Nasional

Kebebasan Bukan Sekadar Norma Sosial Tapi Hak Konstitusional yang Dijamin Negara

Kebebasan Bukan Sekadar Norma Sosial Tapi Hak Konstitusional yang Dijamin Negara

Gunungkidul — Kebebasan beragama bukan sekadar norma sosial, melainkan hak konstitusional yang dijamin negara. Penegasan ini disampaikan di tengah masih munculnya persoalan penolakan pendirian rumah ibadah di sejumlah daerah. Pesan tersebut disampaikan Anggota DPR/MPR RI MY Esti Wijayati saat mengisi kegiatan Sosialisasi Empat Pilar MPR RI bersama tokoh umat Katolik dari tiga paroki di Kabupaten Gunungkidul, Rabu (17/12/2025). Dalam forum …

Read More »

Radikalisme Bukan Sekadar Persoalan Keamanan, Tetapi juga Tantangan Pendidikan dan Karakter

Radikalisme Bukan Sekadar Persoalan Keamanan, Tetapi juga Tantangan Pendidikan dan Karakter

Jakarta — Upaya pencegahan radikalisme kini semakin diarahkan ke lingkungan sekolah, menyasar generasi muda yang dinilai rentan terpapar paham ekstrem melalui ruang digital. Pendekatan tersebut terlihat dalam kegiatan Police Goes to School yang digelar di SMA 2 Jakarta, Jalan Gajah Mada, Tamansari, Rabu (17/12/2025). Kegiatan ini melibatkan Tim Densus 88 Antiteror Polri dengan pendampingan Polsek Metro Tamansari melalui Bhabinkamtibmas Kelurahan …

Read More »

Natal di Rutan Masohi: Perbedaan Suku, Agama, dan Budaya Bukan Penghalang Hidup Damai

Natal di Rutan Masohi: Perbedaan Suku, Agama, dan Budaya Bukan Penghalang Hidup Damai

Masohi — Perayaan Natal di Rumah Tahanan Negara (Rutan) Kelas IIB Masohi tahun ini tak sekadar menjadi agenda keagamaan, tetapi juga ruang perjumpaan kemanusiaan lintas iman. Bertempat di Aula Rutan Masohi, Selasa (16/12), petugas dan warga binaan dari berbagai latar belakang berkumpul dalam suasana hangat dengan semangat damai dan kebersamaan. Mengusung tema “Natal Kristus Menghadirkan Damai Sejahtera bagi Semua”, kegiatan …

Read More »

Filipina Tolak Spekulasi Tempat Pelatihan ISIS Terkait Pelaku Penembakan Massal di Pantai Mondi

Filipina Tolak Spekulasi Tempat Pelatihan ISIS Terkait Pelaku Penembakan Massal di Pantai Mondi

Manila — Pemerintah Filipina menepis keras spekulasi yang mengaitkan negaranya dengan pelatihan terorisme internasional menyusul penembakan massal di Bondi Beach, Australia, yang menewaskan 15 orang pada Minggu (14/12/2025). Otoritas menegaskan tidak ada bukti yang menunjukkan Filipina menjadi lokasi persiapan aksi tersebut. Isu ini mencuat setelah laporan menyebutkan dua pelaku penembakan, Sajid Akram dan Naveed Akram, sempat melakukan perjalanan ke Filipina …

Read More »

Perayaan Natal Nasional di Papua Barat Daya Soroti Tantangan Kerukunan di Era Global

Perayaan Natal Nasional di Papua Barat Daya Soroti Tantangan Kerukunan di Era Global

Sorong — Di tengah derasnya arus globalisasi dan banjir informasi digital, peran tokoh agama kembali ditekankan sebagai penyangga utama kerukunan sosial. Pesan tersebut mengemuka dalam Perayaan Natal Nasional dan Moderasi Beragama yang digelar di Ballroom Vega Hotel, Kota Sorong, Papua Barat Daya, Sabtu (13/12/2025). Dalam forum yang diselenggarakan Gereja Pantekosta di Indonesia (GPdI) itu, Prof. Dr. KH Zainal Abidin, M.Ag., …

