Jakarta – Pemungutan suara Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 telah dilakukan dengan lancar, aman, dan damai. Kini masyarakat harus sabar menunggu penghitungan oleh Komisi Pemilihan Umum (KPU), meski dari hitung cepat atau quick count oleh beberapa lembaga survei telah diketahui hasilnya. Ketua Pengurus Cabang Nahdlatul Ulama (PCNU) Kota Mojokerto Moh Sholeh Hasan memberikan apresiasi kepada masyarakat, penyelenggara pemilu, dan personel TNI-Polri …
Read More »Nasional
Muhammadiyah Lampung Ajak Masyarakat Kembali Rawat Bangsa Usai Pemilu 2024
Jakarta – Ketua Pimpinan Wilayah Muhammadiyah (PWM) Lampung Sudarman mengajak seluruh pihak kembali merawat bangsa setelah kontestasi politik dalam Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 usai. “Kita patut bersyukur kepada Tuhan Yang Maha Esa bahwa tahapan demi tahapan Pemilu 2024 bisa berjalan dengan baik, aman, nyaman, dan damai. Kalau dalam pelaksanaannya ada dinamika itu pasti, tapi seluruh tahapan berjalan dengan baik dan …
Read More »Bupati Sleman Beri Pemahaman Wawasan Kebangsaan Pada Siswa SD
Yogyakarta – Bupati Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta Kustini Sri Purnomo berkesempatan memberikan pemahaman wawasan kebangsaan kepada siswa SD Negeri 2 Turi dalam program Wawasan Kebangsaan “Goes to School”, Kamis. Kegiatan Wawasan Kebangsaan “Goes to School” yang diselenggarakan Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Kesbangpol) Kabupaten Sleman tersebut merupakan upaya meningkatkan pemahaman dan menanamkan wawasan kebangsaan bagi generasi penerus bangsa. Kegiatan yang …
Read More »Pemilu Bukan Kemenangan Partai atau Paslon, Tapi Kemenangan Masyarakat Indonesia
Jakarta – Tahap coblosan Pemilu 2024 telah selesai. Rektor Unair Prof Dr Mohammad Nasih mengatakan pemenang di Pemilu ini bukan kemenangan paslon atau partai, melainkan kemenangan masyarakat Indonesia. “Pemenang pemilu hari ini bukan paslon juga bukan partai-partai, tetapi pemenangnya adalah seluruh rakyat Indonesia. Karenanya kami sampaikan selamat kepada seluruh rakyat Indonesia. Apapun pilihannya,” ujar Prof Nasih seperti dikutip dari detikJatim, …
Read More »
Gandeng BNPT, Pupuk Kaltim Berikan Edukasi Pencegahan Radikalisme dan
Terorisme Kepada Seluruh Karyawan
Bontang – Untuk meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi radikalisme dan aksi terorisme, PT Pupuk Kalimantan Timur (Pupuk Kaltim) bekerjasama dengan Badan Nasional Penanggulangan Terorisme (BNPT) memberikan edukasi sekaligus pemahaman bagi seluruh karyawan perusahaan, dalam upaya menciptakan lingkungan kerja aman dan kondusif. Direktur Keuangan dan Umum Pupuk Kaltim Qomaruzzaman, mengungkapkan paham radikalisme yang berujung pada aksi terorisme merupakan tindakan yang sangat mengancam, …
Read More »X Dikecam Berikan Centang Biru Berbayar di Akun Milik Teroris
Jakarta – X, media sosial yang dulunya dikenal bernama Twitter dan kini sudah dimiliki secara penuh oleh Elon Musk kembali menjadi sorotan. Kali ini, sebuah laporan dari Tech Transparency Project (TTP) menemukan kelompok teroris yang dikecam oleh pihak Amerika Serikat (AS) ternyata memiliki akun dengan centang berbayar di X. Mengutip laporan TTP via Ars Technica, Jumat (16/2/2024), “X menyalahi kebijakan …
Read More »Terlibat Pendanaan Terorisme, Filipina Tangkap Perempuan Anggota ISIS
Jakarta – Pemerintah Filipina telah menangkap seorang perempuan, Myrna Mabanza. Ia diidentifikasi oleh Amerika Serikat sebagai fasilitator teror yang memberikan uang dan bantuan lainnya kepada kelompok ISIS, Kamis (15/2/2024). Myrna Mabanza ditangkap di dekat kota Indanan di kepulauan Sulu, yang merupakan basis kelompok militan bersenjata yang terkait dengan ISIS bernama Abu Sayyaf, menurut pernyataan dari Dewan Anti-Terorisme Filipina. Departemen Keuangan …
Read More »
Pemungutan Suara Usai, Majelis Adat Aceh Ajak Seluruh Komponen Bangsa
Kembali Bersatu
Jakarta – Ketua Pemangku Adat Majelis Adat Aceh (MAA) Abdul Hadi Zakaria,mengajak seluruh komponen masyarakat untuk kembali bersatu seiring selesainya pemungutan suara pada Pemilihan Umum (Pemilu) 2024. MAA mengajak semua pihak untuk bersama-sama melanjutkan pembangunan Aceh. “Mari kita kembali bersatu-padu untuk melanjutkan pembangunan Aceh dan merawat perdamaian yang telah terbina,” ujar Abdul Hadi di Banda Aceh dikutip dari Antara, Kamis …
Read More »PWNU Sultra Imbau Masyarakat Kuatkan Kesatuan & Persatuan Pasca Pemilu
Jakarta – Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Provinsi Sulawesi Tenggara (Sultra) mengajak seluruh warga di wilayah Bumi anoa untuk kembali saling menguatkan kesatuan dan persatuan pasca penyelenggaraan pemilihan umum (Pemilu) 2024. Ketua PWNU Sultra Muslimin saat ditemui di Kendari, Kamis, mengatakan bahwa penyelenggaraan pemungutan suara Pemilu 2024 patut disyukuri karena dapat dilaksanakan dengan aman dan lancar di Provinsi Sultra. “Kepada …
Read More »MUI Serukan Rajut Kebersaman Usai Pemilu 2024
Jakarta – Ketua Majelis Ulama Indonesia (MUI) Bidang Fatwa Prof Asrorun Niam Sholeh mengajak masyarakat untuk kembali merajut kebersamaan demi membangun Indonesia seusai pemilihan umum (pemilu) hari ini. “Hak suara telah kita tunaikan bersama. Saatnya kembali membangun kebersamaan untuk membangun Indonesia,” katanya melalui keterangan tertulis di Jakarta, Rabu (14/2/2024). Niam mengatakan proses pemilu merupakan karunia dan nikmat yang harus disyukuri, …
Read More »