Tag Archives: isis

Jadi Pembicara, Terpidana Teroris Ajak Warga Lawan ISIS

AMBON, KOMPAS.com — Terpidana teroris, Jumu Tuani, mengajak masyarakat Maluku untuk melawan pengaruh paham ISIS dan paham radikalisme agama lainnya yang saat ini menjadi ancaman serius di Indonesia. Ajakan agar masyarakat Maluku dapat melawan pengaruh ISIS ini disampaikan saat ia tampil sebagai salah satu pembicara dalam seminar nasional yang membahas khusus isu radikalisme agama di Gedung Islamic Centre Ambon, Kamis …

Read More »

ISIS Incar Remaja, Mensos Minta Orangtua Jaga Anak

SURABAYA, KOMPAS.com — Menteri Sosial yang juga Ketua Umum Yayasan Taman Pendidikan dan Sosial NU (YTPSNU) “Khadijah” Surabaya Khofifah Indar Parawansa mengingatkan para orangtua untuk melakukan pengawalan terhadap anaknya. Pasalnya, gerakan radikal Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS) sekarang mengincar remaja. “Seminggu lalu, saya mendapat kabar bahwa ISIS sudah merekrut 500 anak-anak Irak yang berusia 14-15 tahun dan karena ISIS …

Read More »

ISIS Itu Hanya Rekayasa Kekuatan Tertentu

Agama dan Radikalisme

Jakarta – Propaganda kelompok radikalisme Islamic State of Iraq and Syria (ISIS) harus dihadapi dengan pemahaman tentang ideologi bangsa dan agama Islam yang benar. Itu harus dilakukan secara terus-menerus melalui berbagai lembaga dan unsur masyarakat, juga melalui teknologi, khususnya media internet atau dunia maya. “ISIS itu adalah rekayasa dan itu dikendalikan oleh kekuatan tertentu yang bertujuan merusak umat Islam. Sebenarnya mereka tidak memiliki jaringan tertentu di …

Read More »

ISIS Itu Masalah Internal di Negara Mereka

KEPALA BNPT

Medan – Kepala BNPT Drs Saud Usman Nasution menilai bahwa gerakan terorisme Islamic State of Iraq and Syria (ISIS) adalah masalah internal di Irak dan Suriah. Jadi sangat salah bila ada WNI yang ikut-ikutan termakan propaganda mereka untuk pergi dan bergabung ke Suriah untuk bergabung dengan mereka. Apalagi mereka membawa nama agama Islam dan mengatasnamakan jihad. “ISIS ini adalam masalah internal mereka di negaranya sana …

Read More »

Ratusan Aktifis BEM se-Sumut Kumpul Bareng BNPT Bahas ISIS

Ratusan Aktifis BEM se-Sumut Kumpul Bareng BNPT Bahas ISIS

DAMAILAHINDONESIAKU.COM, MEDAN — Hari ini ( Selasa, 9/6/2015), ratusan tokoh muda dan aktifis mahasiswa dari sejumlah kampus se-Sumatera Utara berkumpul di auditorium Hotel Madani Medan. Pertemuan itu direncanakan akan berlangsung sepanjang hari dengan sejumlah agenda dan kegiatan. Secara khusus kegiatan hari ini adalah upaya membendung paham ISIS dan radikalisme yang mulai menggerogoti kesatuan dan keamanan bangsa. Agenda hari ini tidak …

Read More »

ISIS Jualan Propaganda Pembenaran Perkosaan di Amazon

ISIS JUALAN PROPAGANDA PEMBENARAN PERKOSAAN

LONDON – ISIS telah menjual majalah propaganda yang membenarkan aksi perkosaan, penculikan dan pembunuhan di situs Amazon. Majalah propaganda bernama Dabiq itu dijual 27 poundsterling dengan gratis ongkos kirim. Salinan majalah propaganda kelompok Negara Islam Irak dan Suriah (ISIS) berbahasa Inggris tersebut sudah dua minggu ini muncul di website Amazon Inggris. Penulis majalah itu terdaftar sebagai “Al-Hayat Media Center” yang …

Read More »

Keberadaan ISIS karena Geografis dan Kultur Masyarakat Indonesia yang Radikal dan Keras

JAKARTA – Kemunculan Islamic State of Iraq and Syria (ISIS) di Indonesia tidak lepas dari karakter geografis dan kultural masyarakat kita yang memang radikal dan keras. “Saya menilai ada kaitannya karakter geografis dan kultural masyarakat kita yang memang radikal dan kekerasan. Australia dulu oleh orang Inggris dijadikan tempat untuk membuang warga kelas kambing, tapi sekarang australia bisa menjadi negara maju. …

Read More »

Pemimpin Al-Qaeda di Suriah Sebut Kekhalifahan ISIS Tidak Sah

Damaskus – Pemimpin jaringan militan Al-Qaeda di Suriah, Al-Nusra Front melontarkan kritikan keras terhadap rivalnya militan Islamic State of Iraq and Syria (ISIS). Al-Nusra Front menyebut kekhalifahan ISIS tidak sah. Dalam wawancara dengan saluran berita Al-Jazeera, pemimpin Al-Nusra Front, Abu Mohamed al-Jolani mengkritik ISIS panjang lebar. Jolani juga mengatakan, dirinya tidak melihat adanya rekonsiliasi antara kelompoknya dengan ISIS di masa …

Read More »

MUI: Umat Islam Jangan Terhasut Provokasi ISIS

PRINGSEWU – Negara Islam Irak dan Suriah atau sering disebut ISIS merupakan gerakan keagamaan yang terkategori sebagai gerakan sosial yang menyalahgunakan agama. Menurut Wakil Sekjen MUI Pusat Amirsyah Tambunan, gerakan ini mengatasnamakan Islam yang mentransformasikan aktualisasinya ke arah political rupture (menggunakan kekuatan senjata/pemberontakan/revolusi). Oleh karena itu, lanjut dia, ormas-ormas dan lembaga-lembaga Islam di Indonesia menolak keberadaan gerakan ISIS. Gerakan ini …

Read More »

Milisi ISIS merekam ‘penyiksaan’ anak Suriah

Video kejam yang direkam dengan menggunakan telepon genggam yang didapat BBC sepertinya memperlihatkan milisi dari kelompok yang menamakan diri Negara Islam atau ISIS sedang menyiksa seorang anak laki-laki Suriah berumur 14 tahun. Rekaman yang dibuat pembelot kelompok itu memperlihatkan anak bernama Ahmed tersebut dipukuli sementara digantung pada pergelangan tangannya. PBB menuduh ISIS dan kelompok bersenjata lainnya di Suriah dan Irak …

Read More »