Riyadh – Empat anggota kelompok radikal ISIS ditembak mati setelah pihak berwenang menggagalkan serangan terhadap gedung keamanan negara di Riyadh, Arab Saudi. Keempatnya telah membantu melakukan serangan di kantor Mabaheth (intelijen domestik) di Zulfi, sebuah kota kecil sekitar 250 arah barat laut ibukota Riyadh. Sedangkan tiga anggota pasukan keamanan terluka dalam serangan itu. Juru bicara otoritas keamanan Saudi, seperti dikutip …
Read More »Berita
Serangan Bom Saat Paskah di Sri Lanka Tewaskan Ratusan Orang
Kolombo – Serangan bom yang terjadi di gereja dan hotel mewah di Sri Lanka, pada Minggu (21/4/2019) kemarin, telah menelan banyak korban jiwa dan luka berat. Laporan pihak kepolisian Sri Lanka menyebut bahwa jumlah korban tewas yang ditemukan sehari setelah insiden mencapai jumlah setidaknya 290 orang. Selain itu juru bicara kepolisian mengatakan hingga Senin (22/4/2019) pagi, jumlah korban luka dilaporkan …
Read More »Pengadilan Irak Hukum Mati Empat Anggota ISIS
Baghdad – Pengadilan Irak telah menjatuhkan hukuman mati dengan cara menggantung empat orang anggota kelompok militan ISIS (Daesh) karena terlibat dalam kejahatan-kejahatan teroris di Irak dan Suriah. Dikutip dari Reuters, Empat pria tersebut yang sudah lama diburu diserahkan kepada Irak oleh Pasukan Demokratik Suriah (SDF) dukungan Amerika Serikat. Pengadilan kejahatan di Baghdad mendakwa mereka karena bergabung dengan ISIS dan “melakukan …
Read More »ISIS Bunuh 27 Pejuang Pro Rezim Suriah di Kawasan Gurun Pasir
Damaskus – Kelompok teroris Islamic State (ISIS) dilaporkan membunuh 27 pejuang pro-rezim Suriah di kawasan gurun pasir sebelah timur Provinsi Homs, Suriah. Ke-27 pejuang yang tewas terbunuh itu di antaranya empat perwira senior Suriah, yang tergabung di antara pasukan Suriah dan milisi sekutu. Dari pihak ISIS, enam militan juga dilaporkan tewas. Kelompok pemantau HAM Suriah, Syrian Observatory for Human Rights …
Read More »Parlemen Eropa Setuju Aturan Penghapusan Konten Teror di Platform Internet
Strasbourg – Parlemen Eropa menyetujui sebuah peraturan tentang penghapusan konten terkait teror di berbagai platform internet seperti Google, Facebook dan Twitter. Perusahaan-perusahaan internet harus menghapus konten teror dalam satu jam setelah menerima instruksi untuk melakukannya dari pihak berwenang, untuk memerangi radikalisasi dan berkontribusi untuk keselamatan publik. Demikian kantor berita Tiongkok, Xinhua mengutip proposal yang disetujui Parlemen Eropa, Rabu (18/4). Namun …
Read More »Kisah Mantan Teroris NII Mendirikan Usaha dari Koperasi
Garut – Terbentuknya Koperasi Komunitas Mantan Narapidana Teroris dan Gerakan Aktivis Radikal (Kontantragis) berawal dari pertemuan seorang mantan teroris bernama Asep H Arsyad Alsadaad dengan Budi, korban pemboman Hotel JW Marriot, Jakarta. Budi yang mengalami luka bakar di badannya mengubah pikiran dan melunakkan hati Asep. Asep mengaku prihatin setelah melihat langsung penderitaan korban pemboman. “Saya mulai berpikir (untuk) menegakkan (syariat …
Read More »Usai Pemilu, Masyarakat Harus bisa Memperkuat Kerukunan, Persaudaraan dan Perdamaian
Jakarta – Pesta demokrasi Pemilihan Umum (Pemilu) lima tahunan yang paling bersejarah dengan menggabungkan pemilihan presiden dan legistlatif telah berlangsung pada Rabu (17/4/2019) kemarin. Hal ini menunjukkan bahwa kematangan demokrasi bangsa ini semakin meningkat dari tahun ke tahun. Karena Pemilu merupakan saluran demokrasi yang menjamin partisipasi publik dalam menentukan masa depan bangsa ini. Namun beberapa bulan sebelum pelaksanaan Pemilu, masyarakat …
Read More »Status Ancaman Selandia Baru Turun ke Level Menengah
Wellington – Tingkat ancaman keamanan nasional Selandia Baru telah diturunkan menjadi level menengah, pada Rabu (17/4). Sebelumnya tingkat keamanan dinaikkan menjadi tinggi setelah penembakan massal di Christchurch pada 15 Maret yang menewaskan 50 orang. “Sementara tingkat ancaman telah direvisi menjadi sedang, dan tidak ada lembaga ancaman spesifik saat ini merespons, orang akan terus melihat kehadiran polisi yang jelas di acara-acara …
Read More »Parlemen Iran Sahkan UU Sebut Komando Pusat AS sebagai Teroris
Taheran – Parlemen Iran menyetujui rancangan undang-undang yang menyatakan seluruh anggota Angkatan Bersenjata Amerika Serikat di Timur Tengah adalah teroris. Hal itu dilakukan sehari setelah keputusan AS menyatakan pasukan elite Iran, Garda Revolusi, masuk dalam daftar teroris mulai berlaku. Seperti dikutip The Guardian, Rabu (17/4/2019), RUU itu awalnya diajukan oleh Menteri Pertahanan Iran, Jenderal Amir Hatami. Isinya adalah mereka berhak …
Read More »Dari 119 Tahanan Terorisme Polda Metro, Cuma Enam yang Mencoblos
Jakarta – Dari 119 narapidana dan tahanan kasus terorisme di Rutan Polda Metro Jaya, cuma enam orang yang menggunakan hak suaranya di Pemilu 2019. Keenam napi dan tahanan terorisme itu mencoblos di TPS 14 yang terletak di Rumah Tahanan Ditres Narkoba Polda Metro Jaya. Kasubdit Pemeliharaan dan Perawatan Tahanan Polda Metro Jaya Komisaris Polisi Andi Rusdi mengatakan para narapidana dan …
Read More »