Berita

BNPT Sosialisasikan Perban Nomor 1 tahun 2021 tentang Koordinasi Pelaksanaan Deradikalisasi

Bandung – Kewajiban dalam pemberantasan dan penanggulangan terorisme di Tanah Air merupakan kewajiban bersama antara Kementerian / Lembaga (K/L) Pemerintah dan seluruh stakeholders terkait. Karena untuk mengubah keyakinan atas ideologi radikal-terorisme tentunya bukanlah pekerjaan yang mudah, apalagi hal tersebut jika menyangkut ideologi keagamaaan tertentu. Pencegahan terorisme dengan strategi deradikalisasi merupakan suatu proses untuk menghilangkan atau mengurangi dan membalikkan pemahaman radikal-terorisme …

Read More »

PM Irak & Presiden AS Perkuat Kerja Sama Melawan ISIS

Baghdad – Perdana Menteri Irak Mustafa Al-Kadhimi dan Presiden Amerika Serikat Joe Biden berbicara melalui sambungan telepon pada Selasa (23/2). Keduanya membicarakan beragam topik, termasuk mengenai perang melawan kelompok ISIS. “Saya telah berbicara dengan Presiden AS, Joe Biden hari ini. Kami menekankan kembali komitmen memperkuat hubungan Irak-AS demi kesejahteraan masyarakat kedua negara,” ucap PM Irak, Al-Kadhimi, dikutip Anadolu Agency, Rabu …

Read More »

Kelompok Teroris ISIS Dikhawatirkan Bangkit Kembali usai Lakukan Pemenggalan di Suriah

Damaskus – Aksi pemenggalan kepala dan pemboman bunuh diri oleh sisa-sisa militan ISIS kembali terjadi di Deir Ezzor, Suriah , dan memicu kekhawatiran bahwa kelompok teroris itu bangkit kembali Pada 2014 lalu, sekitar 10.000 fanatik ISIS yang haus darah berkumpul di Irak utara dan Suriah untuk melepaskan jenis kekerasan yang disaksikan dunia ketika mereka mengamuk di kedua negara itu. Belakangan …

Read More »

Densus 88 Masih Dalam Keberadaan Terduga Teroris di Wilayah Aceh

Banda Aceh – Polda Aceh menyatakan tim Densus Antiteror Polri hingga kini masih mendalami jaringan teroris lima tersangka yang ditangkap pada sejumlah tempat di provinsi ujung barat Indonesia ini. “Penyidik Densus hingga kini masih mendalami jaringan teroris tersebut apakah masih ada di Aceh atau tidak. Kalau ada tentu akan dilakukan penindakan terhadap jaringan tersebut,” kata Kepala Bidang Humas Polda Aceh …

Read More »

Dua Mantan Teroris Ini Bangkit Agar Berguna Bagi Keluarga dan Masyarakat

Jakarta – Terorisme menjadi ancaman bagi seluruh masyarakat di Indonesia. Pun para pelakunya yang disebut teroris, juga menjadi momok menakutkan bagi masyarakat. Stigma negatif itulah yang menjadi permasalahan dan kendala bagi mantan narapidana terorisme (napiter) untuk kembali ke lingkungan keluarga dan masyarakat. Hal itu dialami beberapa mantan napiter yang ada di sekitar Solo Raya seperti Heri S dan Ustaz Agus …

Read More »

Militer Filipina Tangkap Calon ‘Pengantin” Bom Bunuh Diri Perempuan Terkait Kelompok Militan Abu Sayyaf

Filipina – Pasukan Filipina telah menangkap sembilan perempuan yang terkait dengan kelompok militan Abu Sayyaf. Para perempuan itu dicurigai merupakan calon pelaku bom bunuh diri. Militer Filipina, Selasa (23/2/2021), mengatakan penangkapan terhadap para tersangka itu berlangsung Jumat (19/2/2021) pekan lalu. Letnan Jenderal Corleto Vinluan Jr, yang mengepalai Komando Pasukan Mindanao Barat mengatakan mereka ditangkap dalam penggerebekan terhadap sejumlah rumah di …

Read More »

Perkuat Soliditas Anggota Buru Teroris MIT, Panglima TNI dan Kapolri Kunjungi Pos Kotis Madago Raya

Jakarta – Panglima TNI Marsekal Hadi Tjahjanto dan Kapolri Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo kemarin baru saja mengunjungi Pos Kotis Madago Raya TNI-Polri di Poso, Sulawesi Tengah. Dalam kunjungan kali itu, Panglima TNI dan Kapolri menyempatkan diri untuk mengecek secara langsung kesiapan pasukan yang ditugaskan memburu para kelompok teroris jaringan Poso atau yang dikenal dengan sebutan kelompok Mujahiddin Indonesia Timur …

Read More »

UU ITE Saja Tak Cukup, Masyarakat Harus Bijak Gunakan Media Sosial

Jakarta – Hoaks saat ini bisa disebut sudah sangat meresahkan, tetapi saling lapor atas nama pencemaran nama baik juga tidak kalah mengkhawatirkannya. Demokrasi kita seperti sedang diuji dengan ragam persoalan khususnya yang terjadi di dunia maya. Maka tidak sekedar pendekatan regulasi, tetapi edukasi secara massif perlu juga dilakukan untuk membangun iklim dan ruang dunia maya kita menjadi sehat dan beradab. …

Read More »

Wagub Gorontalo Minta Penanggulangan Terorisme Libatkan Seluruh Elemen Masyarakat

Gorontalo – Gubernur Gorontalo H. Idris Rahim meminta agar penanggulangan paham radikalisme dan terorisme melibatkan seluruh elemen masyarakat. Hal itu diutarakannya saat menerima kunjungan Densus 88 Anti Teror Mabes Polri bersama Ketua Forum Koordinasi Pencegahan Terorisme (FKPT) Provinsi Gorontalo dan jajaran pengurusnya, serta pimpinan Nahdlatul Ulama (NU) dan Muhammadiyah, di ruang kerja Wagub di Gubernuran Gorontalo. “Dengan tertangkapnya tujuh terduga …

Read More »

Latihan Militer di AS, Pasukan Khusus Jerman Dituduh Teroris

Washington – Dua anggota Pasukan Khusus Jerman telah dituduh sebagai teroris selama latihan di Amerika Serikat (AS). Keduanya bertindak mencurigakan saat mendatangi sebuah rumah sakit sehingga dilaporkan FBI. Insiden itu terjadi ketika kedua prajurit tersebut memutuskan untuk mengunjungi rumah sakit terdekat untuk mengetahui apakah tentara Jerman dapat dirawat di sana jika mereka terluka atau tertular COVID-19. Menurut media Jerman, Der …

Read More »