Surabaya – Guru memiliki peran penting meningkatkan sikap toleransi antarumat beragama di masa depan. Pasalmnya guru bisa menumbuhkan sikap toleransi kepada para murid saat masih di bangku sekolah. Tenaga Ahli Utama di Kantor Staf Kepresidenan RI, Siti Ruhaini Dzuhayatin mengatakan, guru memiliki tantangan berat untuk mengajarkan toleransi agama kepada para murid. Total ada enam agama yang diakui yakni Islam, Kristen …
Read More »RF
Guru Berperan Penting Tingkatkan Sikap Toleransi Antarumat Beragama
Terorisme dan Radikalisme Musuh Bersama, Polda Malut Rutin Lakukan
Sosialisasi ke Masyarakat
Ternate- Kepolisian Daerah (Polda) Maluku Utara (Malut) rutin melaksanakan sosialisasi terkait bahaya terorisme dan radikalisme kepada masyarakat Maluku Utara khususnya Kota Ternate. Pasalnya terorisme dan radikalisme adalah kejahatan luar biasa dan musuh bersama seluruh elemen masyarakat. Kabid Humas Polda Maluku Utara AKBP Bambang Suharyono di Ternate, Minggu (5/5/2024), menjelaskan bahwa Polda Maluku Utara dalam hal ini Direktorat Binmas terus melaksanakan …
Read More »Gedung SDN Pogapa Intan Jaya Dibakar KKB, 1 Warga Sipil Tewas
Jayapura – Kelompok separatis Papua kembali berulah. Kali ini, sebuah bangunan gedung Sekolah Dasar (SD) Negeri Inpres Pogapa, Distrik Homeyo, Kabupaten Intan Jaya, menjadi sasaran aksi pembakaran pada Rabu (1/5/2024) pagi. Kepala Satuan Tugas (Kasatgas) Humas Ops Damai Cartenz-2024, Ajun Komisaris Besar Polisi (AKBP) Bayu Suseno, menjelaskan peristiwa itu terjadi sekitar pukul 08.00 WIB. Serangan terjadi setelah kelompok kriminal bersenjata …
Read More »
Eks Napiter JAD dan JAS Lepas Baiat dan Ikrar Setia NKRI di Kantor
Bupati Batanghari
Batanghari – Program deradikalisasi yang dilakukan pemerintah, dalam hal ini Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT), Densus 88, Pemerintah Daerah (Pemda), Ditjen PAS Kemenkumham, dan stakeholder terkait lainya terbukti banyak berhasil membuat napiter dan eks napiter akhirnya sadar dan lepas baiat, serta berikrar setia kembali ke Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI). Terkini, sebanyak 16 bekas napi kasus terorisme, eks anggota Jamaah …
Read More »Pemprov Papua Perkuat Kolaborasi dengan FKPT Untuk Tangkal Radikalisme
Jayapura – Pemerintah Provinsi Papua terus memperkuat kolaborasi dengan Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Papua dalam menangkal radikalisme dan terorisme. Kolaborasi itu berupa penguatan wawasan kebangsaan dan kesiapsiagaan dan diharapkan akan memperkuat pelibatan masyarakat dalam pencegahan radikalisme dan terorisme. Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Provinsi Papua, Jeri Yudianto, di Jayapura, Papua, Sabtu (27/4/2024) mengatakan, melalui kegiatan ini juga untuk menanamkan …
Read More »
Radikalisme Berdalih Agama Bertujuan Pecah Belah Bangsa dan
Bertentangan dengan Pancasila
Yogyakarta – Radikalisme agama di Indonesia masih menjadi momok bagi perdamaian dan persatuan di Indonesia. Mereka selalu menjadikan dalil agama untuk ‘menyerang’ pemerintah demi untuk mewujudkan tujuan mereka menjadikan Indonesia menjadi negara agama. Hal itulah yang mendorong Aliansi Masyarakat Muda Anti Radikalisme (AMMAR) Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY) menggelar aksi damai di Titik Nol Kilometer (Km) di Jalan Pangurakan No.1, Ngupasan, …
Read More »
Indonesia Apresiasi Program Kerja Sama Penaggulangan Terorisme dan
Ekstremisme dengan Uni Eropa
Bogor – IBadan Nasional Penanggulangan Terorisme Republik Indonesia (BNPT RI) atas nama pemerintah Indonesia mengapresiasi program-program kerja sama penanggulangan terorisme dan ekstremisme kekerasan yang dilakukan dengan Uni Eropa (UE) sejak 2021. “Kita telah banyak sekali melakukan kerja sama dengan Uni Eropa antara lain melalui pengembangan kapasitas dalam pencegahan pendanaan terorisme pada tahun 2021, yang tentunya beriringan dengan dengan upaya Indonesia …
Read More »
Imam Masjid dan Pegawai Syara’ di Kabupaten Sigi Ujung Tombak Tangkal
Radikalisme dan Intoleransi
Sigi – Dalam rangka mendukung upaya pemulihan keamanan dan pencegahan radikalisme dan intoleransi di wilayah Sulawesi Tengah, Satgas II Preemtif Operasi Madago Raya menggelar kegiatan peningkatan kemampuan Imam Masjid dan Pegawai Syara’ di Kabupaten Sigi. Kegiatan ini dibuka langsung oleh Kasatgas II Preemtif Ops Madago Raya, AKBP Moh. Taufik, S.H., di Meeting Room Hotel Jazz Palu, Kamis (25/4/2024). AKBP Moh. …
Read More »
BPIP dan UIN Alauddin Perkuat Kolaborasi Pengarusutamaan Ideologi
Pancasila melalui Tri Darma Perguruan Tinggi
Makassar – Kepala Badan Pembinaan Ideologi Pancasila (BPIP) Prof. Yudian Wahyudi menjadi Keynote Speaker dalam Penguatan Ideologi Pancasila kepada Civitas Akademika Universitas Islam Negeri Alauddin Makassar, Makassar, Sulawesi Selatan, Rabu (24/4). “Sebagai sebuah institusi yang bertanggung jawab atas penyelenggaraan pembinaan ideologi Pancasila secara menyeluruh dan berkesinambungan, BPIP memiliki kewajiban untuk berkolaborasi dengan berbagai entitas, termasuk pemerintah daerah, organisasi sosial kemasyarakatan, …
Read More »
Ajak Seluruh Elemen Bangsa Hormati dan Patuhi Putusan MK, Ketua MPR:
Persatuan Bangsa Harus Diutamakan
Jakarta – Seluruh elemen bangsa diminta menghormati dan mematuhi putusan Mahkamah Konstitusi (MK) yang menolak seluruh gugatan pasangan Capres nomor urut 01 Anies Baswedan – Muhaimin Iskandar dan pasangan Capres Nomor Urut 03 Ganjar Pranowo – Mahfud MD terkait sengketa perselisihan hasil Pilpres 2024. Terlebih, putusan MK tersebut sudah bersifat final dan mengikat. “Mari kita hormati dan patuhi keputusan MK …
Read More »