Read More »

Memupuk Generasi Ideal yang Rahmat Bagi Semua dan Berakhlak Mulia

Memupuk Generasi Ideal yang Rahmat Bagi Semua dan Berakhlak Mulia

Jakarta – Di penghujung tahun 2025, media sosial kembali disusupi narasi intoleran tentang “generasi ideal”, yang menurut kelompok radikal, adalah generasi yang bisa menolak pengaruh “Barat” dan senantiasa melawan “pemerintahan thaghut” sebagai bentuk pengabdian pada Tuhan. Padahal, generasi ideal yang dicita-citakan oleh Rasulullah adalah mereka yang mampu menjadi rahmat bagi semua dan memiliki akhlak yang mulia. Membahas distorsi tafsir tentang …

Read More »

Kemenag Tegaskan Natal Bersama Bukan Ibadah Lintas Agama, Ini Penjelasannya

Kemenag Tegaskan Natal Bersama Bukan Ibadah Lintas Agama, Ini Penjelasannya

Jakarta — Kementerian Agama menegaskan bahwa kegiatan Natal Bersama yang akan digelar di lingkungan institusinya tidak dimaksudkan sebagai perayaan lintas agama. Klarifikasi ini disampaikan untuk merespons berbagai penafsiran publik yang berkembang menjelang perayaan Natal 2025. Wakil Menteri Agama Romo Muhammad Syafi’i menekankan bahwa Natal Bersama Kemenag secara khusus diperuntukkan bagi umat Kristen Protestan dan Katolik, terutama aparatur sipil negara (ASN) …

Read More »

Pancasila Penjaga Utama Persatuan Bangsa di Tengah Arus Ideologi Global

Pancasila Penjaga Utama Persatuan Bangsa di Tengah Arus Ideologi Global

Sikka — Ketua Fraksi Partai Golkar (FPG) MPR RI Melchias Markus Mekeng menegaskan bahwa Pancasila tetap menjadi fondasi paling kokoh dalam menjaga keutuhan bangsa Indonesia yang majemuk. Di tengah derasnya arus informasi dan ideologi global, Pancasila dinilai berperan sebagai perekat yang memungkinkan masyarakat hidup berdampingan secara damai dalam perbedaan. Pernyataan tersebut disampaikan Mekeng saat kegiatan Sosialisasi Empat Pilar MPR RI …

Read More »

Menghidupkan Pancasila di Sekolah Kaltim di Tengah Tantangan Generasi Z

Menghidupkan Pancasila di Sekolah Kaltim di Tengah Tantangan Generasi Z

Samarinda — Posisi Kalimantan Timur sebagai wilayah strategis nasional membawa percepatan pembangunan infrastruktur dan teknologi, namun perubahan tersebut juga memunculkan tantangan baru di bidang pendidikan, khususnya dalam pembentukan karakter peserta didik. Sekolah-sekolah di Kaltim kini dihadapkan pada persoalan melemahnya internalisasi nilai-nilai Pancasila di kalangan Generasi Z. Gejala tersebut terlihat dari menurunnya sikap kejujuran, kepedulian sosial, dan rasa saling menghormati, serta …

Read More »

Moderasi Beragama sebagai Benteng Intelektual Anak Muda dari Radikalisme

Moderasi Beragama sebagai Benteng Intelektual Anak Muda dari Radikalisme

Semarang — Penguatan moderasi beragama dinilai menjadi salah satu strategi penting dalam membentengi generasi muda dari pengaruh radikalisme dan ekstremisme. Pemahaman agama yang seimbang dan kontekstual diyakini mampu menempatkan nilai-nilai keimanan sebagai sumber kedamaian, bukan justru pemicu konflik sosial. Staf Bidang Pengembangan Karier HMI Hukum Universitas Negeri Semarang (Unnes), Muhammad Dzikri Adly, menekankan bahwa upaya pencegahan radikalisme di kalangan anak …

Read More »