Ciamis – Tahun 2023 dicanangkan oleh Menteri Agama sebagai Tahun Kerukunan Umat Beragama, oleh sebab itu gerakan moderasi beragama perlu terus disosialisasikan dan diupayakan oleh semua pihak hingga tingkat akar rumput. Dalam rangka itu, Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 1 Darussalam Ciamis menyelenggarakan kegiatan “Talkshow Balad Sajagad”, yang digagas para siswa program keagamaan dan diikuti oleh para siswa dari kelas X …
Read More »Nasional
Pemuda ASEAN Manfaatkan Teknologi Digital Dalam Membangun Jembatan
Pemahaman dan Toleransi
Bali — ASEAN Youth Interfaith Camp (AYIC) 2023 digelar di Hotel Atanaya, Kuta, Bali. Kegiatan itu digelar dengan semangat memperkuat kerja sama dan pemahaman antarumat beragama di Asia Tenggara. Dengan tema ‘Strengthening Interfaith Outreach and Partnership Through Digital Platforms’, AYIC tahun ini menekankan pentingnya memanfaatkan teknologi digital dalam membangun jembatan pemahaman dan toleransi. AYIC 2023 ini diikuti pemuda dari sepuluh …
Read More »Moderasi Beragama Perlu Ditanamkan Kepada Siswa Sejak Dini
Yogyakarta – Moderasi beragama perlu ditanamkan kepada siswa sekolah sejak dini. Dalam beragama hendaknya tidak ekstrem. Sebab bisa berakibat hilangnya toleransi dan sikap saling menghargai antar pemeluk agama lain. Untuk itu, siswa Madrasah Aliyah Negeri (MAN) 4 Bantul yang tergabung dalam Forum Pelajar Lintas Agama (Forpinsa) diajak mengunjungi makam lintas agama di Padukuhan Plumbon, Banguntapan, Bantul. Hal ini sebagai salah …
Read More »Kemenko PMK Perkuat Nilai Kebangsaan & Moderasi Beragama bagi Pimpinan ASN
Jakarta – Kementerian Koordinator bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan (Kemenko PMK) menggelar seminar penguatan moderasi beragama. Seminar ini diperuntukkan bagi pimpinan aparatur sipil negara (ASN) di lingkup Kemenko PMK. “Kita berharap dengan seminar penguatan moderasi beragama ini, hal-hal yang sifatnya terkait yang kurang. Apa yang pertama? Misalkan terkait dengan pemahaman dan kesadaran sepihak tentang suatu agama,” kata Deputi Peningkatan Kualitas …
Read More »
Siswa SMA Dekat IKN Diberikan Penyuluhan Untuk Cegah Paparan
Radikalisme dan Intoleransi
Penajam Paser Utara – Polres Penajam Paser Utara (PPU) berupaya mencegah munculnya paham radikalisme di Kabupaten Penajam Paser Utara, Kalimantan Timur. Untuk itu, upaya pencegahan gencar dilakukan, agar tidak menyusup masuk ke tengah-tengah masyarakat. Penyuluhan pun mulai diberikan, kepada siswa SMA 05 Penajam Paser Utara. Hal itu sebagai langkah awal, mencegah adanya paham radikalisme serta intoleransi dan anti Pancasila dikalangan …
Read More »Santri Ponpes Di Kupang Komitmen Tolek Radikalisme, Terorisme, dan Intoleransi
Kupang – Puluhan santri Pondok Pesantren (Ponpes) Hidayatullah Kelurahan Batakte, Kecamatan Kupang Barat, Kabupaten Kupang konsisten dan berkomitmen menolak Radikalisme, Terorisme dan Intoleransi. Penolakan tersebut disampaikan secara tegas saat sosialisasi yang diselenggarakan MUI Kabupaten Kupang, di Pondok Pesantren tersebut yang berlangsung, Sabtu (23/9/2023). Sosialisasi dengan tema: “Sebagai Generasi Penerus Bangsa Indonesia Kita Terus Gelorakan Rasa Cinta Tanah Air Dengan Semboyan …
Read More »
Densus 88 Sebuat Intoleransi, Radikalisme, dan Terorisme Sudah Masuk
Ranah Pendidikan
Klaten – Detasemen Khusus (Densus) 88/Antiteror Polri menyebut paham-paham intoleran, radikalisme dan terorisme saat ini sudah masuk ke ranah pendidikan, tak terkecuali pondok pesantren (ponpes). Kanit 2 Subdirektorat Kontra Radikal Bidang Pencegahan Dit Cegah Densus 88 AKBP Goentoro Wisnoe Tjahjono mengatakan, perlu menjadi kewaspadaan bersama, sebab gerakan teror bisa memecah belah umat beragama dan bangsa Indonesia. “Tim Densus 88 Antiteror …
Read More »PT Kilang Pertamina Balonga Jadi Kilang Teraman Standar Minimum Pencegahan Terorisme
Indramayu – PT Kilang Pertamina Internasional (KPI) Unit VI Balongan memperoleh nilai paling tinggi yaitu 98.47 dari 100, sebagai Kilang Teraman terkait standar minimum pengamanan tindak pencegahan terorisme yang dilakukan oleh Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT). Hasil tersebut diperoleh RU VI setelah melewati 2 hari (19-21 September 2023) pelaksanaan assesmen yang disampaikan pada kegiatan closing meeting assesmen standar minimum pengamanan …
Read More »Wamenag RI Tekankan Tiga Poin Penting Penguatan Moderasi Beragama
Jakarta – Wakil Menteri Agama (Wamenag) RI Saiful Rahmat Dasuki tekankan tiga hal yang harus diwaspadai karena dapat merusak kerukunan umat beragama. “Tiga hal yang harus diwaspadai terkait lahirnya kelompok-kelompok yang tidak menutup kemungkinan ada di lingkungan kita,” kata Wamenag. Hal itu disampaikan pada saat menghadiri sekaligus menutup giat Sosialisasi Penguatan Moderasi Beragama Angkatan I dan II yang diselenggarakan oleh …
Read More »Menag Ajak Umat Beragama Jaga Kerukunan & Pelihara keberagaman
Jakarta – Menteri Agama Yaqut Cholil Qoumas mengajak umat beragama senantiasa bisa menjaga kerukunan dan memelihara keberagaman yang dimiliki oleh Bangsa Indonesia. “Tanpa kerukunan sulit bagi kita untuk mencapai potensi penuh sebagai bangsa,” kata dia dalam sambutan tertulis dibacakan oleh Kepala Kanwil Kemenag Jateng Mustain Ahmadpada acara Muktamar X Rifaiyah di Batang, Jawa Tengah, Sabtu (23/9). Dia menjelaskanperlunya pemahaman bahwa …
Read More »