RY

Antisipasi Pelarian DPO MIT, Polda Sultra Siagakan Densus 88

Kendari – Kepolisian Daerah Sulawesi Tenggara (Polda Sultra) menyiagakan Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror untuk mengantisipasi pelarian daftar pencarian orang (DPO) teroris Poso, Sulawesi Tenggara (Sulteng) masuk wilayah tersebut. Kapolda Sultra Irjen Pol Yan Sultra Indrajaya mengatakan antisipasi masuknya DPO teroris Poso penting karena wilayah Sultra dan Sulteng berbatasan. “Antisipasi pelaku teror tidak hanya dilakukan saat pengejaran teroris Poso yang …

Read More »

MoU Berakhir Tahun Ini, BNPT dan Kedubes AS Bahas Perpanjangan Kerjasama Penanggulangan Terorisme Kedua Negara

Jakarta – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) terus memperkuat kerjasama dengan Kedutaan Besar (Kedubes) Amerika Serikat (AS) untuk mengupayakan pemulangan Foreign Terrorist Fighters (FTF). Kerjasama itu berupa perpanjangan Memorandum of Understanding (MoU) penanggulangan terorisme antara kedua negara yang akan berakhir tahun ini. Untuk itulah, Kepala Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), Komjen Pol. Dr. Boy Rafli Amar, M.H., beserta pejabat tinggi …

Read More »

BNPT dan KPK berkomitmen Perangi Kejahatan Luar Biasa Melalui Edukasi Masyarakat

Bogor – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) dan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) berkomitmen untuk memerangi kejahatan luar biasa melalui edukasi kepada masyarakat. Hal itu tercetus saat Kepala BNPT Komjen Pol. Dr. Boy Rafli Amar, M.H., bertemu Ketua KPK Komjen Pol. Drs. Firli Bahuri, M.Si. di kantor BNPT, Sentul, Bogor, Kamis (22/7/2021). Program edukasi masyarakat itu breupa pencegahan bahaya radikalisme, terorisme …

Read More »

Presiden Biden Restui Serangan Drone ke Kelompok Teroris Al-Shabab di Somalia

Washington, DC – Presiden Amerika Serikat (AS) Joe Biden merestui serangan drone di Somalia. Targetnya adalah grup militan Al-Shahab yang terkait Al-Qaeda. Serangan ini dilaksanakan enam bulan setelah Joe Biden dilantik sebagai presiden AS. Dilansir The Hill, Rabu (21/7/2021), juru bicara Kementerian Pertahanan AS Cindy King menyebut serangan berlangsung di daerah Galkayo, Somalia. Lokasi itu sekitar 692 kilometer di timur …

Read More »

Kapolda Sulteng Turun Langsung Pimpin Perburuan Sisa-sisa MIT

Poso – Kapolda Sulteng Irjen Polisi Drs. Abdul Rakhman Baso memimpin pasukan Satgas Madago Raya turun ke lapangan untuk memburu sisa-sisa anggota Mujahidin Indonesia Timur (MIT). Langkah itu dilakukan untuk mempercepat perburuan sekaligus menuntaskan operasi Satgas Madago Raya. Kapolda bersama beberapa pejabat satgas Madago Raya, ke lapangan dengan menunggangi motor trail. Kapolda bertolak dari Poskotis Tokorondo Poso menuju wilayah Poso …

Read More »

Anggota MIT Yang Ditembak Mati Satgas Madago Raya Berasal dari Bima

Palu – Identitas satu anggota kelompok teroris Mujahidin Indonesia Timur (MIT) yang tewas dalam baku tembak di Parigi Moutong, Sulawesi Tengah (Sulteng), akhirnya diketahui. Ia adalah Abu Alim alias Ambo yang masuk dalam daftar pencarian orang (DPO) kasus terorisme. Wasatgas Humas Operasi Madago Raya, AKB Bronto Budiyono mengatakan tim DVI dan INAFIS Polda Sulteng telah memastikan identitas DPO tersebut benar …

Read More »

Guantanamo Segera Ditutup, Napi Terorisme Segera Dipulangkan

Washington DC – Mantan komandan Taliban di Afghanistan, Abdul Latif Nasser dibebaskan Amerika Serikat dari pusat penahanan di Teluk Guantanamo, Kuba, Senin (19/7/2021). Ia dipulangkan ke negara asalnya Maroko, setelah ditahan selama 19 tahun. Langkah tersebut adalah pemindahan tahanan Guantanamo pertama di bawah pemerintahan Presiden AS Joe Biden. Seorang pejabat senior mengatakan AS sangat fokus memindahkan lebih banyak narapidana dari …

Read More »

Serangan Roket Saat Salat Idul Adha di Istana Presiden Afghanistan, ISIS Klaim Tanggung Jawab

Kabul – Salat Idul Adha di Istana Presiden Afghanistan yang dihadiri Presiden Ashraff Ghani berlangsung dalam suasasana tegang. Pasalnya saat salat Idul Adha tengah berlangsung, tiga roket meledak di luar istana. ISIS mengklaim bertanggung jawab atas serangan tersebut. “Tentara kekhalifahan menargetkan istana presiden dan zona hijau di Kabul dengan tujuh roket Katyusha,” pernyataan ISIS yang diedarkan di Telegram seperti dilansir …

Read More »

Bom Dahsyat Meledak di Malam Idul Adha, 35 Orang Tewas

Baghdad – Sebuah bom telah membunuh setidaknya 35 orang dan melukai puluhan orang di keramaian pasar di ibu kota Baghdad, Irak pada malam jelang Idul Adha, Senin (19/7/2021) Potongan tubuh para korban berserakan di pasar, yang sebelumnya penuh dengan orang berbelanja bahan makanan untuk menyambut Idul Adha. Lebih dari 60 orang terluka, kata polisi. Sedangkan, jumlah orang meninggal dikatakan dapat …

Read More »

ISIS Manfaatkan Tahanan Yang Disiksa di Penjara Mesir Untuk Direkrut Jadi Anggota

Kairo – Tindakan pelecehan dan penyiksaan di penjara Mesir telah memicu perekrutan tahanan oleh kelompok milisi Negara Islam di Irak dan Suriah (ISIS). Kelompok hak asasi memperkirakan 60.000 tahanan politik ditahan di penjara Mesir tempat perekrutan ISIS. Seperti dilaporkan Al Jazeera, selama enam bulan terakhir, Mohamed Soltan, menjalani hukuman penjara. Dia ditempatkan dalam isolasi di Penjara Taurat Mesir yang terkenal …

Read More »