Nasional

BNPT Kembangkan KKTN Bidang Kelautan dan Perikanan di Banyuwangi

Banyuwangi – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) terus melakukan inovasi dalam melakukan berbagai program penanggulangan terorisme. Salah satunya adalah program deradikalisasi berbasis kesejahteraan yaitu pengembangan Kawasan Khusus Terpadu Nusantara (KKTN). Setelah Solo Raya dan Malang, BNPT membidik Kabupaten Banyuwangi untuk menjalankan program KKTN di bidang kelautan dan perikanan. KKTN ditujukan untuk meningkatkan kesejahteraan kelompok rentan terpengaruh paham terorisme dan mantan …

Read More »

Ketum MUI: Islam Moderat Benteng Dari Serangan Radikalisme

Jakarta – Ketua Umum Majelis Ulama Indonesia (MUI), KH Miftachul Akhyar mengingatkan kepada masyarakat mengenai radikalisme di Indonesia. Dia meminta kepada para ulama untuk senantiasa menyampaikan Islam wasathiyah atau moderat. Menurut Kiai Miftach, Islam yang moderat diharapkan dapat memperkuat benteng dari serangan radikalisme. “Hal ini dipandang penting seiring terus menguatnya radikalisme di masyarakat,” ujar Miftach saat memberi sambutan di Mukernas …

Read More »

Ingin Berjuang Untuk Agama, Gus Mus: Ngaji dan Belajar Dulu yang Benar

Rembang – Konflik di Afghanistan terkait keberhasilan kelompok Taliban merebut kekuasaan dari Presiden Ashraf Ghani tengah menjadi pembicaraan dunia. Bahkan berita-berita terkait Taliban kini terus menghiasi pemberitaan baik surat kabar, media online, dan televisi. Berkuasanya Taliban itu dikhawatirkan akan membangkitkan penyebaran paham-paham transnasional, terutama mengatasnamakan agama dan bertentangan dengan ideologi bangsa Indonesia. Menanggapi hal tersebut Pengasuh Pondok Pesantren Raudlatut Thalibin, …

Read More »

Wagub Jateng Sebut Kemakmuran Masjid Bisa Tangkal Radikalisme

Semarang – Wakil Gubernur Jawa Tengah Taj Yasin Maimoen mengatakan bahwa kemakmuran masjid bisa menangkal radikalisme dan terorisme melalui berbagai kegiatan keagamaan. “Keberadaan masjid tidak hanya sebagai tempat ibadah, tapi juga bisa membantu memerangi paham radikal dan terorisme lewat kegiatan agama,” ujar Taj Yasin Maimoen dikutip Antara, Rabu (25/8). Menurut Gus Yasin, sapaan akrab Wagub Jateng, radikalisme dan terorisme merupakan …

Read More »

Waspada Penggalangan Dana Untuk Pengungsi Afghanistan Digunakan Untuk Pendanaan Terorisme

Jakarta – Berkuasanya kembali Taliban di Afghanistan tidak hanya menimbulkan ekses di dalam negeri mereka, dimana ribuan pengungsi telah antre menunggu dievakuasi ke negara aman. Kondisi pasti akan menimbulkan keprihatinan dan solidaritas untuk melakukan penggalangan dana. Densus 88 Antiteror Polri pun telah mewaspadai penggalangan dana bantuan kemanusiaan untuk pengungsi Afghanistan tersebut. Pasalnya, seperti penggalangan-penggalangan dana sebelumnya yang mengatasnamakan solidaritas untuk …

Read More »

Mantan Napiter di Makassar Ajak Masyarakat Ikuti Vaksinasi Covid-19 dan Tak Percaya Hoaks

Makasar – Mayoritas masyarakat di Provinsi Sulawesi Selatan telah melaksanakan vaksinasi Covid-19. Meski masih banyak dosis pertama.Untuk mendukung program vaksinasi, mantan narapidana teroris (Napiter) di Makassar juga tidak ingin ketinggalan dalam mensukseskan program vaksinasi pemerintah. Melalui Yayasan Kapala atau Sikawarui Appa Sulupa yang diketuai mantan teroris Muhtar Daeng Lau bekerjasama dengan Kepolisian Republik Indonesia menggelar vaksinasi. Bagi keluarga mantan teroris …

Read More »

Mantan Tangan Kanan Santoso Ajak DPO MIT Untuk Turun Gunung dan Serahkan Diri

Bandung – Polda Jawa Barat akan mengantisipasi penyebaran kotak amal yang diduga digunakan untuk pendanaan kelompok teroris. Di Jabar sendiri sebelumnya Densus 88 menggeledah ruko yang digunakan sebuah yayasan di Soreang dan menemukan kotak amal. “Tentunya kita melakukan pengawasan. Karena yang pengungkapan pun di daerah Soreang itu. Jadi Densus sudah menangkap beberapa orang yang mempunyai tugas masing-masing para pelaku terorisnya, …

Read More »

Mantan Tangan Kanan Santoso Ajak DPO MIT Untuk Turun Gunung dan Serahkan Diri

Jakarta – Satgas Madago Raya terus melakukan pengejaran terhadap sisa Daftar Pencarian Orang (MIT) anggota Mujahidin Indonesia Timur (MIT) pimpinan Ali Kalora. Terkini, mantan tangan kanan pimpinan MIT Santoso, Basri alias Bagong, alias Ayas, alias Opa, meminta Ali Kalora dkk turun gunung dan menyerahkan diri. Pernyataan Bagong itu beredar video yang beredar pesan berantai di media sosial. “Assalamualaikum Warahmatullahi Wabarakatuh, …

Read More »

Deradikalisasi Berbasis Kesejahteraan, BNPT Kembangkan Kawasan Khusus Terpadu Nusantara

Malang – Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) tengah mengembangkan program deradikalisasi berbasis kesejahteraan dengan pembuatan Kawasan Khusus Terpadu Nusantara (KKTN). Langkah itu adalah upaya untuk mengoptimalkan kehadiran negara dalam program deradikalisasi terutama di wilayah zone merah melalui sinergitas antar kementerian/lembaga. Kepala BNPT Komjen Pol. Dr. Boy Rafli Amar, M.H., mengatakan konsep KKTN yang dikembangkan akan memaksimalkan 3 aspek di Bidang …

Read More »

Taliban Rebut Kekuasaan di Afghanistan, Densus 88: Bisa Picu Kelompok Radikal di Indonesia

Jakarta – Taliban berhasil merebut kekuasaan dari pemerintah Afghanistan dibawah presiden Ashraf Ghani. Kini, pergolakan tengah terjadi Afghanistan di tengah menunggu apa yang akan dilakukan Taliban setelah berkuasa. Tidak hanya di dalam negeri, dunia internasional juga menunggu kiprah Taliban di Afghanistan, terutama menyangkut masalah terorisme. Kondisi ini diyakini akan sangat berpengaruh terhadap kelompok-kelompok radikal, khususnya di Indonesia. Hal itu pun …

Read More »