjadikan anak didik menjadi pribadi yang salah. Hal itu ditegaskan oleh Wakil Ketua Komisi III DPR Ahmad Sahroni merespons pernyataan Badan …
Read More »