Semarang – Pemerintah Provinsi Jawa Tengah perkuat sinergi dengan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) guna memberikan pemenuhan bantuan dan pemulihan penyintas atau korban tindak pidana terorisme. Kedua pihak pun siap untuk memberikan bantuan kepada penyintas tindak pidana terorisme sesuai dengan aturan yang berlaku. Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Tengah, Nana Sudjana menilai bahwa korban akibat tindak terorisme perlu mendapatkan perhatian dan …
Read More »Tag Archives: isis
Pemprov Jateng Perkuat Sinergi dengan BNPT Guna Pemenuhan Hak dan
Perempuan, Remaja, dan Anak Sasaran Utama Radikal Terorisme, BNPT:
Keluarga Perlu Diperkuat
Kediri – Paham radikalisme menyasar pada segala usia, termasuk mengarah kepada anak-anak, remaja hingga perempuan. Untuk itu, anak-anak harus dilindungi dari ancaman intoleransi, radikalisme dan terorisme, karena itu keluarga perlu diperkuat guna mampu mendeteksi paparan paham radikalisme. Hal itu diucapkan Kasubdit Kerjasama Multilateral Badan Nasional Penanggulangan Teroris (BNPT) Weti Deswiyati dalam kampanye Anti-radikalisme di Kediri, Kamis (4/7/2024). “Keluarga adalah orang-orang …
Read More »Pancasila Filter Bendung Gerakan Radikalisme dan Terorisme
Trenggalek – Ideologi Pancasila yang dicetuskan oleh founding father merupakan ideologi yang paling relevan bagi Bangsa Indonesia. Pancasila juga sebagai filter untuk membendung gerakan radikalisme maupun terorisme, atau merupakan ideologi antiradikalisasi. “Pengetahuan tentang bahaya radikalisme dan terorisme harus diberikan sejak dini sebagai salah satu upaya pencegahan dan tidak terjerumus kepada pemahaman yang salah yang dapat merugikan diri sendiri maupun orang …
Read More »Rektor UIN Banten Apresiasi Langkah BNPT gelar Program Kampus Kebangsaan di Kampusnya
Serang – Langkah Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) yang telah menggelar program Penguatan Kampus Kebangsaan dalam menangkal paham radikalisme dan terorisme untuk kalangan mahasiswa yang digelar di kampus Universitas Islam Negeri (UIN) Sultan Maulana Hasanuddin (SMH) Banten, mendapat apresiasi dari Rektor UIN SMH, Prof Dr. . Wawan Wahyudin, M.Pd. Hal tersebut dikatakan Prof Dr. . Wawan Wahyudin, M.Pd. disela-sela acara Penguatan …
Read More »Penguatan Kampus Kebangsaan, upaya BNPT perkuat Public Resilience di Lingkungan Kampus dari Paham Radikalisme Terorisme
Serang – Lembaga pendidikan di Tanah Air masih menghadapi tantangan besar dalam menghadapi intoleransi, kekerasan, serta penyebaran paham radikalisme dan terorisme. Dimana generasi muda baik anak-anak, pelajar dan remaja masih menjadi target rekruitmen kelompok radikalisme dan terorisme. Setelah menjalankan program Sekolah Damai di lingkungan pelajar dan guru di berbagai daerah untuk mencegah dosa besar di lingkungan Pendidikan yaitu intoleransi, kekerasan …
Read More »Pj Gubernur NTB Ajak FKUB Bersinergi Menjaga Kerukunan Beragama
Mataram – Penjabat Gubernur Nusa Tenggara Barat (NTB) Mayjen (Purn) Dr. Hassanudin mengajak Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) Provinsi NTB untuk menjaga keharmonisan dan perdamaian di daerah ini. Ajakan ini disampaikan Hassanudin saat menerima kunjungan silaturahmi FKUB Provinsi NTB di ruang kerja Kantor Gubernur NTB, Rabu (3/7/2024). Pj Gubernur NTB menekankan pentingnya menciptakan perdamaian dengan tidak saling menjatuhkan, menjalin kebersamaan, …
Read More »Moderasi Beragama Harus Diimplementasikan dalam Kehidupan Sehari-hari
Pontianak – Moderasi beragamma menjadi satu wacana yang perlu terus diimplementasikan dalam konteks kehidupan masyarakat Indonesia plural dan heterogen. Hal ini diungkapkan Prof. Dr. KH Ali Masykur Musa selaku Ketua Pengurus Pusat Ikatan Sarjana Nahdlatul Ulama saat menjadi narasumber dalam Seminar Internasional Moderasi Beragama yang digelar oleh IKIP PgRI Pontianak bekerja sama dengan Universitas Nahdlatul Ulama Kalbar dan Universitas Islam …
Read More »
Cegah Radikalisme & Intoleransi, Menko Polhukam Dukung Jurnalis
Kebangsaan Mahasiswa 2024 BNPT-KPTIK
Jakarta – Menteri Koordinator Bidang Politik, Hukum, dan Keamanan (Menko Polhukam) Hadi Tjahjanto mendukung penuh pelaksanaan kompetisi “Jurnalis Kebangsaan Mahasiswa 2024” yang diadakan oleh Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) dan Komite Penyelarasan Teknologi Informasi dan Komunikasi (KPTIK). Dalam keterangan yang diterima di Jakarta, Kamis, Menko Hadi mengatakan melalui kompetisi itu isu intoleran di kalangan mahasiswa nantinya bisa diredam antar-mahasiswa dengan …
Read More »Ajaran Khilafah Islamiyah Adalah Agenda Politik Bukan Akidah
Yogyakarta – Beberapa kelompok Islam yang cenderung esktrem dalam menafsirkan dalil keagamaan seringkali menggunakan simbolisasi dan membuat banyak yang mengikutinya terjebak pada pemikiran dikotomis. Seperti dalam penggunaan istilah “khilafah” atau “negara Islam.” Siapapun yang tidak setuju, akan dianggap sesat bahkan divonis kafir karena dianggap menghalangi tegaknya syariat Islam. Guru Besar Ilmu Sosiologi Universitas Muhammadiyah Yogyakarta, Prof. Dr. Zuly Qodir, M.Ag., menjelaskan …
Read More »
Kurangnya Linterasi Digital Celah Masyarakat, Terutama Generasi Muda
Terpapar Paham Radikal
Blitar – Kurangnya literasi digital bisa berdampak buruk pada kehidupan masyarakat. Melalui media digital, ide dan paham radikal yang cenderung ekstremis dapat menyebar dengan cepat, terutama menyasar generasi muda dan anak-anak. Jika fenomena sosial ini dibiarkan, dampaknya akan memengaruhi masyarakat. Bahkan, riset terbaru menunjukkan bahwa potensi radikalisme meningkat di kalangan anak-anak, remaja, dan perempuan. “Anak-anak kita yang masih di usia …
Read More »